Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

H-2 Lebaran, Jumlah Kendaraan yang Meninggalkan Jakarta Berkurang

Kompas.com - 04/07/2016, 15:49 WIB
Akhdi Martin Pratama

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Arus pemudik Lebaran dari Jakarta menuju luar kota semakin menurun pada Senin (4/7/2016) atau H-2 Lebaran.

Penurunan tersebut terjadi di beberapa gerbang tol, termasuk Gerbang Tol Cikarang Utama yang mengarah ke Cikampek.

(Baca juga: "Ini Luar Biasa Macetnya, Ini Mudik Paling Parah")

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Awi Setiyono mengatakan, pada H-3 Lebaran kemarin, tercatat 87.357 kendaraan pemudik yang melewati gerbang tol tersebut.

Sementara itu, pada hari ini, hanya 84.929 kendaraan yang melintas di sana. "Turun 2.428 kendaraan atau sekitar 2,8 persen," ujar Awi di Mapolda Metro Jaya, Senin (4/7/2016).

Awi menambahkan, penurunan kendaraan sebanyak 16,8 persen juga terjadi di ruas tol yang mengarah ke Ciawi.

"Kemarin itu (H-3) ada 81.386 kendaraan, tetapi sekarang hanya 67.743 kendaraan," tambah dia.

(Baca juga: "Indahnya Jakarta kalau Setiap Hari kayak Begini")

Selain itu, jumlah pemudik yang melalui Gerbang Tol Cengkareng yang mengarah ke Bandara Soekarno-Hatta menurun sebanyak 17,6 persen.

Kemarin, tercatat ada 73.936 kendaraan yang melintas, sedangkan hari ini hanya 60.946 kendaraan.

"Gerbang Tol Karang Tengah arah Merak juga turun sekitar 38 persen daripada kemarin. Kemarin ada 101.095 kendaraan dan hari ini baru 73.060 kendaraan," kata Awi.

Kompas Video Mudik Menyusuri Tol Darurat Pejagan - Brebes
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Pengelola Rusunawa Marunda Ternyata Belum Laporkan Kasus Penjarahan, Masih Lengkapi Berkas

Pengelola Rusunawa Marunda Ternyata Belum Laporkan Kasus Penjarahan, Masih Lengkapi Berkas

Megapolitan
Akhirnya PKS Usung Anies dan Kader Sendiri pada Pilkada Jakarta 2024

Akhirnya PKS Usung Anies dan Kader Sendiri pada Pilkada Jakarta 2024

Megapolitan
Pengalaman Buruk Rombongan Bandung Dikejar, Dipalak, dan Diancam Preman Jakarta Gara-gara Parkir

Pengalaman Buruk Rombongan Bandung Dikejar, Dipalak, dan Diancam Preman Jakarta Gara-gara Parkir

Megapolitan
Dapat Restu Maju Pilkada Bogor, Atang Trisnanto Kuatkan Tim Pemenangan

Dapat Restu Maju Pilkada Bogor, Atang Trisnanto Kuatkan Tim Pemenangan

Megapolitan
Berbagai Kendala Kartu Keluarga Saat PPDB Jalur Zonasi, Anak Baru Pindah KK Tak Terbaca Sistem

Berbagai Kendala Kartu Keluarga Saat PPDB Jalur Zonasi, Anak Baru Pindah KK Tak Terbaca Sistem

Megapolitan
Nasib Malang Calon Pengantin di Bogor, Kena Tipu WO Hingga Puluhan Juta

Nasib Malang Calon Pengantin di Bogor, Kena Tipu WO Hingga Puluhan Juta

Megapolitan
Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 26 Juni 2024

Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jakarta 26 Juni 2024

Megapolitan
Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta Hari Ini 26 Juni 2024

Daftar Lokasi SIM Keliling di Jakarta Hari Ini 26 Juni 2024

Megapolitan
Pemerintah Diminta Tunjuk Perumnas untuk Kelola Rumah Subsidi agar Tepat Sasaran

Pemerintah Diminta Tunjuk Perumnas untuk Kelola Rumah Subsidi agar Tepat Sasaran

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Rumah Subsidi Pemerintah di Jarah, Pengamat : Bank dan Pemilik Tak Peduli Nilai Bangunan | Calon Pengantin Ditipu WO

[POPULER JABODETABEK] Rumah Subsidi Pemerintah di Jarah, Pengamat : Bank dan Pemilik Tak Peduli Nilai Bangunan | Calon Pengantin Ditipu WO

Megapolitan
Pemerintah Diminta Evaluasi dan Coret Pengembang Rumah Subsidi yang Bermasalah

Pemerintah Diminta Evaluasi dan Coret Pengembang Rumah Subsidi yang Bermasalah

Megapolitan
Kepiluan Calon Pengantin di Bogor Kena Tipu WO, Dekorasi dan Katering Tak Ada pada Hari Pernikahan

Kepiluan Calon Pengantin di Bogor Kena Tipu WO, Dekorasi dan Katering Tak Ada pada Hari Pernikahan

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Rabu 26 Juni 2024 dan Besok: Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Rabu 26 Juni 2024 dan Besok: Pagi ini Cerah Berawan

Megapolitan
Rute KA Jayakarta dan Tarifnya 2024

Rute KA Jayakarta dan Tarifnya 2024

Megapolitan
PKB Harap Kadernya Duet dengan Anies di Pilkada Jakarta, tapi Tak Paksakan Kehendak

PKB Harap Kadernya Duet dengan Anies di Pilkada Jakarta, tapi Tak Paksakan Kehendak

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com