Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral Poster Usung Putri Ma'ruf Amin di Pilkada Tangsel 2020, DPC Hanura Pastikan Hoaks

Kompas.com - 16/12/2019, 20:38 WIB
Muhammad Isa Bustomi,
Ambaranie Nadia Kemala Movanita

Tim Redaksi

TANGERANG SELATAN, KOMPAS.com -Poster undangan deklarasi dukungan Partai Hanura kepada putri Wakil Presiden RI Ma'ruf Amin, Siti Nur Aziah untuk menjadi calon wali kota Tangerang Selatan di Pilkada 2020 mendatang, beredar luas.

Berdasarkan poster di media sosial itu, acara deklarasi dukungan itu berlangsung di Hotel Royal Kuningan, Setiabudi, Jakarta Selatan, Senin (16/12/2019), pukul 16.00-18.00 WIB.

Gambar pada latar belakang poster tersebut menampilkan foto Siti Nur Aziah dengan tulisan "Undangan Peliputan Acara Deklarasi Dukungan Partai Hanura Kepada Siti Nur Azizah Sebagai Calon Wali Kota Tangerang Selatan Periode 2021-2025".

Ketua DPC Hanura Tangerang Selatan, Amar menyebut bahwa poster deklarasi yang tersebar itu hoaks atau tidak benar.

"Saya bisa katakan untuk sementara (poster) itu adalah hoaks," kata Amar saat dihubungi, Senin.

Baca juga: Hanura Buka Penjaringan Wali Kota Tangsel, Putri Maruf Amin Jadi Pendaftar Pertama

Menurut Amar, suatu kegiatan partai Hanura yang sedang berlangsung di Hotel Royal Kuningan, Setiabudi, Jakarta Selatan itu merupakan workshop, bukan deklarasi.

"Karena untuk yang di Hotel Royal itu adalah workshop Hanura se-Indonesia. Kalau undangan deklarasi itu deklarasi mana? Orang itu workshop," katanya membantah.

Amar menjelaskan, saat ini partai Hanura belum menentukan calon yang diusung untuk bertarung menjadi orang nomor satu di Tangerang Selatan.

Saat ini proses untuk menentukan calon masih memasuki tahap verifikasi berkas bakal calon yang telah mendaftar penjaringan beberapa pekan lalu.

"Sekarang kita tahapan aja masih berjalan. Berkas berkas yang di percayai Hanura belum kita laporkan ke tim (penjaringan). Belum serahkan ke provinsi," tutup dia.

Baca juga: Empat ASN Bertarung di Pilkada Tangsel, Sekda hingga Putri Maruf Amin Siap Tinggalkan Jabatan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Perempuan di Jaksel Gantung Diri Sambil Live Instagram

Perempuan di Jaksel Gantung Diri Sambil Live Instagram

Megapolitan
Alibi Pejabat Dishub DKI Pakai Mobil Dinas ke Puncak: Jenguk Teman yang Sakit

Alibi Pejabat Dishub DKI Pakai Mobil Dinas ke Puncak: Jenguk Teman yang Sakit

Megapolitan
Pejabat Dishub DKI Dicopot Usai Pakai Mobil Dinas ke Puncak dan Buang Sampah Sembarangan

Pejabat Dishub DKI Dicopot Usai Pakai Mobil Dinas ke Puncak dan Buang Sampah Sembarangan

Megapolitan
Cerita Porter Berusia 73 Tahun di Terminal Kampung Rambutan: Kadang Makan Nasi Cabai Saja...

Cerita Porter Berusia 73 Tahun di Terminal Kampung Rambutan: Kadang Makan Nasi Cabai Saja...

Megapolitan
Heru Budi Pastikan ASN Pemprov DKI Bolos Usai Libur Lebaran Akan Disanksi Tegas

Heru Budi Pastikan ASN Pemprov DKI Bolos Usai Libur Lebaran Akan Disanksi Tegas

Megapolitan
Heru Budi: Pemprov DKI Tak Ada WFH, Kan Sudah 10 Hari Libur...

Heru Budi: Pemprov DKI Tak Ada WFH, Kan Sudah 10 Hari Libur...

Megapolitan
Mulai Bekerja Usai Cuti Lebaran, ASN Pemprov DKI: Enggak Ada WFH

Mulai Bekerja Usai Cuti Lebaran, ASN Pemprov DKI: Enggak Ada WFH

Megapolitan
Suami di Jaksel Terjerat Lingkaran Setan Judi 'Online' dan Pinjol, Istri Dianiaya lalu Ditinggal Kabur

Suami di Jaksel Terjerat Lingkaran Setan Judi "Online" dan Pinjol, Istri Dianiaya lalu Ditinggal Kabur

Megapolitan
Jalan Gatot Subroto-Pancoran Mulai Ramai Kendaraan, tapi Masih Lancar

Jalan Gatot Subroto-Pancoran Mulai Ramai Kendaraan, tapi Masih Lancar

Megapolitan
KRL Jabodetabek Gangguan di Manggarai, Rute Bogor-Jakarta Terhambat

KRL Jabodetabek Gangguan di Manggarai, Rute Bogor-Jakarta Terhambat

Megapolitan
Menikmati Hari Libur Terakhir Lebaran di Ancol Sebelum Masuk Kerja

Menikmati Hari Libur Terakhir Lebaran di Ancol Sebelum Masuk Kerja

Megapolitan
Jalan Sudirman-Thamrin Mulai Ramai Kendaraan Bermotor, tapi Masih Lancar

Jalan Sudirman-Thamrin Mulai Ramai Kendaraan Bermotor, tapi Masih Lancar

Megapolitan
KRL Jabodetabek Mulai Dipadati Penumpang, Sampai Berebut Saat Naik dan Turun

KRL Jabodetabek Mulai Dipadati Penumpang, Sampai Berebut Saat Naik dan Turun

Megapolitan
Pemudik Keluhkan Sulit Cari 'Rest Area', padahal Fisik Kelelahan akibat Berkendara Berjam-jam

Pemudik Keluhkan Sulit Cari "Rest Area", padahal Fisik Kelelahan akibat Berkendara Berjam-jam

Megapolitan
Cerita Pemudik Kembali ke Jakarta Saat Puncak Arus Balik: 25 Jam di Jalan Bikin Betis Pegal

Cerita Pemudik Kembali ke Jakarta Saat Puncak Arus Balik: 25 Jam di Jalan Bikin Betis Pegal

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com