Salin Artikel

2 Kelurahan di Beji Sumbang Pasien Covid-19 Terbanyak di Depok

Kelurahan dengan jumlah warga terinfeksi Covid-19 terbanyak adalah Tanah Baru (220 orang) dan Kukusan (205 orang) di Kecamatan Beji.

Berikut detail jumlah pasien Covid-19 berdasarkan kelurahan-kelurahan di Kota Depok, berdasarkan jumlah kasus aktif pada situs resmi ccc-19.depok.go.id yang terakhir diperbarui pada Selasa (8/2/2021) malam:

1. Kecamatan Beji

- Beji: 85 pasien

- Beji Timur: 40 pasien

- Kemirimuka: 64 pasien

- Kukusan: 205 pasien

- Pondok Cina: 58 pasien

- Tanah Baru: 220 pasien

2. Kecamatan Bojongsari

- Bojongsari Baru: 46 pasien

- Bojongsari Lama: 19 pasien

- Curug: 69 pasien

- Duren Mekar: 41 pasien

- Duren Seribu: 23 pasien

- Pondok Petir: 90 pasien

- Serua: 71 pasien

3. Kecamatan Cilodong

- Cilodong: 74 pasien

- Jatimulya: 25 pasien

- Kalibaru: 149 pasien

- Kalimulya: 35 pasien

- Sukamaju: 155 pasien

4. Kecamatan Cimanggis

- Cisalak Pasar: 33 pasien

- Curug: 41 pasien

- Harjamukti: 55 pasien

- Mekarsari: 155 pasien

- Pasir Gunung Selatan: 61 pasien

- Tugu: 171 pasien

5. Kecamatan Cinere

- Cinere: 78 pasien

- Gandul: 50 pasien

- Pangkalanjati: 34 pasien

- Pangkalanjati Baru: 25 pasien

6. Kecamatan Cipayung

- Bojong Pondok Terong: 48 pasien

- Cipayung: 50 pasien

- Cipayung Jaya: 20 pasien

- Pondok Jaya: 31 pasien

- Ratujaya: 57 pasien

7. Kecamatan Limo

- Grogol: 30 pasien

- Krukut: 18 pasien

- Limo: 133 pasien

- Meruyung: 81 pasien

8. Kecamatan Pancoran Mas

- Depok: 91 pasien

- Depok Jaya: 141 pasien

- Mampang: 70 pasien

- Pancoranmas: 116 pasien

- Rangkapan Jaya: 53 pasien

- Rangkapan Jaya Baru: 41 pasien

9. Kecamatan Sawangan

- Bedahan: 17 pasien

- Cinangka: 37 pasien

- Kedaung: 37 pasien

- Pasir Putih: 67 pasien

- Pengasinan: 39 pasien

- Sawangan Baru: 47 pasien

- Sawangan Lama: 42 pasien

10. Kecamatan Sukmajaya

- Abadi Jaya: 168 pasien

- Bakti Jaya: 105 pasien

- Cisalak: 33 pasien

- Mekar Jaya: 108 pasien

- Sukmajaya: 117 pasien

- Tirtajaya: 84 pasien

11. Kecamatan Tapos

- Cilangkap: 90 pasien

- Cimpaeun: 74 pasien

- Jatijajar: 75 pasien

- Leuwinanggung: 7 pasien

- Sukamaju Baru: 80 pasien

- Sukatani: 151 pasien

- Tapos: 7 pasien

https://megapolitan.kompas.com/read/2021/02/10/09210671/2-kelurahan-di-beji-sumbang-pasien-covid-19-terbanyak-di-depok

Terkini Lainnya

Berusaha Tutupi Kandungan Kekasihnya, Sang Kekasih Bawa Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading ke Jakarta

Berusaha Tutupi Kandungan Kekasihnya, Sang Kekasih Bawa Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading ke Jakarta

Megapolitan
Kasus Wanita Hamil Tewas di Kelapa Gading Belum Terungkap Jelas, Polisi: Minim Saksi

Kasus Wanita Hamil Tewas di Kelapa Gading Belum Terungkap Jelas, Polisi: Minim Saksi

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jabodetabek Hari Ini: Waspadai Hujan di Pagi Hari

Prakiraan Cuaca Jabodetabek Hari Ini: Waspadai Hujan di Pagi Hari

Megapolitan
Terbukti Konsumsi Ganja, Chandrika Chika Cs Terancam Empat Tahun Penjara

Terbukti Konsumsi Ganja, Chandrika Chika Cs Terancam Empat Tahun Penjara

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok: Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok: Siang ini Hujan Ringan

Megapolitan
Selebgram Chandrika Chika Konsumsi Narkoba Satu Tahun Lebih

Selebgram Chandrika Chika Konsumsi Narkoba Satu Tahun Lebih

Megapolitan
Meski TikTokers Galihloss Minta Maaf Usai Video Penistaan Agama, Proses Hukum Tetap Berlanjut

Meski TikTokers Galihloss Minta Maaf Usai Video Penistaan Agama, Proses Hukum Tetap Berlanjut

Megapolitan
Alasan Chandrika Chika Cs Konsumsi Narkoba: Bukan Doping, untuk Pergaulan

Alasan Chandrika Chika Cs Konsumsi Narkoba: Bukan Doping, untuk Pergaulan

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Akhir Pilu Wanita yang Tenggelam di Kali Mookervart | Kasus Bocah Setir Mobil Pameran dan Tabrak Tembok Mal Berujung Damai

[POPULER JABODETABEK] Akhir Pilu Wanita yang Tenggelam di Kali Mookervart | Kasus Bocah Setir Mobil Pameran dan Tabrak Tembok Mal Berujung Damai

Megapolitan
Rute Mikrotrans JAK99 Pulogadung-Lampiri

Rute Mikrotrans JAK99 Pulogadung-Lampiri

Megapolitan
Tak Hanya Chandrika Chika, Polisi juga Tangkap Atlet E-Sport Terkait Kasus Penyalahgunaan Narkoba

Tak Hanya Chandrika Chika, Polisi juga Tangkap Atlet E-Sport Terkait Kasus Penyalahgunaan Narkoba

Megapolitan
Akibat Pipa Bocor, Warga BSD City Terpaksa Beli Air Isi Ulang

Akibat Pipa Bocor, Warga BSD City Terpaksa Beli Air Isi Ulang

Megapolitan
Buka Pendaftaran PPK, KPU Depok Butuh 55 Orang untuk di 11 Kecamatan

Buka Pendaftaran PPK, KPU Depok Butuh 55 Orang untuk di 11 Kecamatan

Megapolitan
Selebgram Chandrika Chika Ditangkap Polisi Terkait Kasus Penyalahgunaan Narkotika

Selebgram Chandrika Chika Ditangkap Polisi Terkait Kasus Penyalahgunaan Narkotika

Megapolitan
Polisi Sebut Korban Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Derita Kerugian Puluhan Juta

Polisi Sebut Korban Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Derita Kerugian Puluhan Juta

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke