Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bermodal Pistol Mainan, Dua Penjambret Todong dan Rampas Ponsel Milik Bocah

Kompas.com - 13/04/2022, 07:00 WIB
Mita Amalia Hapsari,
Kristian Erdianto

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Tiga bocah tengah asyik bemain ponsel di dekat rumahnya, di gang kecil, Jalan T 1, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, pada Sabtu (26/3/2022).

Tiba-tiba, dua pemuda melintas menggunakan sepeda motor. Setelah melewati anak-anak itu, dua pria yang memakai jaket itu kembali.

Benda menyerupai senjata api atau pistol, ditodongkan ke arah anak-anak. Ia pun merampas ponsel milik salah satu bocah. Peristiwa ini terekam kamera pengawas atau CCTV di lingkungan sekitar.

Karena takut, anak-anak itu lari dan mengadu ke orangtua masing-masing.

Baca juga: Penjambret Ponsel di Kebon Jeruk Todong Bocah Pakai Pistol Mainan Milik Keponakannya

Indra (40), orangtua korban, mengatakan, anaknya yang berusia 13 tahun dan dua teman sebayanya tengah duduk sembari bermain ponsel, saat kedua pelaku datang dan melancarkan aksi mereka.

"Anak-anak lagi pada main, tiba-tiba ada satu kendaraan menghampiri. Ada dua orang," kata Indra saat ditemui di kediamannya, Senin (28/3/2022).

Kata Indra, dua pria itu langsung menodong dan merampas ponsel milik anaknya.

"Anak-anak bilangnya (ditodong) pistol. Tapi kurang tahu saya. Di CCTV sudah lihat, tapi memang kurang jelas," kata dia.

"Anak-anak ya takutlah, mau (senjata) beneran atau bohongan, pasti takut. Namanya anak-anak," imbuhnya.

Ia pun menyayangkan kejadian ini bisa terjadi di lingkungan permukiman warga. Ia juga mengkhawatirkan kondisi anaknya yang masih trauma dengan kejadian tersebut.

"Anak saya nangis mulu semalam karena takut kalau keluar rumah. Jadi kasihan anak-anak. Kalau keluar rumah, jadi trauma," pungkas dia.

Pistol mainan

Satuan Reserse Kriminal Polres Metro Jakarta Barat mengamankan terduga pelaku penjambretan yang menodongkan benda menyerupai senjata api (senpi) di Kebon Jeruk, Jakarta Barat.

Wakasat Reskrim Polres Metro Jakarta Barat, AKP Niko Purba mengatakan, kedua pelaku tersebut berinisial BA (23) dan NS (29).

"Subnit Jatanras Unit Krimum Satreskrim Polres Metro Jakarta Barat mengamankan pelaku dugaan pencurian dengan kekerasan yang sempat viral di media sosial. Pelaku yang kami amankan dua orang, yang memang sesuai dengan ciri-ciri di CCTV," kata Nicko di Slipi, Selasa (12/4/2022).

Pistol mainan yang digunakan dua pelaku perampasan ponsel untuk ditodongkan ke anak remaja di Kebon Jeruk, Jakarta Barat,Sabtu (26/3/2022).Kompas.com/MITA AMALIA HAPSARI Pistol mainan yang digunakan dua pelaku perampasan ponsel untuk ditodongkan ke anak remaja di Kebon Jeruk, Jakarta Barat,Sabtu (26/3/2022).

Niko mengatakan, pelaku ternyata bukan menodongkan senjata api atau pistol asli, melainkan pistol mainan.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bisakah Beli Tiket Masuk Ancol On The Spot?

Bisakah Beli Tiket Masuk Ancol On The Spot?

Megapolitan
Keseharian Galihloss di Mata Tetangga, Kerap Buat Konten untuk Bantu Perekonomian Keluarga

Keseharian Galihloss di Mata Tetangga, Kerap Buat Konten untuk Bantu Perekonomian Keluarga

Megapolitan
Kajari Jaksel Harap Banyak Masyarakat Ikut Lelang Rubicon Mario Dandy

Kajari Jaksel Harap Banyak Masyarakat Ikut Lelang Rubicon Mario Dandy

Megapolitan
Datang Posko Pengaduan Penonaktifkan NIK di Petamburan, Wisit Lapor Anak Bungsunya Tak Terdaftar

Datang Posko Pengaduan Penonaktifkan NIK di Petamburan, Wisit Lapor Anak Bungsunya Tak Terdaftar

Megapolitan
Dibacok Begal, Pelajar SMP di Depok Alami Luka di Punggung

Dibacok Begal, Pelajar SMP di Depok Alami Luka di Punggung

Megapolitan
Ketua DPRD DKI Kritik Kinerja Pj Gubernur, Heru Budi Disebut Belum Bisa Tanggulangi Banjir dan Macet

Ketua DPRD DKI Kritik Kinerja Pj Gubernur, Heru Budi Disebut Belum Bisa Tanggulangi Banjir dan Macet

Megapolitan
Rampas Ponsel, Begal di Depok Bacok Bocah SMP

Rampas Ponsel, Begal di Depok Bacok Bocah SMP

Megapolitan
“Semoga Prabowo-Gibran Lebih Bagus, Jangan Kayak yang Sudah”

“Semoga Prabowo-Gibran Lebih Bagus, Jangan Kayak yang Sudah”

Megapolitan
Ketua DPRD: Jakarta Globalnya di Mana? Dekat Istana Masih Ada Daerah Kumuh

Ketua DPRD: Jakarta Globalnya di Mana? Dekat Istana Masih Ada Daerah Kumuh

Megapolitan
Gerindra dan PKB Sepakat Berkoalisi di Pilkada Bogor 2024

Gerindra dan PKB Sepakat Berkoalisi di Pilkada Bogor 2024

Megapolitan
Anggaran Kelurahan di DKJ 5 Persen dari APBD, F-PKS: Kualitas Pelayanan Harus Naik

Anggaran Kelurahan di DKJ 5 Persen dari APBD, F-PKS: Kualitas Pelayanan Harus Naik

Megapolitan
Mobil Mario Dandy Dilelang, Harga Dibuka Rp 809 Juta

Mobil Mario Dandy Dilelang, Harga Dibuka Rp 809 Juta

Megapolitan
Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Pigura di Jakpus Prediksi Pendapatannya Bakal Melonjak

Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Pigura di Jakpus Prediksi Pendapatannya Bakal Melonjak

Megapolitan
Periksa Kejiwaan Anak Pembacok Ibu di Cengkareng, Polisi: Pelaku Lukai Tubuhnya Sendiri

Periksa Kejiwaan Anak Pembacok Ibu di Cengkareng, Polisi: Pelaku Lukai Tubuhnya Sendiri

Megapolitan
Fahira Idris Paparkan 5 Parameter Kota Tangguh Bencana yang Harus Dipenuhi Jakarta sebagai Kota Global

Fahira Idris Paparkan 5 Parameter Kota Tangguh Bencana yang Harus Dipenuhi Jakarta sebagai Kota Global

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com