Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Masjid Terakhir di Kalijodo Akhirnya Dibongkar

Kompas.com - 01/03/2016, 18:40 WIB
Robertus Belarminus

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com - Alat berat meruntukan sebuah masjid di kawasan Kalijodo, Selasa (1/3/2016). Masjid itu sempat dibiarkan berdiri dalam penertiban yang berlangsung kemarin.

Sebelumnya ada dua masjid yang berada di kawasan yang akan dijadikan ruang terbuka hijau (RTH) oleh Pemprov DKI Jakarta itu, yaitu Masjid Nurul Hasanah yang terletak di wilayah Jakarta Utara dan Masjid Al Mubarrokah yang berada di Jakarta Barat. Masjid Nurul Hasanah telah dibongkar kemarin.

Sebuah gereja juga telah diruntuhkan kemarin.

Sebelum Masjid Al Mubarrokah dibongkar, petugas menurunkan kubah masjid itu. Sebuah alat berat kemudian dikerahkan dan masjid itu pun akhirnya rata dengan tanah.

Wali Kota Jakarta Barat, Anas Efendi, menyaksikan pembongkaran itu. Anas mengatakan sebelum pembongkaran pihaknya sudah melakukan pembicaraan dengan pengurus masjid.

"Sudah musyawarah pengurus dan pengelola masjid, sementara barang-barang ditaruh di pesantren daerah Jelambar, Jakarta Barat," kata Anas.

Alasan pembongkaran menurut dia karena masjid itu berada di wilayah ruang terbuka hijau.

"Akan kami bangun lagi nanti di wilayah barat masjid buat warga. Sementara di pesantren (daerah Jelambar) dulu," kata Anas.

Wakil Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat sebelumnya memastikan Masjid Al-Mubarokah akan dibangun kembali. Masjid tersebut akan disesuaikan dengan tampilan taman di Kalijodo.

"Nanti kita akan bicarakan dengan marbutnya. Pastinya dibongkar dulu. Kan enggak bisa tambal sulam," kata Djarot, Senin kemarin.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Politisi PAN dan Golkar Bogor Bertemu, Persiapkan Koalisi untuk Pilkada 2024

Politisi PAN dan Golkar Bogor Bertemu, Persiapkan Koalisi untuk Pilkada 2024

Megapolitan
Nasib Tiktokers Galihloss Pelesetkan Kalimat Taawudz Berujung Terseret Kasus Penistaan Agama

Nasib Tiktokers Galihloss Pelesetkan Kalimat Taawudz Berujung Terseret Kasus Penistaan Agama

Megapolitan
Teganya Agusmita yang Tinggalkan Kekasihnya Saat Sedang Aborsi di Kelapa Gading, Akhirnya Tewas karena Pendarahan

Teganya Agusmita yang Tinggalkan Kekasihnya Saat Sedang Aborsi di Kelapa Gading, Akhirnya Tewas karena Pendarahan

Megapolitan
Antisipasi Demo saat Penetapan Prabowo-Gibran di KPU, Warga Diimbau Cari Jalan Alternatif

Antisipasi Demo saat Penetapan Prabowo-Gibran di KPU, Warga Diimbau Cari Jalan Alternatif

Megapolitan
Pendapatan Meningkat 13 Persen, PT KCI Raup Rp 88 Miliar Selama Periode Lebaran 2024

Pendapatan Meningkat 13 Persen, PT KCI Raup Rp 88 Miliar Selama Periode Lebaran 2024

Megapolitan
Soal Penambahan Lift dan Eskalator di Stasiun Cakung, KCI Koordinasi dengan Kemenhub

Soal Penambahan Lift dan Eskalator di Stasiun Cakung, KCI Koordinasi dengan Kemenhub

Megapolitan
Pengurus PAN Sambangi Kantor Golkar Bogor, Sinyal Pasangan Dedie-Rusli pada Pilkada 2024?

Pengurus PAN Sambangi Kantor Golkar Bogor, Sinyal Pasangan Dedie-Rusli pada Pilkada 2024?

Megapolitan
Aduan Masalah THR Lebaran 2024 Menurun, Kadisnaker: Perusahaan Mulai Stabil Setelah Pandemi

Aduan Masalah THR Lebaran 2024 Menurun, Kadisnaker: Perusahaan Mulai Stabil Setelah Pandemi

Megapolitan
Disnaker DKI Terima Aduan terhadap 291 Perusahaan soal Pembayaran THR Lebaran 2024

Disnaker DKI Terima Aduan terhadap 291 Perusahaan soal Pembayaran THR Lebaran 2024

Megapolitan
Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading Sedang Mengandung Empat Bulan

Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading Sedang Mengandung Empat Bulan

Megapolitan
Pergaulan Buruk Buat Selebgram Chandrika Chika Ditangkap Polisi karena Konsumsi Narkoba...

Pergaulan Buruk Buat Selebgram Chandrika Chika Ditangkap Polisi karena Konsumsi Narkoba...

Megapolitan
Pria yang Tewas di Kamar Kontrakan Depok Tinggalkan Surat Tulisan Tangan

Pria yang Tewas di Kamar Kontrakan Depok Tinggalkan Surat Tulisan Tangan

Megapolitan
Pria di Cengkareng Cabuli Anak 5 Tahun, Lecehkan Korban sejak 2022

Pria di Cengkareng Cabuli Anak 5 Tahun, Lecehkan Korban sejak 2022

Megapolitan
Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading Diberi Uang Rp 300.000 untuk Gugurkan Kandungan oleh Kekasihnya

Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading Diberi Uang Rp 300.000 untuk Gugurkan Kandungan oleh Kekasihnya

Megapolitan
Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading Sudah Berpacaran dengan Kekasihnya Selama 3 Tahun

Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading Sudah Berpacaran dengan Kekasihnya Selama 3 Tahun

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com