Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Iring-iringan Rombongan Mobil Balap Formula E Akan Melaju di Jalan Protokol Ibu Kota

Kompas.com - 15/05/2023, 15:19 WIB
Muhammad Isa Bustomi,
Irfan Maullana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Project Director Jakarta E-Prix 2023 Ivan Cahya Permana menyatakan bakal ada iring-iringan mobil balap melaju di jalanan Ibu Kota sepekan sebelum pergelaran Formula E 2023.

Ajang balap mobil listrik itu akan berlangsung di Jakarta International E-Prix Circuit (JIEC) Ancol, Jakarta Utara, 3-4 Juni 2023.

"Itu kalau jadi akan dilakukan (iring-iringan mobil balap Formula E) seminggu sebelum hari H, tanggal 28 (Mei)," ujar Ivan saat dihubungi, Senin (15/5/2023).

Baca juga: Jakpro: Persiapan Formula E di Ancol Hampir 100 Persen

Ivan mengatakan, sejauh ini pihaknya sedang berkoordinasi dengan Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta dan kepolisian berkait rencana iring-iringan mobil balap Formula E.

"Iya untuk izin jalan lah istilahnya. Iya nanti ada beberapa mobil, kita belum detail," ucap Ivan.

Sebagai informasi, Formula E Jakarta akan berlangsung di JIEC. Adapun tiket Formula E 2023 tersedia empat kategori yakni Circuit Festival, Grand Stand, Jakarta Deluxe Suite, serta Jakarta Royal Suite.

Tiket early bird per kategori dijual lebih murah dengan diskon 20 persen dari harga normal.

Baca juga: Tegaskan Formula E 2023 Tak Pakai APBD, Jakpro: Pemprov DKI Beri Dukungan Moral

Meski tiket early bird telah laku terjual, panitia Formula E Jakarta masih terus menggencarkan penjualan tiket lomba balap mobil listrik tersebut.

Selain itu, terdapat penampilan dari sederet artis Tanah Air hingga mancanegara saat penyelenggaraan Formula E 2023.

Berikut harga tiket Formula E 2023 :

ROYAL SUITE:

• Rp 12 juta/hari

• Pembelian paket dua hari: Rp 20 juta

DELUXE SUITE:

• Rp 10 juta/hari

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Gandeng Swasta, Pemprov DKI Renovasi 10 Rumah Tak Layak Huni di Kamal Muara

Gandeng Swasta, Pemprov DKI Renovasi 10 Rumah Tak Layak Huni di Kamal Muara

Megapolitan
Singgung 'Legal Standing' MAKI, Polda Metro Jaya Sebut SKT sebagai LSM Sudah Tak Berlaku

Singgung "Legal Standing" MAKI, Polda Metro Jaya Sebut SKT sebagai LSM Sudah Tak Berlaku

Megapolitan
Penyidikan Aiman Witjaksono Dihentikan, Polisi: Gugur karena Tak Berkekuatan Hukum

Penyidikan Aiman Witjaksono Dihentikan, Polisi: Gugur karena Tak Berkekuatan Hukum

Megapolitan
Belum Tahan Firli Bahuri, Kapolda Metro Terapkan Prinsip Kehati-hatian

Belum Tahan Firli Bahuri, Kapolda Metro Terapkan Prinsip Kehati-hatian

Megapolitan
Dishub DKI Jaga Trotoar di Jakpus yang Dimanfaatkan Sekelompok Orang Tarik Bayaran Pengendara Motor

Dishub DKI Jaga Trotoar di Jakpus yang Dimanfaatkan Sekelompok Orang Tarik Bayaran Pengendara Motor

Megapolitan
Oknum Anggota TNI Pengeroyok Warga Sipil di Depan Polres Jakpus Bukan Personel Kodam Jaya

Oknum Anggota TNI Pengeroyok Warga Sipil di Depan Polres Jakpus Bukan Personel Kodam Jaya

Megapolitan
Polisi: Sopir Truk Ugal-ugalan di GT Halim Bicara Melantur

Polisi: Sopir Truk Ugal-ugalan di GT Halim Bicara Melantur

Megapolitan
Kronologi 4 Warga Sipil Dianiaya Oknum TNI di Depan Mapolres Jakpus, Bermula Pemalakan Ibu Tentara

Kronologi 4 Warga Sipil Dianiaya Oknum TNI di Depan Mapolres Jakpus, Bermula Pemalakan Ibu Tentara

Megapolitan
Polisi Amankan 4 Remaja yang Bawa Senjata Tajam Sambil Bonceng 4 di Bogor

Polisi Amankan 4 Remaja yang Bawa Senjata Tajam Sambil Bonceng 4 di Bogor

Megapolitan
Wacana Sekolah Gratis, Emak-emak di Pasar Minggu Khawatir KJP Dihapus

Wacana Sekolah Gratis, Emak-emak di Pasar Minggu Khawatir KJP Dihapus

Megapolitan
Pemprov DKI Bakal Libatkan BRIN dalam Pengembangan 'Food Estate' di Kepulauan Seribu

Pemprov DKI Bakal Libatkan BRIN dalam Pengembangan "Food Estate" di Kepulauan Seribu

Megapolitan
Mengenang 9 Tahun Kematian Akseyna, Mahasiswa UI Berkumpul dengan Pakaian Serba Hitam

Mengenang 9 Tahun Kematian Akseyna, Mahasiswa UI Berkumpul dengan Pakaian Serba Hitam

Megapolitan
Pengeroyokan Warga oleh Oknum TNI di Depan Polres Jakpus Mencekam, Warga Ketakutan

Pengeroyokan Warga oleh Oknum TNI di Depan Polres Jakpus Mencekam, Warga Ketakutan

Megapolitan
'Update' Kecelakaan Beruntun di Gerbang Tol Halim Utama, Total 9 Mobil Terlibat

"Update" Kecelakaan Beruntun di Gerbang Tol Halim Utama, Total 9 Mobil Terlibat

Megapolitan
Oknum TNI Diduga Keroyok Warga Sipil di Depan Polres Jakpus, Warga: Itu Darahnya Masih Ada

Oknum TNI Diduga Keroyok Warga Sipil di Depan Polres Jakpus, Warga: Itu Darahnya Masih Ada

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com