Salin Artikel

Dua Penumpang Lion Air Tujuan Sumatera Barat Positif Covid-19

"Itu pesawat Lion Air dengan kode penerbangan JT 352," ujar Kepala Otoritas Bandara Internasional Minangkabau Agus Subagyo saat dihubungi Kompas.com, Selasa (9/6/2020).

Agus menceritakan kronologi awal dua penumpang Lion Air yang berangkat dari Bandara Internasional Soekarno-Hatta tersebut hingga dinyatakan positif Covid-19.

Pada Rabu (3/6/2020), pesawat Lion Air dengan kode penerbangan JT 352 tiba di Bandara Minangkabau dengan mengangkut 80 penumpang.

Setelah tiba di BIM, semua penumpang dilakukan tes swab yang merupakan kebijakan dari Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 daerah Sumatera Barat untuk memperketat pencegahan penularan Covid-19.

"Jadi itu kebijakan dari pemerintah daerah untuk memberikan pemeriksaan tes swab," kata Agus.

Tes swab untuk penumpang Lion Air yang tiba di BIM tersebut kemudian diperiksa. Dua penumpang dinyatakan positif pada Sabtu (6/6/2020).

Agus menjelaskan, kedua penumpang tersebut sebelumnya sudah memenuhi persyaratan terkait dokumen perjalanan orang pada masa pembatasan perjalanan yang tertuang dalam Surat Edaran Nomor 5 Tahun 2020.

Termasuk hasil rapid test yang menunjukkan hasil negatif.

"Dia ada rapid test (dengan hasil negatif), dan masih berlaku," kata Agus.

Kompas.com mencoba menghubungi pihak maskapai Lion Air terkait kejadian tersebut, tetapi hingga berita ini ditayangkan, pihak maskapai belum memberikan tanggapan.

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/06/09/09164481/dua-penumpang-lion-air-tujuan-sumatera-barat-positif-covid-19

Terkini Lainnya

144 Kebakaran Terjadi di Jakarta Selama Ramadhan 2024, Paling Banyak karena Korsleting

144 Kebakaran Terjadi di Jakarta Selama Ramadhan 2024, Paling Banyak karena Korsleting

Megapolitan
7 Jenazah Korban Kebakaran 'Saudara Frame' Alami Luka Bakar Hampir 100 Persen

7 Jenazah Korban Kebakaran "Saudara Frame" Alami Luka Bakar Hampir 100 Persen

Megapolitan
Kawal Aksi di Sekitar Gedung MK, 2.713 Aparat Gabungan Dikerahkan

Kawal Aksi di Sekitar Gedung MK, 2.713 Aparat Gabungan Dikerahkan

Megapolitan
Perempuan yang Ditemukan Tewas di Pulau Pari Sudah Hilang sejak 9 April 2024

Perempuan yang Ditemukan Tewas di Pulau Pari Sudah Hilang sejak 9 April 2024

Megapolitan
Perempuan Menangis Histeris di Lokasi Kebakaran 'Saudara Frame', Mengaku Ibu dari Korban Tewas

Perempuan Menangis Histeris di Lokasi Kebakaran "Saudara Frame", Mengaku Ibu dari Korban Tewas

Megapolitan
Melonjak, Jumlah Pasien DBD di Jakbar Tembus 1.124 pada April 2024

Melonjak, Jumlah Pasien DBD di Jakbar Tembus 1.124 pada April 2024

Megapolitan
JPO Cilincing yang Hancur Ditabrak Kontainer Diperbaiki, Biaya Ditanggung Perusahaan Truk

JPO Cilincing yang Hancur Ditabrak Kontainer Diperbaiki, Biaya Ditanggung Perusahaan Truk

Megapolitan
Polisi Usut Penyebab Remaja di Cengkareng Gantung Diri

Polisi Usut Penyebab Remaja di Cengkareng Gantung Diri

Megapolitan
Dari 7 Jenazah Korban Kebakaran Mampang, 2 di Antaranya Anak Laki-laki

Dari 7 Jenazah Korban Kebakaran Mampang, 2 di Antaranya Anak Laki-laki

Megapolitan
Isak Tangis Iringi Pengantaran 7 Jenazah Korban Kebakaran 'Saudara Frame' ke RS Polri

Isak Tangis Iringi Pengantaran 7 Jenazah Korban Kebakaran "Saudara Frame" ke RS Polri

Megapolitan
Kebakaran Toko Bingkai Saudara Frame Padam, Arus Lalin Jalan Mampang Prapatan Kembali Normal

Kebakaran Toko Bingkai Saudara Frame Padam, Arus Lalin Jalan Mampang Prapatan Kembali Normal

Megapolitan
Sebelum Toko 'Saudara Frame' Terbakar, Ada Percikan Api Saat Pemotongan Kayu

Sebelum Toko "Saudara Frame" Terbakar, Ada Percikan Api Saat Pemotongan Kayu

Megapolitan
Kondisi Karyawan Selamat dari Kebakaran Saudara Frame, Salah Satunya Luka Bakar Hampir di Sekujur Tubuh

Kondisi Karyawan Selamat dari Kebakaran Saudara Frame, Salah Satunya Luka Bakar Hampir di Sekujur Tubuh

Megapolitan
Polisi: Ada Luka di Dada dan Cekikan di Leher Jasad Perempuan di Pulau Pari

Polisi: Ada Luka di Dada dan Cekikan di Leher Jasad Perempuan di Pulau Pari

Megapolitan
144 Kebakaran Terjadi di Jakarta Selama Ramadhan, Terbanyak di Jaktim

144 Kebakaran Terjadi di Jakarta Selama Ramadhan, Terbanyak di Jaktim

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke