Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Pengalihan Arus Lalu Lintas Saat Demo Harkitnas

Kompas.com - 20/05/2015, 10:26 WIB
Unoviana Kartika

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Ribuan orang akan berunjuk rasa untuk memperingati Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) pada Rabu (20/5/2015) di sejumlah titik di Jakarta. Massa akan memadati sejumlah titik sehingga berpotensi menimbulkan kemacetan.

Kepala Subdirektorat Pendidikan dan Rekayasa Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya Ajun Komisaris Besar Warsinem mengatakan, saat terjadi gangguan arus lalu lintas, tidak menutup kemungkinan polisi akan melakukan rekayasa lalu lintas. Jalan menuju titik-titik berkumpulnya pendemo akan ditutup dan arus lalu lintas akan dialihkan.

"Penutupan jalurnya situasional. Kalau (arus kendaraan) masih bisa dialirkan, maka akan dialirkan. Tapi, apabila sudah tidak bisa, baru ditutup," kata dia saat dihubungi, Rabu.

Adapun pengalihan arus lalu lintas hari ini ialah sebagai berikut. 

1. Bundaran HI (MH Thamrin-Sudirman) 
a. Arah Jalan Jenderal Sudirman: Kendaraan diarahkan melalui Jalan Teluk Betung-Jalan Kebon Kacang/Dukuh Atas-Jalan Kendal.
b. Arah Bundaran Air Mancur: Kendaraan diarahkan melalui Jalan Wahidin Halim-Jalan Agus Salim/Jalan Sabang-Jalan Sultan Sahrir.

2. Istana Negara (Jalan Medan Merdeka Utara) 
a. Arah Jalan MH Thamrin arah ke Harmoni: Kendaraan dialihkan melalui Jalan Budi Kemuliaan-Jalan Abdul Muis-Jalan Majapahit-Jalan Gajah Mada.
- Kendaraan diarahkan melalui Jalan Medan Merdeka Selatan-Jalan Medan Merdeka Timur-Jalan Veteran.
b. Dari arah Harmoni/Jalan Hayam Wuruk: Kendaraan diarahkan menuju Jalan Juanda-Jalan Pos-Jalan Gedung Kesenian-Jalan Lap Banteng Utara-Jalan Lapangan Banteng Barat-Jalan Pejambon-Jalan Ridwan Rais.
- Kendaraan diarahkan menuju Jalan Suryo Pranoto-Jalan Balik Papan-Jalan Cideng Timur.
- Kendaraan diarahkan melalui Jalan Majapahit-Jalan Abdul Muis-Jalan Budi Kemuliaan-Jalan Kebon sirih.
c. Dari arah Stasiun Kota ke Harmoni: Kendaraan diarahkan menuju traffic light (TL) Olimo-Mangga Besar-Gunung Sahari-Jalan Wiryo P-Pecenongan dan Jalan Samanhudi.
- Kendaraan diarahkan melalui Jalan Zaenul Arifin.

3. Gedung DPR/MPR RI (Jalan Gatot Subroto arah Slipi) 
a. Dari arah Semanggi: Kendaraan dari arah Semanggi diarahkan melalui Jalan Gerbang Pemuda-Jalan Gelora-Jalan Palmerah Utara.
b. Dari arah Jalan Sisingamangaraja/Jalan Jenderal Sudirman: Kendaraan dari arah Jalan Sisingamangaraja diarahkan melalui Jalan Asia Afrika-Jalan Pintu 1 Senayan-Jalan Gelora 1- Palmerah Utara.
c. Dari arah Jalan S Parman: Kendaraan diarahkan melalui Jalan Pejompongan-Jalan Penjernihan-Jalan Gelora 1.

4. Kemenakertrans (Jalan Gatot Subroto arah ke Cawang) 
a. Dari arah Semanggi ke Pancoran: Kendaraan di TL Kuningan diarahkan belok kanan melalui Jalan Rasuna Said-Jalan Kapten Tendean-flyover Tegal Parang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sepakat Koalisi di Pilkada Bogor, Gerindra-PKB Siap Kawal Program Prabowo-Gibran

Sepakat Koalisi di Pilkada Bogor, Gerindra-PKB Siap Kawal Program Prabowo-Gibran

Megapolitan
Foto Presiden-Wapres Prabowo-Gibran Mulai Dijual, Harganya Rp 250.000

Foto Presiden-Wapres Prabowo-Gibran Mulai Dijual, Harganya Rp 250.000

Megapolitan
Pemprov DKI Diingatkan Jangan Asal 'Fogging' buat Atasi DBD di Jakarta

Pemprov DKI Diingatkan Jangan Asal "Fogging" buat Atasi DBD di Jakarta

Megapolitan
April Puncak Kasus DBD, 14 Pasien Masih Dirawat di RSUD Tamansari

April Puncak Kasus DBD, 14 Pasien Masih Dirawat di RSUD Tamansari

Megapolitan
Bakal Diusung Jadi Cawalkot Depok, Imam Budi Hartono Harap PKS Bisa Menang Kelima Kalinya

Bakal Diusung Jadi Cawalkot Depok, Imam Budi Hartono Harap PKS Bisa Menang Kelima Kalinya

Megapolitan
“Curi Start” Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Pigura Pakai Foto Editan

“Curi Start” Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Pigura Pakai Foto Editan

Megapolitan
Stok Darah Bulan Ini Menipis, PMI Jakbar Minta Masyarakat Berdonasi untuk Antisipasi DBD

Stok Darah Bulan Ini Menipis, PMI Jakbar Minta Masyarakat Berdonasi untuk Antisipasi DBD

Megapolitan
Trauma, Pelajar yang Lihat Pria Pamer Alat Vital di Jalan Yos Sudarso Tak Berani Pulang Sendiri

Trauma, Pelajar yang Lihat Pria Pamer Alat Vital di Jalan Yos Sudarso Tak Berani Pulang Sendiri

Megapolitan
Seorang Pria Pamer Alat Vital di Depan Pelajar yang Tunggu Bus di Jakut

Seorang Pria Pamer Alat Vital di Depan Pelajar yang Tunggu Bus di Jakut

Megapolitan
Nasib Tragis Bocah 7 Tahun di Tangerang, Dibunuh Tante Sendiri karena Dendam Masalah Uang

Nasib Tragis Bocah 7 Tahun di Tangerang, Dibunuh Tante Sendiri karena Dendam Masalah Uang

Megapolitan
Resmi, Imam Budi Hartono Bakal Diusung PKS Jadi Calon Wali Kota Depok

Resmi, Imam Budi Hartono Bakal Diusung PKS Jadi Calon Wali Kota Depok

Megapolitan
Menguatnya Sinyal Koalisi di Pilkada Bogor 2024..

Menguatnya Sinyal Koalisi di Pilkada Bogor 2024..

Megapolitan
Berkoalisi dengan Gerindra di Pilkada Bogor, PKB: Ini Cinta Lama Bersemi Kembali

Berkoalisi dengan Gerindra di Pilkada Bogor, PKB: Ini Cinta Lama Bersemi Kembali

Megapolitan
Pedagang Maju Mundur Jual Foto Prabowo-Gibran, Ada yang Curi 'Start' dan Ragu-ragu

Pedagang Maju Mundur Jual Foto Prabowo-Gibran, Ada yang Curi "Start" dan Ragu-ragu

Megapolitan
Pagi Ini, Lima RT di Jakarta Terendam Banjir akibat Hujan dan Luapan Kali

Pagi Ini, Lima RT di Jakarta Terendam Banjir akibat Hujan dan Luapan Kali

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com