Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Irfan Bachdim Persembahkan Gol untuk Suporter yang Tewas Kena Petasan

Kompas.com - 04/09/2017, 07:39 WIB
Jessi Carina

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemain sepak bola Irfan Bachdim mencetak gol saat pertandingan Bali United melawan Persela Lamongan di Stadion I Wayah Dipta, Minggu (3/9/2017) malam.

Gol tersebut dipersembahkan Irfan Bachdim untuk Catur Juliantono, pendukung Timnas yang meninggal terkena lemparan petasan usai pertandingan Indonesia melawan Fiji di Stadion Patriot, Bekasi.

Usai mencetak gola, Irfan melepas bajunya dan memperlihatkan tulisan nama "Catur Juliantono" di punggung.

Irfan Bachdim mem-posting foto itu pada akun Instagram-nya, @ibachdim. Foto tersebut di-posting dengan keterangan sebagai berikut:

"Innalilahi wainailaihi rojiun... Saya sangat sedih dengan terjadinya insiden yang mengakibatkan berpulangnya Catur Juliantono, seorang supporter setia timnas Indonesia. Dengan ini saya mengucapkan turut berduka cita yang sedalam-dalamnya kepada keluarga yang ditinggalkan. . . Hari ini saya mencetak gol yang saya persembahkan untuk almarhum dan keluarganya. . . . Semoga almarhum diberikan tempat terbaik disisi Allah SWT, dan semoga keluarga yang ditinggalkan diberi kesabaran. Amin YRA" tulis Irfan.

(Baca juga: Catur yang Tak Pernah Pulang Usai Menyaksikan Timnas Kebanggaannya... )

Pertandingan Bali United melawan Persela Lamongan berakhir dengan skor 5-1 untuk Bali United.

Adapun Catur merupakan penggemar Irfan Bachdim sekaligus Timnas Indonesia. Jenazah Catur sudah dimakamkan di pemakaman yang tidak jauh dari rumahnya di Jalan Kampung Sumur, Klender.

Kompas TV Tidak Kebagian Tiket, Suporter Jebol Gerbang Stadion
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Ketua DPRD: Jakarta Globalnya di Mana? Dekat Istana Masih Ada Daerah Kumuh

Ketua DPRD: Jakarta Globalnya di Mana? Dekat Istana Masih Ada Daerah Kumuh

Megapolitan
Gerindra dan PKB Sepakat Berkoalisi di Pilkada Bogor 2024

Gerindra dan PKB Sepakat Berkoalisi di Pilkada Bogor 2024

Megapolitan
Anggaran Kelurahan di DKJ 5 Persen dari APBD, F-PKS: Kualitas Pelayanan Harus Naik

Anggaran Kelurahan di DKJ 5 Persen dari APBD, F-PKS: Kualitas Pelayanan Harus Naik

Megapolitan
Mobil Mario Dandy Dilelang, Harga Dibuka Rp 809 Juta

Mobil Mario Dandy Dilelang, Harga Dibuka Rp 809 Juta

Megapolitan
Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Pigura di Jakpus Prediksi Pendapatannya Bakal Melonjak

Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Pigura di Jakpus Prediksi Pendapatannya Bakal Melonjak

Megapolitan
Periksa Kejiwaan Anak Pembacok Ibu di Cengkareng, Polisi: Pelaku Lukai Tubuhnya Sendiri

Periksa Kejiwaan Anak Pembacok Ibu di Cengkareng, Polisi: Pelaku Lukai Tubuhnya Sendiri

Megapolitan
Fahira Idris Paparkan 5 Parameter Kota Tangguh Bencana yang Harus Dipenuhi Jakarta sebagai Kota Global

Fahira Idris Paparkan 5 Parameter Kota Tangguh Bencana yang Harus Dipenuhi Jakarta sebagai Kota Global

Megapolitan
Perampok Pecah Kaca Mobil Kuras Dompet, iPad hingga iPhone 11 Pro Max

Perampok Pecah Kaca Mobil Kuras Dompet, iPad hingga iPhone 11 Pro Max

Megapolitan
Maling di Sawangan Depok Angkut 2 Motor Lewati Portal Jalan

Maling di Sawangan Depok Angkut 2 Motor Lewati Portal Jalan

Megapolitan
Pedagang Pigura di Jakpus 'Curi Start' Jualan Foto Prabowo-Gibran

Pedagang Pigura di Jakpus "Curi Start" Jualan Foto Prabowo-Gibran

Megapolitan
Ketua DPRD DKI Pertanyakan Urgensi Kelurahan Dapat Anggaran 5 Persen dari APBD

Ketua DPRD DKI Pertanyakan Urgensi Kelurahan Dapat Anggaran 5 Persen dari APBD

Megapolitan
Gugatan PDI-P atas KPU ke PTUN Tak Bisa Pengaruhi Hasil Pemilu 2024

Gugatan PDI-P atas KPU ke PTUN Tak Bisa Pengaruhi Hasil Pemilu 2024

Megapolitan
ODGJ yang Serang Kakaknya di Cengkareng Sempat Mengamuk Saat Dibawa Sudinsos

ODGJ yang Serang Kakaknya di Cengkareng Sempat Mengamuk Saat Dibawa Sudinsos

Megapolitan
Belum Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Bingkai: Kan Belum Dilantik

Belum Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Bingkai: Kan Belum Dilantik

Megapolitan
Belum Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Bingkai: Belum Ada yang Pesan

Belum Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Bingkai: Belum Ada yang Pesan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com