Salin Artikel

Pakai Kereta Bandara? Nikmati Promo Diskon 50 Persen Ini...

Adapun, rute kereta bandara ini adalah Stasiun Manggarai-Stasiun Sudirman Baru-Stasiun Duri-Stasiun Batu Ceper-Bandara Soekarno Hatta.

Bagi Anda yang sering menggunakan moda transportasi ini, Bank Rakyat Indonesia (BRI) memberikan diskon 50 persen bagi penggunanya yang membeli tiket Railink menggunakan e-Pay BRI.

"Promo diskon 50 persen menggunakan e-Pay BRI berlaku untuk kereta bandara di Jakarta dan Kualanamu Medan," kata Coorporate Secretary Bank BRI Bambang Tribaroto saat dihubungi Kompas.com, Selasa (23/10/2018).

e-Pay BRI merupakan salah satu metode pembayaran online bagi nasabah yang sudah memiliki layanan internet banking. Bagi Anda yang ingin menggunakan promo ini, pastikan telah mengaktifkan layanan internet banking BRI.

Potongan harga tersebut berlaku hingga 31 Desember mendatang.

Berdasarkan informasi dari situs resmi promo BRI, potongan harga ini berlaku setiap hari selama jangka waktu program.

Pemesanan tiket dapat dilakukan melalui situs resmi pemesanan tiket Railink, kemudian memilih metode pembayaran menggunakan e-Pay BRI.

Berikut langkah-langkah melakukan pemesanan tiket Railink.

1. Masuk ke situs reservation.railink.co.id.
2. Membuat pemesanan, diawali dengan memilih jenis tiket yang akan dibeli dan jumlah perjalanan (sekali perjalanan atau pulang-pergi).
3. Pilih stasiun keberangkatan, stasiun tujuan, dan jumlah penumpang.
4. Pilih jam keberangkatan sesuai yang dikehendaki. Sebaiknya minimal 2 jam sebelum jadwal keberangkatan pesawat.
5. Mengisi data diri, pastikan data seperti nama, tanggal lahir, alamat email, dan nomor telepon benar. Kemudian lanjutkan proses apabila telah yakin data sudah benar.
6. Periksa kembali pesanan yang Anda lakukan, kemudian pilih metode pembayaran dan klik tombol selesaikan pemesanan atau complete booking.

Setelah itu, lanjutkan proses pembayaran. Setelah pembayaran berhasil, e-ticket akan dikirim melalui email yang Anda masukkan sebelumnya.

Cara melakukan pembayaran menggunakan e-pay BRI seperti berikut:

1. Setelah memilih akan melakukan pembayaran menggunakan e-Pay BRI, klik tombol complete booking di bagian bawah.
2. Pastikan item dan keterangan sudah benar, klik continue.
3. Klik pay now untuk langsung diarahkan ke halaman login BRI e-Pay.
4. Masukkan user ID dan password BRI e-Pay Anda dengan benar.
5. Masukkan password dan nomor paycode yang akan diterima melalui SMS.
6. Transaksi berhasil.

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/10/23/15353611/pakai-kereta-bandara-nikmati-promo-diskon-50-persen-ini

Terkini Lainnya

Polisi Pernah Tolak Laporan Pelecehan yang Diduga Dilakukan Eks Ketua DPD PSI Jakbar Saat Masa Kampanye

Polisi Pernah Tolak Laporan Pelecehan yang Diduga Dilakukan Eks Ketua DPD PSI Jakbar Saat Masa Kampanye

Megapolitan
Sopir Truk Biang Kerok Kecelakaan Beruntun di GT Halim Utama Ternyata Masih di Bawah Umur

Sopir Truk Biang Kerok Kecelakaan Beruntun di GT Halim Utama Ternyata Masih di Bawah Umur

Megapolitan
Senangnya Alif Ikut Pesantren Kilat di Kapal Perang, Bisa Lihat 'Sunset'

Senangnya Alif Ikut Pesantren Kilat di Kapal Perang, Bisa Lihat "Sunset"

Megapolitan
Tersangka Kecelakaan Beruntun di GT Halim Temperamental, Polisi Minta Bantuan KPAI dan Psikolog

Tersangka Kecelakaan Beruntun di GT Halim Temperamental, Polisi Minta Bantuan KPAI dan Psikolog

Megapolitan
Keluarga Pelaku Penyebab Kecelakaan Beruntun di GT Halim Utama Telah Dihubungi Polisi untuk Pendampingan

Keluarga Pelaku Penyebab Kecelakaan Beruntun di GT Halim Utama Telah Dihubungi Polisi untuk Pendampingan

Megapolitan
Dibawa Kabur dari Setiabudi, Mobil Patroli Polisi Ditemukan di Kemayoran

Dibawa Kabur dari Setiabudi, Mobil Patroli Polisi Ditemukan di Kemayoran

Megapolitan
Menilik Padi Apung Waduk Elok Cakung, Solusi untuk Sawah Kebanjiran

Menilik Padi Apung Waduk Elok Cakung, Solusi untuk Sawah Kebanjiran

Megapolitan
Sopirnya di Bawah Umur, Pemilik Truk Penyebab Kecelakaan Beruntun di GT Halim Utama Bakal Diperiksa Polisi

Sopirnya di Bawah Umur, Pemilik Truk Penyebab Kecelakaan Beruntun di GT Halim Utama Bakal Diperiksa Polisi

Megapolitan
Polisi Belum Tahan Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Beruntun di GT Halim Utama

Polisi Belum Tahan Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Beruntun di GT Halim Utama

Megapolitan
Mobil Patroli Polisi di Jakarta Selatan Dibawa Kabur Jambret yang Sedang Diamankan

Mobil Patroli Polisi di Jakarta Selatan Dibawa Kabur Jambret yang Sedang Diamankan

Megapolitan
Polisi Masih Dalami Motif Oknum Sopir Grab Culik dan Peras Penumpang

Polisi Masih Dalami Motif Oknum Sopir Grab Culik dan Peras Penumpang

Megapolitan
Momen Peserta Sanlat Ekspresi Baznas Diminta “Push Up” Karena Ketiduran saat Ada Seminar

Momen Peserta Sanlat Ekspresi Baznas Diminta “Push Up” Karena Ketiduran saat Ada Seminar

Megapolitan
Polisi Amankan 1 Mobil sebagai Barang Bukti Kasus Pemerasan yang Dilakukan Sopir Grab

Polisi Amankan 1 Mobil sebagai Barang Bukti Kasus Pemerasan yang Dilakukan Sopir Grab

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Tangerang Hari Ini, 29 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Tangerang Hari Ini, 29 Maret 2024

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Depok Hari Ini, Jumat 29 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Depok Hari Ini, Jumat 29 Maret 2024

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke