Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada Lift Jatuh di Blok M Square, Sandiaga Ingatkan Pentingnya Audit

Kompas.com - 17/03/2017, 19:55 WIB
Akhdi Martin Pratama

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Calon wakil gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno turut prihatin terhadap korban akibat jatuhnya lift di Blok M Square, Jumat (17/32017) siang. Menurut dia, kejadian ini harus dijadikan pelajaran agar ke depannya tidak terulang kembali.

"Turut prihatin atas jatuhnya korban luka-luka dan didoakan supaya lekas pulih. Ini sekali lagi pelajaran buat kita untuk melakukan secara rutin audit terhadap fasilitas apalagi yang dipakai oleh publik," ujar Sandiaga si kawasan Jagakarsa, Jakarta Selatan, Jumat.

Sandiaga menambahkan, Blok M Square merupakan pusat perbelanjaan yang cukup dikelola dengan baik. Ia mengaku sering ke pusat perbelanjaan tersebut karena letaknya berdekatan dengan posko pemenangannya di kawasan Melawai, Jakarta Selatan.

Ia menyarankan, agar kejadian seperti itu tidak terjadi lagi harusnya ada pengecekan secara rutin.

"Supaya ini tidak terulang lagi memang secara rutin audit fasilitas publik termasuk jembatan, JPO, dan lift itu harus ada KPI (Key Performance Indicators) dari tentunya baik pengelola maupun dinasnya," kata Sandiaga.

Sebanyak 25 pengunjung dilaporkan cedera akibat lift yang mereka tumpangi di Blok M Square, Jakarta Selatan, anjlok, pada Jumat (18/3/2017) siang.

Kasubag Humas Polres Metro Jakarta Selatan, Kompol Purwanta, mengatakan para korban itu telah dilarikan ke Rumah Sakit Pusat Pertamina, Jakarta Selatan.

"Pegawai puskesmas pukul 12.45 WIB ditelepon, dikabarkan ada korban, ada korban yang mengalami patah tulang kaki sebelah kiri dan leher, dan anak sekolah yang mengalami syok," kata Purwanta dalam keterangan tertulisnya. (Baca: Anies Mengaku Hampir Turun Melalui Lift yang Jatuh di Blok M Square)

Purwanta mengatakan ke-25 orang itu merupakan jemaah yang baru selesai melaksanakan shalat Jumat di Masjid Nurul Iman yang terletak di lantai 7 Blok M Square, dan sejumlah siswi SMA.

Kompas TV Diduga Kepenuhan, Lift di Blok M Square Jatuh dari Lantai 7
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

NIK Ratusan Ribu Warga Jakarta yang Tinggal di Daerah Lain Terancam Dinonaktifkan

NIK Ratusan Ribu Warga Jakarta yang Tinggal di Daerah Lain Terancam Dinonaktifkan

Megapolitan
Wakil Ketua DPRD Niat Bertarung di Pilkada Kota Bogor: Syahwat Itu Memang Sudah Ada...

Wakil Ketua DPRD Niat Bertarung di Pilkada Kota Bogor: Syahwat Itu Memang Sudah Ada...

Megapolitan
Saksi Sebut Hujan Tak Begitu Deras Saat Petir Sambar 2 Anggota TNI di Cilangkap

Saksi Sebut Hujan Tak Begitu Deras Saat Petir Sambar 2 Anggota TNI di Cilangkap

Megapolitan
PAN Sebut Warga Depok Jenuh dengan PKS, Imam Budi: Bagaimana Landasan Ilmiahnya?

PAN Sebut Warga Depok Jenuh dengan PKS, Imam Budi: Bagaimana Landasan Ilmiahnya?

Megapolitan
Ketika Kajari Jaksel Lelang Rubicon Mario Dandy, Saksi Bisu Kasus Penganiayaan D di Jaksel

Ketika Kajari Jaksel Lelang Rubicon Mario Dandy, Saksi Bisu Kasus Penganiayaan D di Jaksel

Megapolitan
Warga Jakarta yang NIK-nya Dinonaktifkan Tak Bisa Pakai BPJS Kesehatan

Warga Jakarta yang NIK-nya Dinonaktifkan Tak Bisa Pakai BPJS Kesehatan

Megapolitan
Perempuan yang Ditemukan Tewas di Pulau Pari Dibuang 'Pelanggannya' di Kali Bekasi

Perempuan yang Ditemukan Tewas di Pulau Pari Dibuang "Pelanggannya" di Kali Bekasi

Megapolitan
Penemuan Mayat Perempuan di Cikarang, Saksi: Mau Ambil Sampah Ada Koper Mencurigakan

Penemuan Mayat Perempuan di Cikarang, Saksi: Mau Ambil Sampah Ada Koper Mencurigakan

Megapolitan
Pembunuh Wanita di Pulau Pari Sempat Minta Tolong untuk Gotong Kardus AC

Pembunuh Wanita di Pulau Pari Sempat Minta Tolong untuk Gotong Kardus AC

Megapolitan
Sedang Berpatroli, Polisi Gagalkan Aksi Pencurian Sepeda Motor di Tambora

Sedang Berpatroli, Polisi Gagalkan Aksi Pencurian Sepeda Motor di Tambora

Megapolitan
Terdengar Gemuruh Mirip Ledakan Bom Saat Petir Sambar 2 Anggota TNI di Cilangkap

Terdengar Gemuruh Mirip Ledakan Bom Saat Petir Sambar 2 Anggota TNI di Cilangkap

Megapolitan
Beredar Video Sopir Truk Dimintai Rp 200.000 Saat Lewat Jalan Kapuk Muara, Polisi Tindak Lanjuti

Beredar Video Sopir Truk Dimintai Rp 200.000 Saat Lewat Jalan Kapuk Muara, Polisi Tindak Lanjuti

Megapolitan
Maju Pilkada Bogor 2024, Jenal Mutaqin Ingin Tuntaskan Keluhan Masyarakat

Maju Pilkada Bogor 2024, Jenal Mutaqin Ingin Tuntaskan Keluhan Masyarakat

Megapolitan
Kemendagri Nonaktifkan 40.000 NIK Warga Jakarta yang Sudah Wafat

Kemendagri Nonaktifkan 40.000 NIK Warga Jakarta yang Sudah Wafat

Megapolitan
Mayat dalam Koper yang Ditemukan di Cikarang Berjenis Kelamin Perempuan

Mayat dalam Koper yang Ditemukan di Cikarang Berjenis Kelamin Perempuan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com