Salin Artikel

Capaian Vaksinasi Masih Rendah, Pemkot Tangsel Belum Terapkan Syarat Sertifikat Vaksin

Wali Kota Tangerang Selatan Benyamin Davnie menjelaskan, pihaknya mendapatkan masukan dari sejumlah pihak terkait penerapan syarat wajib sertifikat vaksin, seperti di wilayah DKI Jakarta.

Namun, pihaknya memutuskan belum akan memberlakukan kebijakan tersebut di wilayahnya.

"Sementara ini Tangerang Selatan belum akan memberlakukan syarat tersebut," ujar Benyamin kepada wartawan, Selasa (10/8/2021).

Benyamin beralasan, syarat wajib sertifikat vaksin untuk berkegiatan belum ada diberlakukan karena pencapaian vaksinasi Covid-19 di wilayahnya masih rendah.

Berdasarkan catatan Benyamin, masih ada lebih dari 60 persen warga yang belum divaksinasi Covid-19 dari target 1.073.266 jiwa.

"Warga yang belum divaksin masih lebih dari 60 persen. Walaupun permintaan warga untuk divaksinasi Covid-19 sangat tinggi," kata Benyamin.

Hingga Senin (9/8/2021), Dinas Kesehatan Tangerang Selatan melaporkan bahwa vakasinasi dosis pertama baru mencapai 396.227 jiwa atau 37 persen dari target.

Sementara untuk vaksinasi Covid-19 dosis kedua di Tangerang Selatan, baru terealisasi 19 persen atau 201.994 jiwa.

Pemerintah Kota Tangerang Selatan belum akan melakukan penyuntikan vaksinasi Covid-19 dosis ketiga untuk para tenaga kesehatan.

https://megapolitan.kompas.com/read/2021/08/10/16333911/capaian-vaksinasi-masih-rendah-pemkot-tangsel-belum-terapkan-syarat

Terkini Lainnya

Pembunuh Wanita di Bogor Ternyata Suaminya Sendiri

Pembunuh Wanita di Bogor Ternyata Suaminya Sendiri

Megapolitan
Diduga Korban Pembunuhan, Wanita di Bogor Ditemukan Tewas Bersimbah Darah

Diduga Korban Pembunuhan, Wanita di Bogor Ditemukan Tewas Bersimbah Darah

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Polisi Hentikan Kasus Aiman Witjaksono | Pengakuan Sopir Truk yang Tabrakan di GT Halim Utama

[POPULER JABODETABEK] Polisi Hentikan Kasus Aiman Witjaksono | Pengakuan Sopir Truk yang Tabrakan di GT Halim Utama

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok: Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Jumat 29 Maret 2024, dan Besok: Tengah Malam ini Cerah Berawan

Megapolitan
Tarif Tol Jakarta-Pekalongan untuk Mudik 2024

Tarif Tol Jakarta-Pekalongan untuk Mudik 2024

Megapolitan
Jadwal Imsak di Tangerang 29 Maret 2024

Jadwal Imsak di Tangerang 29 Maret 2024

Megapolitan
Jadwal Imsak di Wilayah Bekasi, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak di Wilayah Bekasi, 29 Maret 2024

Megapolitan
Jadwal Imsakiyah di Jakarta, 29 Maret 2024

Jadwal Imsakiyah di Jakarta, 29 Maret 2024

Megapolitan
Jadwal Imsak di Depok, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak di Depok, 29 Maret 2024

Megapolitan
Kebakaran Hanguskan Beberapa Rumah di Jalan KS Tubun Slipi

Kebakaran Hanguskan Beberapa Rumah di Jalan KS Tubun Slipi

Megapolitan
Polda Metro Kerahkan 197 Personel Amankan Paskah di Gereja Katedral Jakarta dan GPIB Imanuel

Polda Metro Kerahkan 197 Personel Amankan Paskah di Gereja Katedral Jakarta dan GPIB Imanuel

Megapolitan
Polisi Bakal Periksa Pemilik Truk dan Orangtua Sopir yang Sebabkan Kecelakaan di GT Halim

Polisi Bakal Periksa Pemilik Truk dan Orangtua Sopir yang Sebabkan Kecelakaan di GT Halim

Megapolitan
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Tangerang Selatan, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Tangerang Selatan, 29 Maret 2024

Megapolitan
Baznas RI Gelar Pesantren Kilat di Kapal Perang, 102 Sekolah Ambil Bagian

Baznas RI Gelar Pesantren Kilat di Kapal Perang, 102 Sekolah Ambil Bagian

Megapolitan
Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Tangerang, 29 Maret 2024

Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Kota Tangerang, 29 Maret 2024

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke