Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tempat Kuret di Jakarta dan Biayanya

Kompas.com - 23/10/2022, 03:15 WIB
Tari Oktaviani,
Nibras Nada Nailufar

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Jakarta punya beberapa fasilitas kesehatan yang menyediakan layanan kuret. 

Kuret merupakan salah satu prosedur medis yang dilakukan terhadap wanita yang mengalami masalah pada kandungannya. Proses kuret sendiri yaitu untuk mengeluarkan jaringan dari dalam rahim.

Klinik kuret di Jakarta ada banyak namun tidak sedikit pula yang ilegal. Oleh karena itu ada baiknya cermati dulu izin praktik fasilitas kesehatan dan tenaga kesehatannya sebelum melakukan kuret. 

Berikut ini beberapa fasilitas kesehatan legal yang melayani kuret di Jakarta. 

MRCCC Siloam Hospitals Semanggi

  • Alamat: Jalan Garnisun 1 Nomor 2-3, Semanggi, Setiabudi, Jakarta Selatan
  • Harga: Mulai dari Rp 16.000.000

Rumah Sakit Premier Jatinegara

  • Alamat: Jalan Jatinegara Timur Nomor 85-87, Jakarta Timur
  • Harga: Mulai dari Rp 8.000.000

Siloam Hospitals TB Simatupang

  • Alamat: Jalan R.A. Kartini Nomor 8, Cilandak Barat, Jakarta Selatan
  • Harga: Mulai dari Rp 8.000.000

RS Mitra Keluarga Kemayoran

  • Alamat: Jalan HBR Motik, Kemayoran, Jakarta Utara
  • Harga: Mulai dari Rp 5.025.000

Mayapada Hospital Jakarta Selatan

  • Alamat: Lebak Bulus, Cilandak, Jakarta Selatan
  • Harga: Mulai dari Rp 12.550.000

RSIA Grand Family

  • Alamat: Komplek Elang Laut Boulevard, Jalan Pantai Indah Selatan Nomor 1, Jakarta Utara 
  • Harga: Mulai dari Rp 7.906.000

Mayapada Hospital Kuningan

  • Alamat: Jalan H. R. Rasuna Said Nomor C-17, Jakarta Selatan
  • Harga: Mulai dari Rp 11.825.000

RS Mitra Keluarga Kelapa Gading

  • Alamat: Jalan Raya Gading Kirana Nomor 2, Jakarta Utara
  • Harga: Mulai dari Rp 3.320.000

RS Agung

  • Alamat: Jalan Sultan Agung Nomor 67, PAsar Manggis, Jakarta Selatan
  • Harga: Mulai dari Rp 1.452.000

Baca juga: Kapan Boleh Hamil Setelah Keguguran Tanpa Kuret?

RS Mitra Keluarga Kalideres

  • Alamat: Jalan Peta Selatan Nomor 1, Jakarta Barat
  • Harga: Mulai dari Rp 2.900.000

Klinik Kuret Jakarta

  • Alamat: Jalan Matraman Raya Nomor 12, Jakarta Timur
  • Nomor Telepon: 0812-1112-4787
  • Jam operasional: 24 jam

Dr. Sarman S

  • Alamat: Jalan TMP. Kalibata Nomor 1, Rawajati, Jakarta Selatan
  • Nomor Telepon: 0813-8888-8832
  • Jam operasional: Pukul 09.00-18.00 WIB
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Rute Transjakarta yang Terintegrasi dengan MRT

Daftar Rute Transjakarta yang Terintegrasi dengan MRT

Megapolitan
Seorang Pria Tanpa Identitas Tewas Tertabrak Mobil di Tengah Tol Dalam Kota

Seorang Pria Tanpa Identitas Tewas Tertabrak Mobil di Tengah Tol Dalam Kota

Megapolitan
Bakal Cagub Independen Mulai Konsultasi Pendaftaran ke KPU DKI, Salah Satunya Dharma Pongrekun

Bakal Cagub Independen Mulai Konsultasi Pendaftaran ke KPU DKI, Salah Satunya Dharma Pongrekun

Megapolitan
Kondisi Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Usai Disatroni Maling: Jendela dan Pintu Rusak serta Ada Jejak Kaki

Kondisi Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Usai Disatroni Maling: Jendela dan Pintu Rusak serta Ada Jejak Kaki

Megapolitan
Wanita di Jaksel Diduga Tenggak Cairan Pembersih Lantai Sebelum Gantung Diri Sambil Live Instagram

Wanita di Jaksel Diduga Tenggak Cairan Pembersih Lantai Sebelum Gantung Diri Sambil Live Instagram

Megapolitan
Diterpa Hujan, Atap Rumah Warga di Depok Ambruk

Diterpa Hujan, Atap Rumah Warga di Depok Ambruk

Megapolitan
Relawan: Dokumen yang Dibawa Maling di Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Bersifat Rahasia

Relawan: Dokumen yang Dibawa Maling di Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Bersifat Rahasia

Megapolitan
Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Kemalingan, TV, Alat Podcast dan Dokumen Penting Raib Dicuri

Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Kemalingan, TV, Alat Podcast dan Dokumen Penting Raib Dicuri

Megapolitan
KPU Gelar Sayembara Maskot dan 'Jingle' Pilkada DKI 2024 Khusus Warga Jakarta

KPU Gelar Sayembara Maskot dan "Jingle" Pilkada DKI 2024 Khusus Warga Jakarta

Megapolitan
Berdiri Hampir Satu Jam, Pemudik Minta Tempat Duduk di Stasiun Pasar Senen Ditambah

Berdiri Hampir Satu Jam, Pemudik Minta Tempat Duduk di Stasiun Pasar Senen Ditambah

Megapolitan
Korban Kecelakaan Mobil di Sawangan Depok Alami Memar hingga Patah Tulang

Korban Kecelakaan Mobil di Sawangan Depok Alami Memar hingga Patah Tulang

Megapolitan
Diduga Alami 'Microsleep', Pengemudi Jazz Hantam Mobil Innova di Sawangan Depok

Diduga Alami "Microsleep", Pengemudi Jazz Hantam Mobil Innova di Sawangan Depok

Megapolitan
Pekan Ini, Pemprov DKI Bakal Surati Kemendagri untuk Nonaktifkan NIK 92.432 Warga Jakarta

Pekan Ini, Pemprov DKI Bakal Surati Kemendagri untuk Nonaktifkan NIK 92.432 Warga Jakarta

Megapolitan
Lebaran 2024 Usai, Fahira Idris: Semoga Energi Kebaikan Bisa Kita Rawat dan Tingkatkan

Lebaran 2024 Usai, Fahira Idris: Semoga Energi Kebaikan Bisa Kita Rawat dan Tingkatkan

Megapolitan
H+6 Lebaran, Stasiun Pasar Senen Masih Dipadati Pemudik yang Baru Mau Pulang Kampung

H+6 Lebaran, Stasiun Pasar Senen Masih Dipadati Pemudik yang Baru Mau Pulang Kampung

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com