Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Unik Polisi di Tangerang Peringati Hari Pahlawan

Kompas.com - 10/11/2017, 19:22 WIB
Setyo Adi Nugroho

Penulis

Jakarta, Kompas.com - Hari Pahlawan 10 November 2017 diperingati dengan beragam cara. Salah satu yang cukup unik dilakukan kepolisian Polres Metro Tangerang.

Anggota kepolisian, baik laki-laki maupun perempuan mengenakan baju atau pakaian ala pahlawan kemerdekaan.

Ini dilakukan sebagai bentuk penghormatan terhadap para pahlawan yang gugur di medan pertempuran.

"Ini penghargaan yang kami lakukan untuk para pahlawan. Kita gunakan seragam yang berbeda dari biasanya," ucap AKBP Harley H. Silalahi, Wakapolres Metro Tangerang Kota dalam keterangan resminya, Jumat (10/11/2017).

Baca juga : Pada Hari Pahlawan, Cuma Rp 2.000 Bisa Makan Sepuasnya di Warung Ini

Sebagian besar anggota pada hari istimewa ini menggunakan seragam pahlawan dan ditempatkan pada beberapa titik pelayanan. Antara lain pelayanan pintu masuk Mapolres, Pelayanan SKCK, SPKT serta pada saat razia Operasi Zebra Jaya 2017 yang dilaksanakan di alun-alun Ahmad Yani Kota Tangerang.

Ingat Sejarah di Tangerang Selatan

Gedung Polres Tangerang Selatan memajang spanduk besar tiga pejuang kemerdekaanPolres Tangsel Gedung Polres Tangerang Selatan memajang spanduk besar tiga pejuang kemerdekaan

Sementara itu hal berbeda di lakukan Polres Tangerang Selatan. Pihak Polres memajang poster tiga pahlawan berukuran besar di depan gedung Polres Tangerang Selatan.

Baca juga : Hari Pahlawan, Polisi Kenakan Kostum Pejuang dalam Operasi Zebra Anoa

"Polres Tangerang Selatan berusaha menyegarkan peran sentral tiga tokoh yang menyebabkan bergeloranya perlawanan masyarakat Surabaya melawan Sekutu yakni KH Mohammad Hasjiem Asy'arie, Soetomo (Bung Tomo) serta Lettu Muhammad Jasin," ucap AKP Akhmad Alexander Yurikho, Kasat Reskrim Polres Tangsel dalam keterangan resminya.

Gedung Polres Tangerang Selatan ditutupi poster ketiga pahlawan tersebut. Masing-masing poster juga mencantumkan kutipan terkenal para pejuang pembela kemerdekaan tersebut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Soal Urgensi Beli Moge Listrik untuk Pejabat, Dishub DKI: Targetnya Menekan Polusi

Soal Urgensi Beli Moge Listrik untuk Pejabat, Dishub DKI: Targetnya Menekan Polusi

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di DKI Jakarta Hari Ini, 28 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di DKI Jakarta Hari Ini, 28 Maret 2024

Megapolitan
Gagal Rekonstruksi karena Sakit, Gathan Saleh Dibawa ke Dokter

Gagal Rekonstruksi karena Sakit, Gathan Saleh Dibawa ke Dokter

Megapolitan
Karyoto Disebut Hentikan Perkara Firli Bahuri Diam-diam, Polda Metro Jaya: Mengada-ada!

Karyoto Disebut Hentikan Perkara Firli Bahuri Diam-diam, Polda Metro Jaya: Mengada-ada!

Megapolitan
9 Tahun Misteri Kasus Kematian Akseyna, Keluarga Tidak Dapat “Update” dari Polisi

9 Tahun Misteri Kasus Kematian Akseyna, Keluarga Tidak Dapat “Update” dari Polisi

Megapolitan
Ammar Zoni Residivis Narkoba 3 Kali, Jaksa Bakal Pertimbangkan Tuntutan Hukuman

Ammar Zoni Residivis Narkoba 3 Kali, Jaksa Bakal Pertimbangkan Tuntutan Hukuman

Megapolitan
Kasus DBD Melonjak, Dinkes DKI Gencarkan Kegiatan “Gerebek PSN” Seminggu Dua Kali

Kasus DBD Melonjak, Dinkes DKI Gencarkan Kegiatan “Gerebek PSN” Seminggu Dua Kali

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Tangsel Hari Ini, 28 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Tangsel Hari Ini, 28 Maret 2024

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Tangerang Hari Ini, 28 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Tangerang Hari Ini, 28 Maret 2024

Megapolitan
Kembangkan 'Food Estate' di Kepulauan Seribu, Pemprov DKI Bakal Perhatikan Keselamatan Lingkungan

Kembangkan "Food Estate" di Kepulauan Seribu, Pemprov DKI Bakal Perhatikan Keselamatan Lingkungan

Megapolitan
Kelakar Heru Budi Saat Ditanya Dirinya Jadi Cagub DKI: Pak Arifin Satpol PP Juga Berpotensi...

Kelakar Heru Budi Saat Ditanya Dirinya Jadi Cagub DKI: Pak Arifin Satpol PP Juga Berpotensi...

Megapolitan
Keluarga Korban Pembacokan di Kampung Bahari Masih Begitu Emosi terhadap Pelaku

Keluarga Korban Pembacokan di Kampung Bahari Masih Begitu Emosi terhadap Pelaku

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Kota Bogor Hari Ini, 28 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Kota Bogor Hari Ini, 28 Maret 2024

Megapolitan
Aviary Park Bintaro: Harga Tiket Masuk dan Fasilitasnya

Aviary Park Bintaro: Harga Tiket Masuk dan Fasilitasnya

Megapolitan
Pengakuan Sopir Truk yang Bikin Kecelakaan Beruntun di GT Halim: Saya Dikerjain, Tali Gas Dicopotin

Pengakuan Sopir Truk yang Bikin Kecelakaan Beruntun di GT Halim: Saya Dikerjain, Tali Gas Dicopotin

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com