Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Tempat Makan Hidden Gem di Jakarta Selatan

Kompas.com - 18/11/2022, 01:30 WIB
Tari Oktaviani,
Nibras Nada Nailufar

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Jakarta punya banyak tempat makan yang tersembunyi. Biasanya anak muda menyebutnya dengan sebutan hidden gem.

Ada banyak kafe hingga restoran hidden gem yang bisa ditemukan di Jakarta Selatan. Disebut hidden gem karena letaknya yang sulit dicari namun tempatnya menakjubkan begitu sampai lokasi.

Rate harganya tergantung selera. Ada kafe atau restoran dengan rate yang mahal namun juga ada yang murah.

Berikut ini beberapa tempat makan hidden gem di Jakarta Selatan yang bisa dikunjungi.

SORE Izakaya Fatmawati

Restoran ini merupakan restoran jepang yang berada di lantai atas gedung Optik Internasional Fatmawati. 

Untuk menuju ke sana, pengunjung harus naik ke lantai 2 hingga lantai 3 atau rooftop. Dari luar memang tak tampak apa-apa namun di rooftop, pengunjung bisa melihat suasana langit Jakarta. 

Tempatnya luas dan indah. Pengunjung juga bisa melihat pemandangan kereta MRT lewat di sana. 

Twin House 

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Twin House Coffee&Kitchen (@twinhouse.id)

Twin House Cipete mengusung konsep kafe instagramable, karena banyak spot yang cocok untuk berfoto-foto.

Untuk sampai di sana, pengunjung harus masuk ke gang di Jalan Cipete Raya Nomor 4B. Tidak lama dari sana ada rumah dengan tulisan plang Twin House. 

Tersedia area dalam dan ruang terbuka di sana. Menu di tempat ini berkonsep makanan barat seperti pasta, salad, hingga berbagai jenis kopi dan milkshake.

  • Lokasi: Jalan Cipete Raya 
  • Jam operasional: Pukul 07.00 - 22.00 WIB
  • Harga menu: Spagheti Bolognese Rp 60.000, Egg Benedict Rp 75.000, Shirataki Goreng Rp 60.000

HaloNiko!

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by HaloNiko! (@warunghaloniko)

Tempat makan satu ini ada di kawasan Pejaten. Untuk sampai di sana, pengunjung harus berjalan ke gang Griya Patria Guest House.

Restoran satu ini mengusung tema rumah dengan pemandangan kolam renang di dalamnya. Selain itu ada pula area indoor dan outdoor.

Anda juga bisa pergi ke sini mengajak anak-anak. Sebab di dalamnya terdapat halaman dan kolam renang yang bisa menjadi area favorit anak.

Di sini tersedia menu khas Yunani seperti Greek Lamb Chop, Pizza, Chicken Gyros, dan lainnya.

Baca juga: 7 Tempat Makan di Nusa Dua Bali Buka Sampai Malam, Ada yang 24 Jam

Cecemuwe Cafe and Space 

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Cafe & Event Space (@cecemuwe)

Bagi yang ingin mencari tempat makan yang tenang dan juga bisa untuk work space maka tempat ini bisa jadi pilihan. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polisi Amankan 1 Mobil sebagai Barang Bukti Kasus Pemerasan yang Dilakukan Sopir Grab

Polisi Amankan 1 Mobil sebagai Barang Bukti Kasus Pemerasan yang Dilakukan Sopir Grab

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Tangerang Hari Ini, 29 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Tangerang Hari Ini, 29 Maret 2024

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Depok Hari Ini, Jumat 29 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Depok Hari Ini, Jumat 29 Maret 2024

Megapolitan
Seorang Ibu Diduga Menipu, Jual Cerita Anak Sakit lalu Minta Uang Rp 300.000

Seorang Ibu Diduga Menipu, Jual Cerita Anak Sakit lalu Minta Uang Rp 300.000

Megapolitan
Polisi Tangkap Sopir Grab yang Culik dan Peras Penumpangnya Rp 100 Juta

Polisi Tangkap Sopir Grab yang Culik dan Peras Penumpangnya Rp 100 Juta

Megapolitan
Wanita Tewas Bersimbah Darah di Bogor, Korban Terkapar dan Ditutup Selimut

Wanita Tewas Bersimbah Darah di Bogor, Korban Terkapar dan Ditutup Selimut

Megapolitan
Ada Obeng di TKP, Diduga Jadi Alat Suami Bunuh Istri di Bogor

Ada Obeng di TKP, Diduga Jadi Alat Suami Bunuh Istri di Bogor

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Kota Bekasi Hari Ini, Jumat, 29 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Kota Bekasi Hari Ini, Jumat, 29 Maret 2024

Megapolitan
Diduga Korban Pelecehan Seksual oleh Eks Ketua DPD PSI Jakbar Mengaku Diintimidasi agar Tak Lapor Polisi

Diduga Korban Pelecehan Seksual oleh Eks Ketua DPD PSI Jakbar Mengaku Diintimidasi agar Tak Lapor Polisi

Megapolitan
Wanita Tewas Dibunuh Suaminya di Bogor, Pelaku Dilaporkan Ayah Kandung ke Polisi

Wanita Tewas Dibunuh Suaminya di Bogor, Pelaku Dilaporkan Ayah Kandung ke Polisi

Megapolitan
Latihan Selama 3 Bulan, OMK Katedral Jakarta Sukses Gelar Visualisasi Jalan Salib pada Perayaan Jumat Agung

Latihan Selama 3 Bulan, OMK Katedral Jakarta Sukses Gelar Visualisasi Jalan Salib pada Perayaan Jumat Agung

Megapolitan
Gelar Pesantren Kilat di Kapal Perang, Baznas RI Ajak Siswa SMA Punya Hobi Berzakat

Gelar Pesantren Kilat di Kapal Perang, Baznas RI Ajak Siswa SMA Punya Hobi Berzakat

Megapolitan
Cerita Ridwan 'Menyulap' Pelepah Pisang Kering Menjadi Kerajinan Tangan Bernilai Ekonomi

Cerita Ridwan "Menyulap" Pelepah Pisang Kering Menjadi Kerajinan Tangan Bernilai Ekonomi

Megapolitan
Peringati Jumat Agung, Gereja Katedral Gelar Visualisasi Jalan Salib yang Menyayat Hati

Peringati Jumat Agung, Gereja Katedral Gelar Visualisasi Jalan Salib yang Menyayat Hati

Megapolitan
Wujudkan Solidaritas Bersama Jadi Tema Paskah Gereja Katedral Jakarta 2024

Wujudkan Solidaritas Bersama Jadi Tema Paskah Gereja Katedral Jakarta 2024

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com