Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wagub DKI Sebut Jakarta Tak Pernah Kekurangan Stok Pangan

Kompas.com - 25/03/2021, 19:37 WIB
Singgih Wiryono,
Nursita Sari

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria memastikan stok pangan di Jakarta aman jelang Ramadhan 1442 Hijriah.

"Alhamdulillah laporan yang kami terima dari Dinas KPKP (Ketahanan Pangan, Kelautan, dan Perikanan) dan dirut BUMD Pasar Jaya dan Dharma Jaya, Insyaallah tak ada masalah yang berarti," kata Riza dalam acara webinar, Kamis (25/3/2021).

Oleh karena itu, Riza meminta warga Jakarta tidak mengkhawatirkan ketersediaan pangan jelang Ramadhan.

Baca juga: Jelang Ramadhan, Wagub DKI Pastikan Kebutuhan Bahan Pangan Tercukupi

Jakarta, kata Riza, tidak pernah mengalami kekurangan stok pangan, bahkan saat krisis moneter 1998 sekali pun. Terlebih lagi saat ini kondisi politik dalam keadaan stabil.

"Sampai hari ini, Jakarta tidak ada masalah terkait pangan, termasuk dulu waktu kejadian 98 sekali pun, kita tidak pernah ada masalah dengan pangan, apalagi sekarang dalam kondisi yang normal," kata Riza.

Terkait kenaikan harga pangan jelang Ramadhan, Riza mengatakan, hal tersebut memang biasa terjadi.

Baca juga: Sidak Bahan Pangan di Pasar Jakpus Digencarkan Jelang Ramadhan

Namun, kenaikan pangan di Jakarta, kata Riza, tidak memberikan beban berarti bagi masyarakat Jakarta, justru memberikan keuntungan lebih bagi para peternak dan petani.

"Memang biasanya ada peningkatan 10 sampai 15 persen, tapi semua masih bisa dijangkau, di satu sisi memberikan keuntungan (juga) kepada petani," kata Riza.

Dia meminta Dinas KPKP DKI Jakarta bersama direktur BUMD yang menangani masalah pangan untuk bekerja sama mengawasi harga pangan di pasar-pasar tradisional sehingga harga pangan tidak melonjak drastis.

"Salah satu pengawasan harga dan stok pangan seperti mengadakan pasar murah di pasar tradisional," kata Riza.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading Sedang Mengandung Empat Bulan

Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading Sedang Mengandung Empat Bulan

Megapolitan
Pergaulan Buruk Buat Selebgram Chandrika Chika Ditangkap Polisi karena Konsumsi Narkoba...

Pergaulan Buruk Buat Selebgram Chandrika Chika Ditangkap Polisi karena Konsumsi Narkoba...

Megapolitan
Pria yang Tewas di Kamar Kontrakan Depok Tinggalkan Surat Tulisan Tangan

Pria yang Tewas di Kamar Kontrakan Depok Tinggalkan Surat Tulisan Tangan

Megapolitan
Pria di Cengkareng Cabuli Anak 5 Tahun, Lecehkan Korban sejak 2022

Pria di Cengkareng Cabuli Anak 5 Tahun, Lecehkan Korban sejak 2022

Megapolitan
Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading Diberi Uang Rp 300.000 untuk Gugurkan Kandungan oleh Kekasihnya

Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading Diberi Uang Rp 300.000 untuk Gugurkan Kandungan oleh Kekasihnya

Megapolitan
Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading Sudah Berpacaran dengan Kekasihnya Selama 3 Tahun

Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading Sudah Berpacaran dengan Kekasihnya Selama 3 Tahun

Megapolitan
Sang Kekasih Bawa Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading ke Jakarta karena Malu

Sang Kekasih Bawa Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading ke Jakarta karena Malu

Megapolitan
Kasus Wanita Hamil Tewas di Kelapa Gading Belum Terungkap Jelas, Polisi: Minim Saksi

Kasus Wanita Hamil Tewas di Kelapa Gading Belum Terungkap Jelas, Polisi: Minim Saksi

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jabodetabek Hari Ini: Waspadai Hujan di Pagi Hari

Prakiraan Cuaca Jabodetabek Hari Ini: Waspadai Hujan di Pagi Hari

Megapolitan
Terbukti Konsumsi Ganja, Chandrika Chika dkk Terancam Empat Tahun Penjara

Terbukti Konsumsi Ganja, Chandrika Chika dkk Terancam Empat Tahun Penjara

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok: Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok: Siang ini Hujan Ringan

Megapolitan
Selebgram Chandrika Chika Konsumsi Narkoba Satu Tahun Lebih

Selebgram Chandrika Chika Konsumsi Narkoba Satu Tahun Lebih

Megapolitan
Meski TikTokers Galihloss Minta Maaf Usai Video Penistaan Agama, Proses Hukum Tetap Berlanjut

Meski TikTokers Galihloss Minta Maaf Usai Video Penistaan Agama, Proses Hukum Tetap Berlanjut

Megapolitan
Alasan Chandrika Chika dkk Konsumsi Narkoba: Bukan Doping, untuk Pergaulan

Alasan Chandrika Chika dkk Konsumsi Narkoba: Bukan Doping, untuk Pergaulan

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Akhir Pilu Wanita yang Tenggelam di Kali Mookervart | Kasus Bocah Setir Mobil Pameran dan Tabrak Tembok Mal Berujung Damai

[POPULER JABODETABEK] Akhir Pilu Wanita yang Tenggelam di Kali Mookervart | Kasus Bocah Setir Mobil Pameran dan Tabrak Tembok Mal Berujung Damai

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com