Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hujan Deras Tadi Malam, Sebagian Jakarta Dilanda Banjir

Kompas.com - 20/08/2016, 05:44 WIB
Kurnia Sari Aziza

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Hujan deras yang mengguyur sebagian wilayah ibu kota menyebabkan genangan hingga banjir di beberapa titik.

Berdasarkan twitter @BPBDJakarta, genangan terjadi di delapan titik.

1. Pukul 21.33 WIB, Jalan Bahari RT 10/07, Kelurahan Gandaria Selatan, tergenang 10-40 cm

2. Pukul 21.36 WIB, Jalan Rasuna Said, Jakarta Selatan tergenang 10-30 cm

3. Pukul 21.38 WIB, Jalan Letjen S Parman depan Untar Kelurahan Tomang, Kecamatan Grogol Petamburan, Jakarta Barat tergenang 10-20 cm

4. Pukul 21.42 WIB, Jalan H. Montong, Kecamatan Ciganjur tergenang 10-30 cm;

5. Pukul 21.51 WIB, Jalan Kedoya Raya, Jakarta Barat tergenang 10-30 cm;

6. Pukul 21.53 WIB, Jalan Boulevard Raya, Kelapa Gading, Jakarta Utara, tergenang 10-30 cm

7. Pukul 22.08 WIB, Jalan Kapuk Raya Kelurahan Kapuk, Jakarta Barat tergenang 20-30 cm

8. Pukul 22.12 WIB, Jalan Karet Pasar Baru Timur, Kelurahan Karet Tengsin, Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat tergenang 20-30 cm.

Banjir

1. Pukul 20.38 WIB, Jalan Jagakarsa 2 Gang H Masmun belakang TPU, Jakarta Selatan, terendam banjir setinggi 40 sentimeter. Sebanyak 30 rumah warga terendam

2. Pukul 21.13 WIB, banjir setinggi 50-100 sentimeter merendam RW 03, Kelurahan Wijaya Kesuma, Kecamatan Grogol Petamburan, Jakarta Barat;

3. Pukul 21.42 WIB, banjir setinggi 50-120 sentimeter merendam RT 13, 12, 11, 8, 5, dan 2 RW di Kelurahan Ragunan, Kecamatan Pasar Minggu, Jakarta Selatan;

4. Pukul 21.49 WIB, banjir setinggi 10-70 sentimeter merendam RT 06/07, Pondok Labu, Jakarta Selatan;

5. Pukul 21.57 WIB, banjir merendam RW 09 Kelurahan Kramat Pela, Kecamatan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

Pohon tumbang

Pukul 20.45 WIB, sebuah pohon mahoni sempal tumbang di Jalan Arteri Permata Hijau dekat jembatan arah Kebayoran Lama, Jakarta Selatan. Kini, pohon tumbang tersebut tengah ditangani oleh dua unit petugas Dinas Pertamanan DKI Jakarta serta PPSU.

Selain pohon tumbang, longsor juga terjadi di Jalan Melati 2, RT 09, RW 02, Kelurahan Pondok Labu, Jakarta Selatan, pukul 20.00 WIB. Saat ini, tengah dilakukan penyedotan dan mengevakuasi 75 jiwa warga terdampak.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pendatang Baru di Jakarta Harus Didata agar Bisa Didorong Urus Pindah Domisili

Pendatang Baru di Jakarta Harus Didata agar Bisa Didorong Urus Pindah Domisili

Megapolitan
Pelaku Dugaan Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Bekerja Sebagai Pengajar di Kampus Jakarta

Pelaku Dugaan Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Bekerja Sebagai Pengajar di Kampus Jakarta

Megapolitan
Bentuk Unit Siaga SAR di Kota Bogor, Basarnas: Untuk Meningkatkan Kecepatan Proses Penyelamatan

Bentuk Unit Siaga SAR di Kota Bogor, Basarnas: Untuk Meningkatkan Kecepatan Proses Penyelamatan

Megapolitan
Aksi Pencurian Kotak Amal di Mushala Sunter Terekam CCTV

Aksi Pencurian Kotak Amal di Mushala Sunter Terekam CCTV

Megapolitan
Siswa SMP yang Gantung Diri di Jakbar Dikenal Sebagai Atlet Maraton

Siswa SMP yang Gantung Diri di Jakbar Dikenal Sebagai Atlet Maraton

Megapolitan
Detik-detik Mencekam Kebakaran Toko 'Saudara Frame': Berawal dari Percikan Api, Lalu Terdengar Teriakan Korban

Detik-detik Mencekam Kebakaran Toko "Saudara Frame": Berawal dari Percikan Api, Lalu Terdengar Teriakan Korban

Megapolitan
Polisi Periksa Saksi-saksi Terkait Perempuan yang Ditemukan Tewas di Pulau Pari

Polisi Periksa Saksi-saksi Terkait Perempuan yang Ditemukan Tewas di Pulau Pari

Megapolitan
Massa Aksi yang Menuntut MK Adil Terkait Hasil Pemilu 2024 Bakar Ban Sebelum Bubarkan Diri

Massa Aksi yang Menuntut MK Adil Terkait Hasil Pemilu 2024 Bakar Ban Sebelum Bubarkan Diri

Megapolitan
Massa Pendukung Prabowo-Gibran Juga Demo di Patung Kuda, tapi Beberapa Orang Tak Tahu Isi Tuntutan

Massa Pendukung Prabowo-Gibran Juga Demo di Patung Kuda, tapi Beberapa Orang Tak Tahu Isi Tuntutan

Megapolitan
DPC PDI-P: Banyak Kader yang Minder Maju Pilwalkot Bogor 2024

DPC PDI-P: Banyak Kader yang Minder Maju Pilwalkot Bogor 2024

Megapolitan
Siswa SMP di Palmerah Sempat Cekcok dengan Kakak Sebelum Gantung Diri

Siswa SMP di Palmerah Sempat Cekcok dengan Kakak Sebelum Gantung Diri

Megapolitan
Salah Satu Korban Tewas Kebakaran Toko Bingkai 'Saudara Frame' adalah ART Infal yang Bekerja hingga 20 April

Salah Satu Korban Tewas Kebakaran Toko Bingkai "Saudara Frame" adalah ART Infal yang Bekerja hingga 20 April

Megapolitan
Saat Toko 'Saudara Frame' Terbakar, Saksi Dengar Teriakan Minta Tolong dari Lantai Atas

Saat Toko "Saudara Frame" Terbakar, Saksi Dengar Teriakan Minta Tolong dari Lantai Atas

Megapolitan
9 Orang Ambil Formulir Pendaftaran Bakal Calon Wali Kota Bogor Lewat PDI-P

9 Orang Ambil Formulir Pendaftaran Bakal Calon Wali Kota Bogor Lewat PDI-P

Megapolitan
Minta Polisi Periksa Riwayat Pelanggaran Hukum Sopir Fortuner Arogan Berpelat Dinas TNI, Pakar: Agar Jera

Minta Polisi Periksa Riwayat Pelanggaran Hukum Sopir Fortuner Arogan Berpelat Dinas TNI, Pakar: Agar Jera

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com