Salin Artikel

Virnie Ismail Tabrak Galon Saat Gowes di Bintaro, Polisi Pastikan Truk Tak Lebihi Muatan

Kecelakaan dialami Virnie terjadi di Jalan Boulevard Bintaro, tepatnya di depan Ruko Kebayoran Infinity, Pondok Aren, Tangerang Selatan, Kamis (12/8/2021) sekitar pukul 07.05 WIB.

Virnie ketika bersepeda bersama suaminya menabrak galon air yang menggelinding ke jalan usai jatuh dari truk pengangkut.

"Muatan truk pengangkut galon normal. Muatan galon air paling cuma dua susun saja," ujar Kanit Lantas Polsek Pondok Aren AKP Ragil Karana saat dihubungi, Sabtu (14/8/2021).

Karana menegaskan, galon air tersebut jatuh dari truk hingga menggelinding ke jalan karena taling pengikat ranjang terputus.

"Jadi tali keranjang putus, galon jatuh, kemudian gelinding ke jalan, ada sepeda dari belakang. Sepedanya tidak bisa mengerem akhirnya nabrak galon," ucap Karana.

Virnie mengalami luka lecet di dengkul dan pipi sebelah kiri karena tersungkur di aspal akibat kecelakaan itu.

Korban langsung dibawa ke rumah sakit.

Polisi kemudian menahan sopir truk galon, MB sambil menunggu keterangan dari pihak Virnie mengenai kelanjutan proses hukum kecelakaan tersebut.

Pada Sabtu ini, keluarga Virnie dan pihak sopir truk telah bertemu untuk mediasi.

"Suami dan orangtua Virnie sudah datang, hari ini. Tapi sedang bicara empat mata. Cuma tidak tau bicaranya di mana kita tidak ikuti," ujar Karana.

Polisi bakal membebaskan MB setelah adanya kesepakatan berdamai dalam mediasi yang digelar kedua belah pihak.

"Kita menunggu surat pernyataan kedua belah pihak. Iya (sopir dibebaskan) kalau sudah selesai, karena sudah tidak ada tuntutan," kata Karana.

https://megapolitan.kompas.com/read/2021/08/14/15493201/virnie-ismail-tabrak-galon-saat-gowes-di-bintaro-polisi-pastikan-truk-tak

Terkini Lainnya

Usai Rampas Ponsel Pelanggan Warkop, Remaja di Bekasi Lanjut Begal Pengendara Motor

Usai Rampas Ponsel Pelanggan Warkop, Remaja di Bekasi Lanjut Begal Pengendara Motor

Megapolitan
Pemprov DKI Siapkan Mitigasi Cegah Risiko dan Dampak Perekonomian Setelah Jakarta Tak Lagi Ibu Kota

Pemprov DKI Siapkan Mitigasi Cegah Risiko dan Dampak Perekonomian Setelah Jakarta Tak Lagi Ibu Kota

Megapolitan
Polisi Tangkap TikTokers Galihloss Buntut Konten Diduga Nistakan Agama

Polisi Tangkap TikTokers Galihloss Buntut Konten Diduga Nistakan Agama

Megapolitan
Polisi Tangkap Begal Remaja yang Beraksi di Jatiasih dan Bantargebang Bekasi

Polisi Tangkap Begal Remaja yang Beraksi di Jatiasih dan Bantargebang Bekasi

Megapolitan
Jangan Khawatir Lagi, Taksi 'Online' Dipastikan Boleh Antar Jemput Penumpang di Terminal Kampung Rambutan

Jangan Khawatir Lagi, Taksi "Online" Dipastikan Boleh Antar Jemput Penumpang di Terminal Kampung Rambutan

Megapolitan
Polisi Periksa Kejiwaan Anak yang Aniaya Ibu Kandungnya di Cengkareng

Polisi Periksa Kejiwaan Anak yang Aniaya Ibu Kandungnya di Cengkareng

Megapolitan
Wanita Hamil Tewas di Kelapa Gading, Tak Ditolong Saat Pendarahan dan Dirampas Ponselnya oleh Kekasih

Wanita Hamil Tewas di Kelapa Gading, Tak Ditolong Saat Pendarahan dan Dirampas Ponselnya oleh Kekasih

Megapolitan
Polisi Tangkap Selebgram Terkait Kasus Narkoba di Jaksel

Polisi Tangkap Selebgram Terkait Kasus Narkoba di Jaksel

Megapolitan
Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading Ditinggal Kekasih Saat Pendarahan

Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading Ditinggal Kekasih Saat Pendarahan

Megapolitan
Ketua Fraksi PSI: Penonaktifan NIK Konsekuensi bagi Warga Jakarta yang Pindah ke Daerah Lain

Ketua Fraksi PSI: Penonaktifan NIK Konsekuensi bagi Warga Jakarta yang Pindah ke Daerah Lain

Megapolitan
Bukan Transaksi Narkoba, 2 Pria yang Dikepung Warga Pesanggrahan Ternyata Mau ke Rumah Saudara

Bukan Transaksi Narkoba, 2 Pria yang Dikepung Warga Pesanggrahan Ternyata Mau ke Rumah Saudara

Megapolitan
Perempuan yang Ditemukan Tewas di Pulau Pari Dibunuh 'Pelanggannya' karena Sakit Hati

Perempuan yang Ditemukan Tewas di Pulau Pari Dibunuh "Pelanggannya" karena Sakit Hati

Megapolitan
12 Perusahaan Setor Dividen 2023 ke Pemprov DKI, Nilainya Capai Rp 545,8 Miliar

12 Perusahaan Setor Dividen 2023 ke Pemprov DKI, Nilainya Capai Rp 545,8 Miliar

Megapolitan
Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng Positif Konsumsi Narkoba

Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng Positif Konsumsi Narkoba

Megapolitan
Ada di Lokasi yang Sama, Anggota Polres Jaktim Mengaku Tak Tahu Rekan Sesama Polisi Pesta Sabu

Ada di Lokasi yang Sama, Anggota Polres Jaktim Mengaku Tak Tahu Rekan Sesama Polisi Pesta Sabu

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke