Salin Artikel

Kemenhub Janji Pertahankan Situs Sejarah di Stasiun Bekasi

Ia mengemukakan hal itu menyusul temuan struktur batu bata dan jendela dari zaman dulu di bawah stasiun itu.

Stasiun Bekasi tengah dalam proses revitaliasi oleh Kementerian Perhubungan (Kemenhub).  Proses revitalisasi itu dimulai Desember 2019.

“Itu (pelestarian heritage Stasiun Bekasi) akan diterapkan karena sudah ada rekomendasi dari Bali Cagar Budaya Banten (BCBB). Ornamen-ornamen kayu, kanopi, dan arsitektur akan kembali dipakai Stasiun Bekasi Baru dan jendela itu akan dipakai lagi,” ujar Andhika kepada wartawan, Kamis (13/8/2020).

Ia mengemukakan, struktur bangunan Stasiun Bekasi yang lama akan dipertahankan dengan tampilan baru. Pengunjung yang melintas akan bisa mengetahui bagaimana sejarah Stasiun Bekasi.

“Itu (barang-barang dari periode lama di Stasiun Bekasi) akan kembali dipasang dengan struktur yang baru. Seperti apa nantinya kami harus koordinasi dengan cagar budaya,” kata Andhika.

Proses pembangunan proyek rel dwiganda atau double double track (DDT) Stasiun Bekasi sudah mencapai 40 persen.

Andhika Mardjuni menyampaikan, proyek DDT ditargetkan rampung pada akhir tahun 2021.

“Progres pengembangan Stasiun Bekasi sudah 40 persen termasuk pengadaan barang, misalnya struktur baja, lift, dan ekskalator. Kan sudah pabrikasi (dibuat di pabrik) tinggal pengiriman saja,” ujar Andhika.

Ia menambahkan, penemuan struktur bata yang diduga berusia tua di Stasiun Bekasi tak akan menghambat pembangunan proyek DDT.

“Tidak menghambat, bagaimana pun juga kami sama-sama dengan pemerintah ya. Jangan melupakan sejarah,” kata dia.

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/08/13/20410581/kemenhub-janji-pertahankan-situs-sejarah-di-stasiun-bekasi

Terkini Lainnya

Keluarga Pelaku Penyebab Kecelakaan Beruntun di GT Halim Utama Telah Dihubungi Polisi untuk Pendampingan

Keluarga Pelaku Penyebab Kecelakaan Beruntun di GT Halim Utama Telah Dihubungi Polisi untuk Pendampingan

Megapolitan
Dibawa Kabur dari Setiabudi, Mobil Patroli Polisi Ditemukan di Kemayoran

Dibawa Kabur dari Setiabudi, Mobil Patroli Polisi Ditemukan di Kemayoran

Megapolitan
Menilik Padi Apung Waduk Elok Cakung, Solusi untuk Sawah Kebanjiran

Menilik Padi Apung Waduk Elok Cakung, Solusi untuk Sawah Kebanjiran

Megapolitan
Sopirnya di Bawah Umur, Pemilik Truk Penyebab Kecelakaan Beruntun di GT Halim Utama Bakal Diperiksa Polisi

Sopirnya di Bawah Umur, Pemilik Truk Penyebab Kecelakaan Beruntun di GT Halim Utama Bakal Diperiksa Polisi

Megapolitan
Polisi Belum Tahan Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Beruntun di GT Halim Utama

Polisi Belum Tahan Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Beruntun di GT Halim Utama

Megapolitan
Mobil Patroli Polisi di Jakarta Selatan Dibawa Kabur Jambret yang Sedang Diamankan

Mobil Patroli Polisi di Jakarta Selatan Dibawa Kabur Jambret yang Sedang Diamankan

Megapolitan
Polisi Masih Dalami Motif Oknum Sopir Grab Culik dan Peras Penumpang

Polisi Masih Dalami Motif Oknum Sopir Grab Culik dan Peras Penumpang

Megapolitan
Momen Peserta Sanlat Ekspresi Baznas Diminta “Push Up” Karena Ketiduran saat Ada Seminar

Momen Peserta Sanlat Ekspresi Baznas Diminta “Push Up” Karena Ketiduran saat Ada Seminar

Megapolitan
Polisi Amankan 1 Mobil sebagai Barang Bukti Kasus Pemerasan yang Dilakukan Sopir Grab

Polisi Amankan 1 Mobil sebagai Barang Bukti Kasus Pemerasan yang Dilakukan Sopir Grab

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Tangerang Hari Ini, 29 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Tangerang Hari Ini, 29 Maret 2024

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Depok Hari Ini, Jumat 29 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Depok Hari Ini, Jumat 29 Maret 2024

Megapolitan
Seorang Ibu Diduga Menipu, Jual Cerita Anak Sakit lalu Minta Uang Rp 300.000

Seorang Ibu Diduga Menipu, Jual Cerita Anak Sakit lalu Minta Uang Rp 300.000

Megapolitan
Polisi Tangkap Sopir Grab yang Culik dan Peras Penumpangnya Rp 100 Juta

Polisi Tangkap Sopir Grab yang Culik dan Peras Penumpangnya Rp 100 Juta

Megapolitan
Wanita Tewas Bersimbah Darah di Bogor, Korban Terkapar dan Ditutup Selimut

Wanita Tewas Bersimbah Darah di Bogor, Korban Terkapar dan Ditutup Selimut

Megapolitan
Ada Obeng di TKP, Diduga Jadi Alat Suami Bunuh Istri di Bogor

Ada Obeng di TKP, Diduga Jadi Alat Suami Bunuh Istri di Bogor

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke