Salin Artikel

Status Siaga di Bendung Katulampa Turun, Warga Jakarta Diimbau Tetap Waspada

BOGOR, KOMPAS.com - Ketinggian muka air di Bendung Katulampa pada pukul 09.00 WIB mencapai 80 sentimeter atau berada di level status siaga empat, Kamis (20/2/2020).

Pada pukul 05.00 WIB, bahkan tinggi muka air di Katulampa sempat berada di 150 sentimeter atau siaga tiga.

Meski mengalami penurunan, tetapi masyarakat terutama yang tinggal di bantaran aliran Sungai Ciliwung diminta tetap waspada terhadap luapan air

Kepala Penjaga Bendung Katulampa Andi Sudirman menyebut, naiknya tinggi muka air di Bendung Katulampa disebabkan karena hujan yang mengguyur kawasan Bogor sejak dini hari tadi.

"Sekarang sudah di 80 sentimeter atau siaga empat," kata Andi, saat dikonfirmasi.

Andi mengingatkan kepada masyarakat yang berada di kawasan hilir Ciliwung seperti Jakarta untuk tetap waspada mengingat kawasan Bogor dan sekitarnya diprediksi diguyur hujan.

"Tetap waspada terhadap luapan air," sebutnya.

Sementara itu, kawasan Bogor Puncak Cianjur (Bopuncur) diprediksi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang disertai kilat dan angin kencang.

Bahkan, Stasiun Klimatologi Kelas III Citeko-Puncak BMKG Bogor memprediksi hujan juga turun di wilayah Gadog, Cisarua, Cipanas, dan sekitarnya.

"Dan dapat meluas ke Ciawi, Megamendung dan sekitarnya. Kondisi ini diperkirakan masih akan berlangsung pagi ini," ujar Prakirawan Stasiun Kilmatologi Kelas III Citeko-Puncak BMKG Bogor Dhony Arupadatu.

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/02/20/12081651/status-siaga-di-bendung-katulampa-turun-warga-jakarta-diimbau-tetap

Terkini Lainnya

Daftar Rute Transjakarta yang Terintegrasi dengan MRT

Daftar Rute Transjakarta yang Terintegrasi dengan MRT

Megapolitan
Seorang Pria Tanpa Identitas Tewas Tertabrak Mobil di Tengah Tol Dalam Kota

Seorang Pria Tanpa Identitas Tewas Tertabrak Mobil di Tengah Tol Dalam Kota

Megapolitan
Bakal Cagub Independen Mulai Konsultasi Pendaftaran ke KPU DKI, Salah Satunya Dharma Pongrekun

Bakal Cagub Independen Mulai Konsultasi Pendaftaran ke KPU DKI, Salah Satunya Dharma Pongrekun

Megapolitan
Kondisi Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Usai Disatroni Maling: Jendela dan Pintu Rusak serta Ada Jejak Kaki

Kondisi Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Usai Disatroni Maling: Jendela dan Pintu Rusak serta Ada Jejak Kaki

Megapolitan
Wanita di Jaksel Diduga Tenggak Cairan Pembersih Lantai Sebelum Gantung Diri Sambil Live Instagram

Wanita di Jaksel Diduga Tenggak Cairan Pembersih Lantai Sebelum Gantung Diri Sambil Live Instagram

Megapolitan
Diterpa Hujan, Atap Rumah Warga di Depok Ambruk

Diterpa Hujan, Atap Rumah Warga di Depok Ambruk

Megapolitan
Relawan: Dokumen yang Dibawa Maling di Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Bersifat Rahasia

Relawan: Dokumen yang Dibawa Maling di Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Bersifat Rahasia

Megapolitan
Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Kemalingan, TV, Alat Podcast dan Dokumen Penting Raib Dicuri

Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Kemalingan, TV, Alat Podcast dan Dokumen Penting Raib Dicuri

Megapolitan
KPU Gelar Sayembara Maskot dan 'Jingle' Pilkada DKI 2024 Khusus Warga Jakarta

KPU Gelar Sayembara Maskot dan "Jingle" Pilkada DKI 2024 Khusus Warga Jakarta

Megapolitan
Berdiri Hampir Satu Jam, Pemudik Minta Tempat Duduk di Stasiun Pasar Senen Ditambah

Berdiri Hampir Satu Jam, Pemudik Minta Tempat Duduk di Stasiun Pasar Senen Ditambah

Megapolitan
Korban Kecelakaan Mobil di Sawangan Depok Alami Memar hingga Patah Tulang

Korban Kecelakaan Mobil di Sawangan Depok Alami Memar hingga Patah Tulang

Megapolitan
Diduga Alami 'Microsleep', Pengemudi Jazz Hantam Mobil Innova di Sawangan Depok

Diduga Alami "Microsleep", Pengemudi Jazz Hantam Mobil Innova di Sawangan Depok

Megapolitan
Pekan Ini, Pemprov DKI Bakal Surati Kemendagri untuk Nonaktifkan NIK 92.432 Warga Jakarta

Pekan Ini, Pemprov DKI Bakal Surati Kemendagri untuk Nonaktifkan NIK 92.432 Warga Jakarta

Megapolitan
Lebaran 2024 Usai, Fahira Idris: Semoga Energi Kebaikan Bisa Kita Rawat dan Tingkatkan

Lebaran 2024 Usai, Fahira Idris: Semoga Energi Kebaikan Bisa Kita Rawat dan Tingkatkan

Megapolitan
H+6 Lebaran, Stasiun Pasar Senen Masih Dipadati Pemudik yang Baru Mau Pulang Kampung

H+6 Lebaran, Stasiun Pasar Senen Masih Dipadati Pemudik yang Baru Mau Pulang Kampung

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke