Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Tarif Baru Angkutan Umum di Depok

Kompas.com - 27/11/2014, 13:31 WIB
Adysta Pravitra Restu

Penulis

DEPOK, KOMPAS.com — Pemerintah Kota Depok telah menaikkan tarif angkutan umum dalam trayek perkotaan kelas ekonomi. Kenaikan tarif itu diberlakukan tepat satu pekan setelah Presiden Joko Widodo resmi mengumumkan kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM), Senin (17/11/2014) lalu.

Harga bensin premium yang tadinya Rp 6.500 per liter naik menjadi Rp 8.500 per liter. Sementara itu, harga solar bersubsidi yang tadinya Rp 5.500 per liter naik menjadi Rp 7.500 per liter.

"Sudah disahkan tarif baru pada Senin (24/11/2014) kemarin," ucap Kepala Dinas Perhubungan Kota Depok Gandara Budiana kepada Kompas.com, Kamis (27/11/2014).

Menurut Gandara, kenaikan tarif sebesar 25 persen itu berlaku pada angkutan kota atau angkutan umum di dalam Kota Depok. Gandara mengungkapkan, kenaikan tarif untuk penumpang dewasa sebesar Rp 1.000, sedangkan tarif penumpang pelajar mengalami kenaikan Rp 500.

Wali Kota Depok Nur Mahmudi telah mengesahkan tarif baru melalui Peraturan Wali Kota Depok Nomor 46 Tahun 2014 tentang Tarif Penumpang untuk Angkutan Orang dalam Trayek Perkotaan Kelas Ekonomi.

Berikut ini 23 trayek dan tarif baru yang mulai berlaku pada Senin (24/11/2014).

- D 01 Terminal Depok-Depok I Dalam PP, tarif umum Rp 4.000 dan tarif
pelajar Rp 2.500.

- D 02 Terminal Depok-Depok II Tengah/Timur PP, tarif umum Rp 5.000
dan tarif pelajar Rp 2.500.

- D 03 Terminal Depok-Parung PP, tarif umum Rp 6.500 dan tarif pelajar Rp 2.500.

- D 04 Terminal Depok-Beji-Kukusan PP, tarif umum Rp 5.000 dan tarif
pelajar Rp 2.500.

- D 05 Terminal Depok-Citayam-Bojong Gede PP, tarif umum Rp 6.500 dan
tarif pelajar Rp 2.500.

- D 06 Terminal Depok-Pasar Cisalak PP, tarif umum Rp 5.000 dan tarif
pelajar Rp 2.500.

- D 07 Terminal Depok-Pitara-Rawa Denok PP, tarif umum Rp 5.500 dan
tarif pelajar Rp 2.500.

- D 07A Terminal Depok-Pitara-Citayam PP, tarif umum Rp 5.500 dan
tarif pelajar Rp 2.500.

- D 08 Terminal Depok-BBM-Kampung Sawah PP, tarif umum Rp 6.500 dan
tarif pelajar Rp 2.500.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

TNI AD Usut Peran Oknum Personelnya yang Aniaya 4 Warga Sipil di Jakpus

TNI AD Usut Peran Oknum Personelnya yang Aniaya 4 Warga Sipil di Jakpus

Megapolitan
Polisi Temukan Dua Luka di Kepala Wanita yang Tewas Bersimbah Darah di Bogor

Polisi Temukan Dua Luka di Kepala Wanita yang Tewas Bersimbah Darah di Bogor

Megapolitan
Pembunuh Wanita di Bogor Ternyata Suaminya Sendiri

Pembunuh Wanita di Bogor Ternyata Suaminya Sendiri

Megapolitan
Diduga Korban Pembunuhan, Wanita di Bogor Ditemukan Tewas Bersimbah Darah

Diduga Korban Pembunuhan, Wanita di Bogor Ditemukan Tewas Bersimbah Darah

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Polisi Hentikan Kasus Aiman Witjaksono | Pengakuan Sopir Truk yang Tabrakan di GT Halim Utama

[POPULER JABODETABEK] Polisi Hentikan Kasus Aiman Witjaksono | Pengakuan Sopir Truk yang Tabrakan di GT Halim Utama

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok: Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok: Tengah Malam ini Cerah Berawan

Megapolitan
Tarif Tol Jakarta-Pekalongan untuk Mudik 2024

Tarif Tol Jakarta-Pekalongan untuk Mudik 2024

Megapolitan
Jadwal Imsak di Tangerang 29 Maret 2024

Jadwal Imsak di Tangerang 29 Maret 2024

Megapolitan
Jadwal Imsak di Wilayah Bekasi, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak di Wilayah Bekasi, 29 Maret 2024

Megapolitan
Jadwal Imsakiyah di Jakarta, 29 Maret 2024

Jadwal Imsakiyah di Jakarta, 29 Maret 2024

Megapolitan
Jadwal Imsak di Depok, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak di Depok, 29 Maret 2024

Megapolitan
Kebakaran Hanguskan Beberapa Rumah di Jalan KS Tubun Slipi

Kebakaran Hanguskan Beberapa Rumah di Jalan KS Tubun Slipi

Megapolitan
Polda Metro Kerahkan 197 Personel Amankan Paskah di Gereja Katedral Jakarta dan GPIB Imanuel

Polda Metro Kerahkan 197 Personel Amankan Paskah di Gereja Katedral Jakarta dan GPIB Imanuel

Megapolitan
Polisi Bakal Periksa Pemilik Truk dan Orangtua Sopir yang Sebabkan Kecelakaan di GT Halim

Polisi Bakal Periksa Pemilik Truk dan Orangtua Sopir yang Sebabkan Kecelakaan di GT Halim

Megapolitan
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Tangerang Selatan, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Tangerang Selatan, 29 Maret 2024

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com