Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

KRL Buatan Inka Mulai Operasi

Kompas.com - 19/02/2013, 13:15 WIB
Agnes Rita Sulistyawaty

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — KfW yang merupakan kereta rel listrik (KRL) buatan PT Inka mulai beroperasi di Jakarta, Selasa (19/2/2013).

Kereta berwarna abu-abu dengan setrip oranye ini melayani jalur Duri-Tangerang. Satu rangkaian KfW terdiri atas dua set. Setiap set berjumlah empat kereta.

Jadi total ada delapan kereta dalam satu rangkaian KfW yang dioperasikan.

Sebelum dioperasikan, KfW ini sudah diuji coba pada Senin malam. Kereta ini juga sudah beberapa kali diujicobakan sebelum digunakan untuk melayani penumpang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com