Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Besok, Jakarta Fair ke-50 Digelar di JIExpo Kemayoran

Kompas.com - 07/06/2017, 12:39 WIB
Nursita Sari

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Pameran tahunan Jakarta Fair akan kembali digelar pada Kamis (8/6/2017) besok di arena Jakarta Intenational Expo (JIExpo) Kemayoran, Jakarta Pusat.

Marketing Director PT JlExpo Ralph Scheunemann mengatakan, gelaran Jakarta Fair ke-50 ini akan berlangsung selama 39 hari hingga 16 Juli 2017 mendatang.

Meskipun mulai dibuka pada Kamis besok, Ralph menyebut pembukaan secara resmi akan dilakukan pekan depan dan dibuka langsung oleh Wakil Presiden RI Jusuf Kalla.

"Jadi besok dibuka untuk umum, seperti biasa, jam 15.30. Tapi pembukaan resminya, opening ceremony-nya ditunda hari Rabu pekan depan, sementara tanggalnya 14 (Juni), karena yang datang Pak JK, baru pulang dari Jepang, jadi ditunda," ujar Ralph melalui sambungan telepon kepada Kompas.com, Rabu (7/6/2017).

Baca: Jakarta Fair Kemayoran Tutup pada Malam Takbiran, Buka Saat Lebaran

Ralph menuturkan, event ini diikuti oleh 2.700 perusahaan peserta yang berasal dari berbagai skala usaha, dari perusahaan multinasional hingga pengusaha UMKM.

Para peserta akan menjual berbagai produk dari berbagai sektor industri, mulai dari otomotif, teknologi, peralatan rumah tangga, garmen, kuliner, hingga industri kreatif.

"Target kami pengunjung di atas 5,5 juta pengunjung karena kan lama," kata Ralph.

Selain pameran, Jakarta Fair 2017 akan dimeriahkan oleh konser musik, parade karnaval, kontes Miss Jakarta Fair, Cosplay Contest, barongsai night, serta pesta kembang api menjadi ciri khas penyelenggaraan event tersebut.

Penyelenggara juga menyedia sarana parkir berkapasitas 10.000 mobil dan 20.000 sepeda motor di arena JIExpo.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tak Hanya Chandrika Chika, Polisi juga Tangkap Atlet E-Sport Terkait Kasus Penyalahgunaan Narkoba

Tak Hanya Chandrika Chika, Polisi juga Tangkap Atlet E-Sport Terkait Kasus Penyalahgunaan Narkoba

Megapolitan
Akibat Pipa Bocor, Warga BSD City Terpaksa Beli Air Isi Ulang

Akibat Pipa Bocor, Warga BSD City Terpaksa Beli Air Isi Ulang

Megapolitan
Buka Pendaftaran PPK, KPU Depok Butuh 55 Orang untuk di 11 Kecamatan

Buka Pendaftaran PPK, KPU Depok Butuh 55 Orang untuk di 11 Kecamatan

Megapolitan
Selebgram Chandrika Chika Ditangkap Polisi Terkait Kasus Penyalahgunaan Narkotika

Selebgram Chandrika Chika Ditangkap Polisi Terkait Kasus Penyalahgunaan Narkotika

Megapolitan
Polisi Sebut Korban Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Derita Kerugian Puluhan Juta

Polisi Sebut Korban Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Derita Kerugian Puluhan Juta

Megapolitan
Sambut Pilkada DKI dan Jabar, PAN Prioritaskan Kadernya Maju di Pilkada 2024 Termasuk Zita Anjaini

Sambut Pilkada DKI dan Jabar, PAN Prioritaskan Kadernya Maju di Pilkada 2024 Termasuk Zita Anjaini

Megapolitan
Air di Rumahnya Mati, Warga Perumahan BSD Terpaksa Mengungsi ke Rumah Saudara

Air di Rumahnya Mati, Warga Perumahan BSD Terpaksa Mengungsi ke Rumah Saudara

Megapolitan
Pria Tewas di Kamar Kontrakan Depok, Diduga Sakit dan Depresi

Pria Tewas di Kamar Kontrakan Depok, Diduga Sakit dan Depresi

Megapolitan
Polisi Periksa Empat Saksi Terkait Kasus Dugaan Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina

Polisi Periksa Empat Saksi Terkait Kasus Dugaan Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina

Megapolitan
Pelaku Dugaan Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Mangkir dari Panggilan Polisi

Pelaku Dugaan Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Mangkir dari Panggilan Polisi

Megapolitan
Wanita Hamil Tewas di Kelapa Gading, Kekasih Menyesal dan Minta Maaf ke Keluarga Korban

Wanita Hamil Tewas di Kelapa Gading, Kekasih Menyesal dan Minta Maaf ke Keluarga Korban

Megapolitan
Terjerat Kasus Penistaan Agama, TikTokers Galihloss Terancam 6 Tahun Penjara

Terjerat Kasus Penistaan Agama, TikTokers Galihloss Terancam 6 Tahun Penjara

Megapolitan
Banyak Warga Jakarta Disebut Belum Terima Sertifikat Tanah dari PTSL

Banyak Warga Jakarta Disebut Belum Terima Sertifikat Tanah dari PTSL

Megapolitan
Heru Budi Minta Antisipasi Dampak Konflik Iran-Israel Terhadap Perekonomian Jakarta

Heru Budi Minta Antisipasi Dampak Konflik Iran-Israel Terhadap Perekonomian Jakarta

Megapolitan
Agusmita Terancam 15 Tahun Penjara karena Diduga Terlibat dalam Kematian Kekasihnya yang Sedang Hamil

Agusmita Terancam 15 Tahun Penjara karena Diduga Terlibat dalam Kematian Kekasihnya yang Sedang Hamil

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com