Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

KPU Jakbar Akhirnya Dipinjami GOR untuk Rekapitulasi Hasil Pemilu

Kompas.com - 02/01/2019, 21:22 WIB
Rima Wahyuningrum,
Dian Maharani

Tim Redaksi

JAKARTA,KOMPAS.com - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Jakarta Barat, Cucum Sumardi mengatakan, sempat mengalami kendala dalam mencari tempat rekapitulasi suara per kecamatan untuk Pemilu 2019 pada 17 April nanti.

Setelah berkoordinasi dengan pemerintah kota Jakarta Barat dan Provinsi DKI Jakarta, akhirnya pihaknya mendapat peminjaman gedung olahraga (GOR) di masing-masing kecamatan.

"Teman-teman dari Sudin Olahraga (Jakarta Barat) welcome akan memberikan bantuan akan meminjamkan GOR di masing-masing kecamatan untuk loading logistik dan juga rekapitulasi di tingkat kecamatan," kata Cucum di kantor KPU Kota Jakarta Barat, Kebon Jeruk, Rabu (2/1/2019).

Baca juga: KPU Akan Konsultasi dengan DPR soal Penghitungan dan Rekapitulasi Suara Pemilu

 

KPU Jakarta Barat diberikan waktu selama 30 hari untuk memakai GOR tersebut, dengan rincian 15 hari sebelum dan 15 hari sesudah Pemilu.

Waktu 15 hari sebelumnya diberikan untuk pengerjaan loading logistik dan pendistribusian ke masing-masing tempat pemungutan suara (TSP). Sementara 15 hari setelah pemilu dilakukan untuk rekapitulasi di GOR setelah menerima dari TPS.

"Mudah-mudahan ini bisa terselesaikan semua," harapnya.

Saat ini, KPU Kota Jakarta Barat telah menerima sekitar 27.000 kotak suara yang masing-masingnya akan digunakan untuk pengambilan suara DPD, DPR, dan DPRD dan presiden sebanyak 6.730.

Adapun kotak suara diterima dalam kondisi tertutup plastik kemudian diletakkan di gudang kawasan Kelapa Dua, Kebon Jeruk sebelum didistribusikan ke masing-masing GOR per kecamatan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bakal Diusung Jadi Cawalkot Depok, Imam Budi Hartono Harap PKS Bisa Menang Kelima Kalinya

Bakal Diusung Jadi Cawalkot Depok, Imam Budi Hartono Harap PKS Bisa Menang Kelima Kalinya

Megapolitan
“Curi Start” Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Pigura Pakai Foto Editan

“Curi Start” Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Pigura Pakai Foto Editan

Megapolitan
Stok Darah Bulan Ini Menipis, PMI Jakbar Minta Masyarakat Berdonasi untuk Antisipasi DBD

Stok Darah Bulan Ini Menipis, PMI Jakbar Minta Masyarakat Berdonasi untuk Antisipasi DBD

Megapolitan
Trauma, Pelajar yang Lihat Pria Pamer Alat Vital di Jalan Yos Sudarso Tak Berani Pulang Sendiri

Trauma, Pelajar yang Lihat Pria Pamer Alat Vital di Jalan Yos Sudarso Tak Berani Pulang Sendiri

Megapolitan
Seorang Pria Pamer Alat Vital di Depan Pelajar yang Tunggu Bus di Jakut

Seorang Pria Pamer Alat Vital di Depan Pelajar yang Tunggu Bus di Jakut

Megapolitan
Nasib Tragis Bocah 7 Tahun di Tangerang, Dibunuh Tante Sendiri karena Dendam Masalah Uang

Nasib Tragis Bocah 7 Tahun di Tangerang, Dibunuh Tante Sendiri karena Dendam Masalah Uang

Megapolitan
Resmi, Imam Budi Hartono Bakal Diusung PKS Jadi Calon Wali Kota Depok

Resmi, Imam Budi Hartono Bakal Diusung PKS Jadi Calon Wali Kota Depok

Megapolitan
Menguatnya Sinyal Koalisi di Pilkada Bogor 2024..

Menguatnya Sinyal Koalisi di Pilkada Bogor 2024..

Megapolitan
Berkoalisi dengan Gerindra di Pilkada Bogor, PKB: Ini Cinta Lama Bersemi Kembali

Berkoalisi dengan Gerindra di Pilkada Bogor, PKB: Ini Cinta Lama Bersemi Kembali

Megapolitan
Pedagang Maju Mundur Jual Foto Prabowo-Gibran, Ada yang Curi 'Start' dan Ragu-ragu

Pedagang Maju Mundur Jual Foto Prabowo-Gibran, Ada yang Curi "Start" dan Ragu-ragu

Megapolitan
Pagi Ini, Lima RT di Jakarta Terendam Banjir akibat Hujan dan Luapan Kali

Pagi Ini, Lima RT di Jakarta Terendam Banjir akibat Hujan dan Luapan Kali

Megapolitan
Cek Psikologi Korban Pencabulan Ayah Tiri, Polisi Gandeng UPTP3A

Cek Psikologi Korban Pencabulan Ayah Tiri, Polisi Gandeng UPTP3A

Megapolitan
Hampir Lukai Warga dan Kakaknya, ODGJ di Cengkareng Dievakuasi Dinsos

Hampir Lukai Warga dan Kakaknya, ODGJ di Cengkareng Dievakuasi Dinsos

Megapolitan
Saat Pedagang Kecil Jaga Marwah Kebangsaan, Belum Jual Foto Prabowo-Gibran meski Sudah Jadi Pemenang

Saat Pedagang Kecil Jaga Marwah Kebangsaan, Belum Jual Foto Prabowo-Gibran meski Sudah Jadi Pemenang

Megapolitan
Kekecewaan Pedagang yang Terpaksa Buang Puluhan Ton Pepaya di Pasar Induk Kramatjati karena Tak Laku

Kekecewaan Pedagang yang Terpaksa Buang Puluhan Ton Pepaya di Pasar Induk Kramatjati karena Tak Laku

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com