Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Inilah 10 Tuntutan SPSI

Kompas.com - 03/05/2010, 13:46 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com- Sekitar 4.000 buruh Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (SPSI) menggelar unjuk rasa di Gedung DPR, Senin ( 3/5/2010 ). Mereka datang dari Jakarta, Bogor, Tangerang, Bekasi. Adapula dari Banten.

Dalam aksinya, SPSI menelurkan 10 tuntutan, seperti yang tertulisa dalam spanduk besar yang dibentangkan di depan gedung DPR. Ke-10 tuntutan itu adalah:

1. Tegakkan keadilan dan kedaulatan ekonomi untuk pekerja dan rakyat,

2. Tolak kenaikan tarif dasar listrik,

3. Tolak ACFTA untuk lindungi industri nasional.

4. Revisi UU No. 13/2003 tentang pengurangan pesangon,

5. Tolak outsourcing,

6. Tegakkan pendapat tidak kena pajak (PTKP) menjadi Rp 5 juta.

7. Revisi UU No. 32/1992 ganti menjadi wali amanah,

8. Revitalisasi pengawasan keternagakerjaan,

9. Tegakkan RUU BPJS (Badan Penyelenggara Jaminan Sosial),

10. Tegakkan pesangon bagi pekerja Pekerja Kontrak Waktu Tertentu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com