Salin Artikel

Tak Mampu Lunasi Utang, Pria di Bekasi Bacok Debt Collector

BEKASI, KOMPAS.com - Seorang pria bernama Leonardus Saka dirawat di rumah sakit setelah dibacok oleh pelaku Agus Sorono di Jalan Lingkar Bambu, Ciketing Udik, Bantargebang, Kota Bekasi, Senin (11/5/2020).

Kapolsek Bantar Gebang, Kompol Ali Joni, menyampaikan peristiwa itu terjadi berawal saat Leo datang untuk menagih utang ke kediaman Agus.

Namun, saat dihampir ke rumahnya, Agus mengaku tak ada uang untuk melunasi utangnya.

“Korban nagih utang kredit, terus karena pelaku ini mungkin lagi enggak ada duit, istrinya marah-marah melulu. Pas ditagih, istrinya marah-marah ke suaminya, terus jadilah keributan mulut sama yang nagih utang,” ujar Ali saat dihubungi, Selasa (12/5/2020).

Kepada polisi, pria yang bekerja sebagai pedagang sayur ini mengaku kesal lantaran melihat Leo membawa bambu saat menagih utang seolah mengancamnya.

Padahal ia telah menyampaikan bahwa dirinya belum mampu melunasi utangnya.

Agus yang emosi langsung mengambil goloknya dan melukai Leo hingga jarinya terputus.

“Pokoknya mereka sempet dorong-dorongan terus korban ngambil bambu, karena pelaku merasa kesal melihat ada bambu makanya dia langsung ke dalam rumahnya ambil golok, terus langsung diserang, sampai putus jarinya,” ucap Ali.

Saat ini, kata Ali, Leo sedang dalam perawatan di Rumah Sakit Medika.

Sementara, Agus tengah dalam penyelidikan lebih lanjut di Polres Metro Kota Bekasi.

“Sudah ditangan Polres. Dia ngontrak di rumah Pak RW makanya RW yang antar ke Polsek lalu kami serahkan ke Polres,” tutur dia.

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/05/12/16391471/tak-mampu-lunasi-utang-pria-di-bekasi-bacok-debt-collector

Terkini Lainnya

Pagi Ini, Lima RT di Jakarta Terendam Banjir akibat Hujan dan Luapan Kali

Pagi Ini, Lima RT di Jakarta Terendam Banjir akibat Hujan dan Luapan Kali

Megapolitan
Cek Psikologi Korban Pencabulan Ayah Tiri, Polisi Gandeng UPTP3A

Cek Psikologi Korban Pencabulan Ayah Tiri, Polisi Gandeng UPTP3A

Megapolitan
Hampir Lukai Warga dan Kakaknya, ODGJ di Cengkareng Dievakuasi Dinsos

Hampir Lukai Warga dan Kakaknya, ODGJ di Cengkareng Dievakuasi Dinsos

Megapolitan
Saat Pedagang Kecil Jaga Marwah Kebangsaan, Belum Jual Foto Prabowo-Gibran meski Sudah Jadi Pemenang

Saat Pedagang Kecil Jaga Marwah Kebangsaan, Belum Jual Foto Prabowo-Gibran meski Sudah Jadi Pemenang

Megapolitan
Kekecewaan Pedagang yang Terpaksa Buang Puluhan Ton Pepaya di Pasar Induk Kramatjati karena Tak Laku

Kekecewaan Pedagang yang Terpaksa Buang Puluhan Ton Pepaya di Pasar Induk Kramatjati karena Tak Laku

Megapolitan
Kehebohan Warga Rusun Muara Baru Saat Kedatangan Gibran, Sampai Ada yang Kena Piting Paspampres

Kehebohan Warga Rusun Muara Baru Saat Kedatangan Gibran, Sampai Ada yang Kena Piting Paspampres

Megapolitan
Remaja Perempuan di Jaksel Selamat Usai Dicekoki Obat di Hotel, Belum Tahu Temannya Tewas

Remaja Perempuan di Jaksel Selamat Usai Dicekoki Obat di Hotel, Belum Tahu Temannya Tewas

Megapolitan
Gibran Janji Akan Evaluasi Program KIS dan KIP agar Lebih Tepat Sasaran

Gibran Janji Akan Evaluasi Program KIS dan KIP agar Lebih Tepat Sasaran

Megapolitan
Berkunjung ke Rusun Muara Baru, Gibran Minta Warga Kawal Program Makan Siang Gratis

Berkunjung ke Rusun Muara Baru, Gibran Minta Warga Kawal Program Makan Siang Gratis

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok: Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 25 April 2024, dan Besok: Tengah Malam ini Berawan

Megapolitan
Rekam Jejak Chandrika Chika di Dunia Hiburan: Dari Joget 'Papi Chulo' hingga Terjerat Narkoba

Rekam Jejak Chandrika Chika di Dunia Hiburan: Dari Joget "Papi Chulo" hingga Terjerat Narkoba

Megapolitan
Remaja Perempuan Tanpa Identitas Tewas di RSUD Kebayoran Baru, Diduga Dicekoki Narkotika

Remaja Perempuan Tanpa Identitas Tewas di RSUD Kebayoran Baru, Diduga Dicekoki Narkotika

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Pedagang di Pasar Induk Kramatjati Buang Puluhan Ton Pepaya | Tante di Tangerang Bunuh Keponakannya

[POPULER JABODETABEK] Pedagang di Pasar Induk Kramatjati Buang Puluhan Ton Pepaya | Tante di Tangerang Bunuh Keponakannya

Megapolitan
Rute Mikrotrans JAK98 Kampung Rambutan-Munjul

Rute Mikrotrans JAK98 Kampung Rambutan-Munjul

Megapolitan
Bisakah Beli Tiket Masuk Ancol On The Spot?

Bisakah Beli Tiket Masuk Ancol On The Spot?

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke