Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hotel Kapsul Futuristik Kini Hadir di Bandara Soekarno-Hatta, Biaya Menginap Mulai dari Rp 200.000

Kompas.com - 08/03/2021, 12:19 WIB
Ivany Atina Arbi

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Bandara Soekarno-Hatta (Soetta), di Tangerang, Banten, kini menghadirkan hotel kapsul futuristik dengan biaya sewa yang murah bagi para traveler.

Dilansir Wartakotalive.com, harga hotel kapsul dibanderol mulai dari Rp 200.000 untuk penggunaan 9 jam, Rp 300.000 untuk 24 jam, dan Rp 450.000-Rp 500.000 untuk rommbox.

Roombox sendiri merupakan kamar serupa kapsul namun dengan dimensi yang lebih luas, sehingga cukup untuk menampung 2-3 orang.

Sementara kapsul memiliki luas 1,3 meter x 2 meter dan hanya bisa ditempati oleh 1 orang.

Baca juga: Antisipasi Penyebaran Mutasi Virus Corona B.1.1.7, Ini Langkah Bandara Soekarno-Hatta

Fasilitas yang tersedia di hotel kapsul bandara berupa kasur, bantal, selimut, televisi, headphone, USB charging port, ambient light, pendingin udara, WiFi, dan cermin.

Fasilitas berupa loker dan kamar mandi disediakan di area hotel di luar kapsul.

Direktur Utama PT Angkasa Pura II (Persero) Muhammad Awaluddin menyebutkan, konsep hotel kapsul ini selaras dengan konsep pengembangan smart airport atau digital airport di Bandara Soetta.

"Untuk di Terminal 3 sendiri, hotel kapsul sudah ada sejak 2018 dan pada Februari 2020 sudah ada di Terminal 2. Layanan ini merupakan yang pertama di Indonesia, dan dikembangkan oleh Bandara Soetta," ujar Awaluddin pada Live Instagram ‘AP2 Comes to You’, dikutip Senin (8/3/2021).

Baca juga: 300 Karyawan Bandara Soekarno-Hatta Divaksinasi Covid-19

Ia juga mengatakan, keberadaan hotel kapsul ini dapat mengakomodir permintaan terhadap penginapan di bandara.

Direktur PT Capsule Indonesia Rudy Josano mengatakan, hotel kapsul ini dapat menjadi alternatif penginapan terjangkau bagi para traveler.

Artikel ini telah tayang di Wartakotalive dengan judul "Bandara Soekarno-Hatta Hadirkan Hotel Kapsul Futuristik dengan Biaya Menginap Mulai dari Rp 200.000".

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bisakah Beli Tiket Masuk Ancol On The Spot?

Bisakah Beli Tiket Masuk Ancol On The Spot?

Megapolitan
Keseharian Galihloss di Mata Tetangga, Kerap Buat Konten untuk Bantu Perekonomian Keluarga

Keseharian Galihloss di Mata Tetangga, Kerap Buat Konten untuk Bantu Perekonomian Keluarga

Megapolitan
Kajari Jaksel Harap Banyak Masyarakat Ikut Lelang Rubicon Mario Dandy

Kajari Jaksel Harap Banyak Masyarakat Ikut Lelang Rubicon Mario Dandy

Megapolitan
Datang Posko Pengaduan Penonaktifkan NIK di Petamburan, Wisit Lapor Anak Bungsunya Tak Terdaftar

Datang Posko Pengaduan Penonaktifkan NIK di Petamburan, Wisit Lapor Anak Bungsunya Tak Terdaftar

Megapolitan
Dibacok Begal, Pelajar SMP di Depok Alami Luka di Punggung

Dibacok Begal, Pelajar SMP di Depok Alami Luka di Punggung

Megapolitan
Ketua DPRD DKI Kritik Kinerja Pj Gubernur, Heru Budi Disebut Belum Bisa Tanggulangi Banjir dan Macet

Ketua DPRD DKI Kritik Kinerja Pj Gubernur, Heru Budi Disebut Belum Bisa Tanggulangi Banjir dan Macet

Megapolitan
Rampas Ponsel, Begal di Depok Bacok Bocah SMP

Rampas Ponsel, Begal di Depok Bacok Bocah SMP

Megapolitan
“Semoga Prabowo-Gibran Lebih Bagus, Jangan Kayak yang Sudah”

“Semoga Prabowo-Gibran Lebih Bagus, Jangan Kayak yang Sudah”

Megapolitan
Ketua DPRD: Jakarta Globalnya di Mana? Dekat Istana Masih Ada Daerah Kumuh

Ketua DPRD: Jakarta Globalnya di Mana? Dekat Istana Masih Ada Daerah Kumuh

Megapolitan
Gerindra dan PKB Sepakat Berkoalisi di Pilkada Bogor 2024

Gerindra dan PKB Sepakat Berkoalisi di Pilkada Bogor 2024

Megapolitan
Anggaran Kelurahan di DKJ 5 Persen dari APBD, F-PKS: Kualitas Pelayanan Harus Naik

Anggaran Kelurahan di DKJ 5 Persen dari APBD, F-PKS: Kualitas Pelayanan Harus Naik

Megapolitan
Mobil Mario Dandy Dilelang, Harga Dibuka Rp 809 Juta

Mobil Mario Dandy Dilelang, Harga Dibuka Rp 809 Juta

Megapolitan
Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Pigura di Jakpus Prediksi Pendapatannya Bakal Melonjak

Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Pigura di Jakpus Prediksi Pendapatannya Bakal Melonjak

Megapolitan
Periksa Kejiwaan Anak Pembacok Ibu di Cengkareng, Polisi: Pelaku Lukai Tubuhnya Sendiri

Periksa Kejiwaan Anak Pembacok Ibu di Cengkareng, Polisi: Pelaku Lukai Tubuhnya Sendiri

Megapolitan
Fahira Idris Paparkan 5 Parameter Kota Tangguh Bencana yang Harus Dipenuhi Jakarta sebagai Kota Global

Fahira Idris Paparkan 5 Parameter Kota Tangguh Bencana yang Harus Dipenuhi Jakarta sebagai Kota Global

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com