Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada Endah N Rhesa Hari Ini, Simak Jadwal dan Harga Tiket Konser Jakarta Fair 2022

Kompas.com - 15/06/2022, 08:12 WIB
Larissa Huda

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Jakarta Fair atau yang lebih dikenal dengan Pekan Raya Jakarta (PRJ) tengah berlangsung di Arena Jakarta International Expo, Kemayoran, Jakarta Pusat. Pesta untuk warga Jakarta ini dibuka pada 9 Juni - 17 Juli 2022.

Berdasarkan situs resmi www.jakartafair.co.id, Jakarta Fair 2022 akan menampilkan 8 Beat dan Endah N Rhesa pada Rabu, 15 Juni 2022.

Dari jadwal konser Jakarta Fair 2022 malam ini, 8 Beat akan tampil pada pukul 20.00 di panggung utama. Adapun duo Endah N Rhesa akan mengisi konser panggung utama Jakarta Fair 2022 pada pukul 21.00 WIB.

Baca juga: Jakarta Fair 2022 Undang Anak Penyandang Disabilitas untuk Tampil Menari hingga Pantomim

Endah N Rhesa adalah duo musisi Indonesia yang beranggotakan Endah Widiastuti (vokal dan gitar) dan Rhesa Aditya (bass). Musik Endah N Rhesa bergenre Folk, Jazz, Blues, Rock N Roll dan Ballads. Melalui Endah N Rhesa, pasanngan suami istri ini telah merilis empat album.

Harga tiket masuk bundling konser Jakarta Fair 2022 hari ini adalah Rp70.000. Jika hanya ingin masuk ke PRJ tanpa melihat konser musik di Jakarta Fair 2022, harga tiket masuk hari ini hanya Rp40.000 per orang.

Baca juga: Penyelenggara Jakarta Fair 2022 Gelar Vaksinasi Covid-19, Ini Ketentuannya

Jadwal konser Jakarta Fair 2022

Lokasi: Panggung Utama

Rabu, 15 Juni 2022

  • 20.00 WIB: 8 Beat
  • 21.00 WIB: Endah N Rhesa

Kamis, 16 Juni 2022

  • 21.00 WIB: Virgoun

Jumat, 17 Juni 2022

  • 20.00 WIB: Ndarboy Genk
  • 21.00 WIB: Yan Vellia Feat Duo Lare Kempot (Saka Seika)

Sabtu, 18 Juni 2022

  • 20.00 WIB: Pitu
  • 21.00 WIB: NOAH

Minggu, 19 Juni 2022

  • 20.00 WIB: Revival
  • 21.00 WIB: Tony Q

Senin, 20 Juni 2022

  • 20.00 WIB: Respect
  • 21.00 WIB: Jason Ranti

Selasa, 21 Juni 2022

  • 20.00 WIB: Gangsta Rasta
  • 21.00 WIB: Souljah

Rabu, 22 Juni 2022

  • 20.00 WIB: Manja
  • 21.00 WIB: Pamungkas

Kamis, 23 Juni 2022

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dukcapil DKI: Penonaktifan NIK Warga Jakarta Bisa Tekan Angka Golput di Pilkada

Dukcapil DKI: Penonaktifan NIK Warga Jakarta Bisa Tekan Angka Golput di Pilkada

Megapolitan
Polisi: Mayat dalam Koper di Cikarang Bekasi Seorang Perempuan Paruh Baya Asal Bandung

Polisi: Mayat dalam Koper di Cikarang Bekasi Seorang Perempuan Paruh Baya Asal Bandung

Megapolitan
Pembunuh Wanita di Pulau Pari Curi Ponsel Korban dan Langsung Kabur ke Sumbar

Pembunuh Wanita di Pulau Pari Curi Ponsel Korban dan Langsung Kabur ke Sumbar

Megapolitan
Keluarga Ajukan Rehabilitasi, Chandrika Chika Cs Jalani Asesmen di BNN Jaksel

Keluarga Ajukan Rehabilitasi, Chandrika Chika Cs Jalani Asesmen di BNN Jaksel

Megapolitan
Warga Duga Ada Praktik Jual Beli Rusunawa Muara Baru Seharga Rp 50 Juta oleh Oknum Pengelola

Warga Duga Ada Praktik Jual Beli Rusunawa Muara Baru Seharga Rp 50 Juta oleh Oknum Pengelola

Megapolitan
Pemprov DKI: Restorasi Rumah Dinas Gubernur Masih Tahap Perencanaan

Pemprov DKI: Restorasi Rumah Dinas Gubernur Masih Tahap Perencanaan

Megapolitan
Harga Bawang Merah Melonjak, Pedagang Keluhkan Pembelinya Berkurang

Harga Bawang Merah Melonjak, Pedagang Keluhkan Pembelinya Berkurang

Megapolitan
NIK Ratusan Ribu Warga Jakarta yang Tinggal di Daerah Lain Terancam Dinonaktifkan

NIK Ratusan Ribu Warga Jakarta yang Tinggal di Daerah Lain Terancam Dinonaktifkan

Megapolitan
Wakil Ketua DPRD Niat Bertarung di Pilkada Kota Bogor: Syahwat Itu Memang Sudah Ada...

Wakil Ketua DPRD Niat Bertarung di Pilkada Kota Bogor: Syahwat Itu Memang Sudah Ada...

Megapolitan
Saksi Sebut Hujan Tak Begitu Deras Saat Petir Sambar 2 Anggota TNI di Cilangkap

Saksi Sebut Hujan Tak Begitu Deras Saat Petir Sambar 2 Anggota TNI di Cilangkap

Megapolitan
PAN Sebut Warga Depok Jenuh dengan PKS, Imam Budi: Bagaimana Landasan Ilmiahnya?

PAN Sebut Warga Depok Jenuh dengan PKS, Imam Budi: Bagaimana Landasan Ilmiahnya?

Megapolitan
Ketika Kajari Jaksel Lelang Rubicon Mario Dandy, Saksi Bisu Kasus Penganiayaan D di Jaksel

Ketika Kajari Jaksel Lelang Rubicon Mario Dandy, Saksi Bisu Kasus Penganiayaan D di Jaksel

Megapolitan
Warga Jakarta yang NIK-nya Dinonaktifkan Tak Bisa Pakai BPJS Kesehatan

Warga Jakarta yang NIK-nya Dinonaktifkan Tak Bisa Pakai BPJS Kesehatan

Megapolitan
Perempuan yang Ditemukan Tewas di Pulau Pari Dibuang 'Pelanggannya' di Kali Bekasi

Perempuan yang Ditemukan Tewas di Pulau Pari Dibuang "Pelanggannya" di Kali Bekasi

Megapolitan
Penemuan Mayat Perempuan di Cikarang, Saksi: Mau Ambil Sampah Ada Koper Mencurigakan

Penemuan Mayat Perempuan di Cikarang, Saksi: Mau Ambil Sampah Ada Koper Mencurigakan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com