Salin Artikel

Satu Anggota Polisi Terluka akibat Tawuran di Depan Season City

JAKARTA, KOMPAS.com - Seorang anggota polisi terluka akibat tawuran yang terjadi antara kelompok pemuda Jembatan Besi Tambora dan Semeru Grogol Tanjung Duren di depan Season City, Jakarta Barat, pada Kamis (5/7/2018) sekitar pukul 05.30 WIB.

"Tawuran tersebut mengakibatkan satu anggota Polsek Tambora, Bripka Kaspon Yotron Gurning mengalami luka di pelipis kanan akibat lemparan batu," kata Kapolsek Tambora Kompol Iver Son Manossoh, dalam keterangannya, Kamis (5/7/2018).

Iver mengatakan, anggotanya tersebut telah mendapatkan perawatan medis. "Kami sudah membawa korban luka akibat tawuran untuk mendapatkan perawatan medis," ujar dia.

Polisi sebelumnya menangkap 9 pelaku tawuran, masing-masing pelaku berinisial AK (17), YS (23), S (45), AM (19), ZF (14), S alias A (14), C (35), S alias T (19), dan DF (20).

Dari tangan para pelaku, polisi menyita barang bukti di antaranya 4 buah parang, 5 buah celurit, 7 buah bambu runcing, narkoba jenis ganja dan bong yang merupakan alat hisap sabu. Para pelaku beserta barang bukti telah diamankan di Polsek Tambora.

"Sampai saat ini operasi penangkapan terhadap para pelaku tawuran terus berlanjut untuk memberikan efek jera bagi para pelaku kekerasan, termasuk terhadap para preman atau begal lainnya yang selama ini sangat meresahkan masyarakat," ujar Iver.

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/07/05/21012171/satu-anggota-polisi-terluka-akibat-tawuran-di-depan-season-city

Terkini Lainnya

Kasus DBD Melonjak, Dinkes DKI Gencarkan Kegiatan “Gerebek PSN” Seminggu Dua Kali

Kasus DBD Melonjak, Dinkes DKI Gencarkan Kegiatan “Gerebek PSN” Seminggu Dua Kali

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Tangsel Hari Ini, 28 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Tangsel Hari Ini, 28 Maret 2024

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Tangerang Hari Ini, 28 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Tangerang Hari Ini, 28 Maret 2024

Megapolitan
Kembangkan 'Food Estate' di Kepulauan Seribu, Pemprov DKI Bakal Perhatikan Keselamatan Lingkungan

Kembangkan "Food Estate" di Kepulauan Seribu, Pemprov DKI Bakal Perhatikan Keselamatan Lingkungan

Megapolitan
Kelakar Heru Budi Saat Ditanya Dirinya Jadi Cagub DKI: Pak Arifin Satpol PP Juga Berpotensi...

Kelakar Heru Budi Saat Ditanya Dirinya Jadi Cagub DKI: Pak Arifin Satpol PP Juga Berpotensi...

Megapolitan
Keluarga Korban Pembacokan di Kampung Bahari Masih Begitu Emosi terhadap Pelaku

Keluarga Korban Pembacokan di Kampung Bahari Masih Begitu Emosi terhadap Pelaku

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Kota Bogor Hari Ini, 28 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Kota Bogor Hari Ini, 28 Maret 2024

Megapolitan
Aviary Park Bintaro: Harga Tiket Masuk dan Fasilitasnya

Aviary Park Bintaro: Harga Tiket Masuk dan Fasilitasnya

Megapolitan
Pengakuan Sopir Truk yang Bikin Kecelakaan Beruntun di GT Halim: Saya Dikerjain, Tali Gas Dicopotin

Pengakuan Sopir Truk yang Bikin Kecelakaan Beruntun di GT Halim: Saya Dikerjain, Tali Gas Dicopotin

Megapolitan
Berkas Rampung, Ammar Zoni Dilimpahkan ke Kejaksaan untuk Disidang

Berkas Rampung, Ammar Zoni Dilimpahkan ke Kejaksaan untuk Disidang

Megapolitan
Pengendara Motor Dimintai Uang agar Bisa Lewat Trotoar, Heru Budi: Sudah Ditindak

Pengendara Motor Dimintai Uang agar Bisa Lewat Trotoar, Heru Budi: Sudah Ditindak

Megapolitan
Jadi Tersangka, Sopir Truk 'Biang Kerok' Tabrakan di GT Halim Utama: Saya Beli Semua Mobilnya

Jadi Tersangka, Sopir Truk "Biang Kerok" Tabrakan di GT Halim Utama: Saya Beli Semua Mobilnya

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Depok Hari Ini, Kamis 28 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Depok Hari Ini, Kamis 28 Maret 2024

Megapolitan
Pemkot Bogor Relokasi 9 Rumah Warga Terdampak Longsor di Sempur ke Rumah Kontrakan

Pemkot Bogor Relokasi 9 Rumah Warga Terdampak Longsor di Sempur ke Rumah Kontrakan

Megapolitan
Wali Kota Bogor Diisukan Masuk Kabinet Prabowo-Gibran, Bima Arya: Itu Spekulasi

Wali Kota Bogor Diisukan Masuk Kabinet Prabowo-Gibran, Bima Arya: Itu Spekulasi

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke