Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jelang Opening Asian Games, Jalan Gerbang Pemuda Mulai Ditutup

Kompas.com - 18/08/2018, 11:49 WIB
Ardito Ramadhan,
Sabrina Asril

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Jalan Gerbang Pemuda, Senayan, mulai ditutup jelang Upacara Pembukaan Asian Games 2018 pada Sabtu (18/8/2018) sekira pukul 11.00 WIB.

Pantauan Kompas.com di flyover Senayan dekat Jakarta Convention Center, polisi memasang sejumlah barikade berwarna oranye untuk menghadang mobil dan motor yang hendak masuk.

Polisi mengumumkan, hanya kendaraan yang berstiker khusus yang bisa melalui Jalan Gerbang Pemuda menuju Gelora Bung Karno.

"Kendaraan yang tidak menggunakan stiker, sementara waktu tidak diperbolehkan melewati, silakan menggunakan Jalan Manggala Wanabakti," bunyi pengumuman yang disampaikan polisi lewat pengeras suara.

Baca juga: Susunan Acara Upacara Pembukaan Asian Games 2018

Kendaraan umum seperti taksi juga tidak diperkenankan masuk. Akibatnya, beberapa ofisial yang mengenakan kartu akreditasi terpaksa turun dari taksi dan berjalan kali menuju GBK.

Adapun kondisi lalu lintas terpantau ramai lancar. Namun, arus lalu lintas sedikit tersendat kareba banyak kendaraan yang berhenti untuk bertanya kepada polisi terkait jalur alternatif.

Diberitakan sebelumnya, sejumlah ruas jalan di sekitar Gelora Bung Karno akan ditutup jelang Upacara Pembukaan Asian Games 2018 mulai siang ini.

Berikut pengalihan arus akibat penutupan jalan-jalan tersebut:

1. Flyover Senayan dan Ladogi

- Kendaraan dari arah Semanggi diarahkan lurus ke arah Slipi

- Kendaraan dari arah Slipi diarahkan lurus ke arah Semanggi, tidak ada yang menuju ke arah Jalan Gerbang Pemuda


2. Pintu FX Senayan atau Jalan Pintu I Senayan

- Penutupan pintu FX Senayan/Jalan Pintu I Senayan

- Kendaraan dari arah Bundaran Senayan diarahkan lurus ke arah Semanggi

- Pintu masuk FX Sudirman yang melalui Jalan Jenderal Sudirman dibuka untuk keluar-masuk kendaraan dan pintu keluar yang melalui Jalan Pintu I Senayan ditutup

Halaman Berikutnya
Halaman:
Baca tentang


Terkini Lainnya

Perempuan di Jaksel Gantung Diri Sambil Live Instagram

Perempuan di Jaksel Gantung Diri Sambil Live Instagram

Megapolitan
Alibi Pejabat Dishub DKI Pakai Mobil Dinas ke Puncak: Jenguk Teman yang Sakit

Alibi Pejabat Dishub DKI Pakai Mobil Dinas ke Puncak: Jenguk Teman yang Sakit

Megapolitan
Pejabat Dishub DKI Dicopot Usai Pakai Mobil Dinas ke Puncak dan Buang Sampah Sembarangan

Pejabat Dishub DKI Dicopot Usai Pakai Mobil Dinas ke Puncak dan Buang Sampah Sembarangan

Megapolitan
Cerita Porter Berusia 73 Tahun di Terminal Kampung Rambutan: Kadang Makan Nasi Cabai Saja...

Cerita Porter Berusia 73 Tahun di Terminal Kampung Rambutan: Kadang Makan Nasi Cabai Saja...

Megapolitan
Heru Budi Pastikan ASN Pemprov DKI Bolos Usai Libur Lebaran Akan Disanksi Tegas

Heru Budi Pastikan ASN Pemprov DKI Bolos Usai Libur Lebaran Akan Disanksi Tegas

Megapolitan
Heru Budi: Pemprov DKI Tak Ada WFH, Kan Sudah 10 Hari Libur...

Heru Budi: Pemprov DKI Tak Ada WFH, Kan Sudah 10 Hari Libur...

Megapolitan
Mulai Bekerja Usai Cuti Lebaran, ASN Pemprov DKI: Enggak Ada WFH

Mulai Bekerja Usai Cuti Lebaran, ASN Pemprov DKI: Enggak Ada WFH

Megapolitan
Suami di Jaksel Terjerat Lingkaran Setan Judi 'Online' dan Pinjol, Istri Dianiaya lalu Ditinggal Kabur

Suami di Jaksel Terjerat Lingkaran Setan Judi "Online" dan Pinjol, Istri Dianiaya lalu Ditinggal Kabur

Megapolitan
Jalan Gatot Subroto-Pancoran Mulai Ramai Kendaraan, tapi Masih Lancar

Jalan Gatot Subroto-Pancoran Mulai Ramai Kendaraan, tapi Masih Lancar

Megapolitan
KRL Jabodetabek Gangguan di Manggarai, Rute Bogor-Jakarta Terhambat

KRL Jabodetabek Gangguan di Manggarai, Rute Bogor-Jakarta Terhambat

Megapolitan
Menikmati Hari Libur Terakhir Lebaran di Ancol Sebelum Masuk Kerja

Menikmati Hari Libur Terakhir Lebaran di Ancol Sebelum Masuk Kerja

Megapolitan
Jalan Sudirman-Thamrin Mulai Ramai Kendaraan Bermotor, tapi Masih Lancar

Jalan Sudirman-Thamrin Mulai Ramai Kendaraan Bermotor, tapi Masih Lancar

Megapolitan
KRL Jabodetabek Mulai Dipadati Penumpang, Sampai Berebut Saat Naik dan Turun

KRL Jabodetabek Mulai Dipadati Penumpang, Sampai Berebut Saat Naik dan Turun

Megapolitan
Pemudik Keluhkan Sulit Cari 'Rest Area', padahal Fisik Kelelahan akibat Berkendara Berjam-jam

Pemudik Keluhkan Sulit Cari "Rest Area", padahal Fisik Kelelahan akibat Berkendara Berjam-jam

Megapolitan
Cerita Pemudik Kembali ke Jakarta Saat Puncak Arus Balik: 25 Jam di Jalan Bikin Betis Pegal

Cerita Pemudik Kembali ke Jakarta Saat Puncak Arus Balik: 25 Jam di Jalan Bikin Betis Pegal

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com