Salin Artikel

"Update" Harga Pangan di 3 Pasar Tradisional Jakarta, Harga Cabai Turun Drastis

Harga cabai rawit yang mencapai Rp 80.000/kg pada 24 Maret 2023 kini telah turun menjadi Rp 47.500/kg per Rabu (29/3/2023) di Pasar Jatinegara.

Harga berbagai jenis pangan cukup bervariasi antara satu pasar tradisional dengan lainnya.

Dilansir dari situs resmi pemerintah, hargapangan.id, pada Rabu (29/3/2023), perbedaan harga pokok di beberapa pasar di Jakarta bisa menjadi pertimbangan opsi untuk berbelanja.

Berdasarkan data, Pasar Minggu memiliki harga yang lebih terjangkau ketimbang pasar lainnya untuk sebagian besar komoditas.

Untuk beras, Pasar Jatinegara menawarkan harga paling terjangkau dengan Rp 11.000/kg. Namun, untuk daging ayam, sapi, dan sejumlah bahan pokok lainnya, Pasar Minggu menawarkan harga lebih rendah.

Berikut harga pangan di tiga pasar tradisional Jakarta per 29 Maret 2023:

Beras

  • Pasar Jatinegara: Rp 16.900/kg, tidak ada perubahan harga
  • Pasar Kramatjati: Rp 13.400/kg, sebelumnya Rp 13.200/kg
  • Pasar Minggu: Rp 13.100/kg, tidak ada perubahan harga

Daging ayam

  • Pasar Jatinegara: Rp 31.000/kg, sebelumnya Rp 33.000/kg
  • Pasar Kramatjati: Rp 37.500/kg, sebelumnya Rp 38.500/kg
  • Pasar Minggu: Rp 37.500/kg, sebelumnya Rp 39.500/kg

Daging sapi

  • Pasar Jatinegara: Rp 152.500/kg, tidak ada perubahan harga
  • Pasar Kramatjati: Rp 135.000/kg, tidak ada perubahan harga
  • Pasar Minggu: Rp 135.000/kg, tidak ada perubahan harga

Telur ayam

  • Pasar Jatinegara: Rp 31.000/kg, sebelumnya Rp 31.500/kg
  • Pasar Kramatjati: Rp 29.500/kg, sebelumnya Rp 29.500/kg
  • Pasar Minggu: Rp 30.000/kg, tidak ada perubahan harga

Bawang merah

  • Pasar Jatinegara: Rp 40.000/kg, sebelumnya Rp 45.000/kg
  • Pasar Kramatjati: Rp 40.000/kg, tidak ada perubahan harga
  • Pasar Minggu: Rp 40.000/kg, tidak ada perubahan harga

Bawang putih

  • Pasar Jatinegara: Rp 40.000/kg, tidak ada perubahan harga
  • Pasar Kramatjati: Rp 40.000/kg, tidak ada perubahan harga
  • Pasar Minggu: Rp 39.000/kg, sebelumnya Rp 40.000/kg

Cabai merah

  • Pasar Jatinegara: Rp 45.000/kg, sebelumnya Rp 55.000/kg
  • Pasar Kramatjati: Rp 38.750/kg, sebelumnya Rp 48.750/kg
  • Pasar Minggu: Rp 42.500/kg, sebelumnya Rp 45.000/kg

Cabai rawit

  • Pasar Jatinegara: Rp 47.500/kg, sebelumnya Rp 80.000/kg
  • Pasar Kramatjati: Rp 47.500/kg, sebelumnya Rp 67.500/kg
  • Pasar Minggu: Rp 45.000/kg, sebelumnya Rp 68.750/kg

Minyak goreng

  • Pasar Jatinegara: Rp 18.950/kg, sebelumnya Rp 19.300/kg
  • Pasar Kramatjati: Rp 19.650/kg, tidak ada perubahan harga
  • Pasar Minggu: Rp 19.000/kg, tidak ada perubahan harga

Gula pasir

  • Pasar Jatinegara: Rp 15.500/kg, tidak ada perubahan harga
  • Pasar Kramatjati: Rp 15.000/kg, tidak ada perubahan harga
  • Pasar Minggu: Rp 15.000/kg, tidak ada perubahan harga

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/03/29/23225081/update-harga-pangan-di-3-pasar-tradisional-jakarta-harga-cabai-turun

Terkini Lainnya

Gibran Sambangi Rusun Muara Baru Usai Jadi Wapres Terpilih, Warga: Ganteng Banget!

Gibran Sambangi Rusun Muara Baru Usai Jadi Wapres Terpilih, Warga: Ganteng Banget!

Megapolitan
Sespri Iriana Jokowi hingga Farhat Abbas Daftar Penjaringan Cawalkot Bogor dari Partai Gerindra

Sespri Iriana Jokowi hingga Farhat Abbas Daftar Penjaringan Cawalkot Bogor dari Partai Gerindra

Megapolitan
Pria Terseret 150 Meter saat Pertahankan Mobil dari Begal di Bogor

Pria Terseret 150 Meter saat Pertahankan Mobil dari Begal di Bogor

Megapolitan
Mangkirnya Terduga Penipu Beasiswa S3 Filipina, Terancam Dijemput Paksa Apabila Kembali Abai

Mangkirnya Terduga Penipu Beasiswa S3 Filipina, Terancam Dijemput Paksa Apabila Kembali Abai

Megapolitan
Apesnya Anggota Polres Jaktim: Ikut Ditangkap dalam Pesta Narkoba Oknum Polisi, padahal Tengah Antar Mobil Teman

Apesnya Anggota Polres Jaktim: Ikut Ditangkap dalam Pesta Narkoba Oknum Polisi, padahal Tengah Antar Mobil Teman

Megapolitan
Tak Kapok Pernah Dibui, Remaja Ini Rampas Ponsel di Jatiasih dan Begal Motor di Bantargebang

Tak Kapok Pernah Dibui, Remaja Ini Rampas Ponsel di Jatiasih dan Begal Motor di Bantargebang

Megapolitan
14 Pasien DBD Dirawat di RSUD Tamansari Per 24 April 2024

14 Pasien DBD Dirawat di RSUD Tamansari Per 24 April 2024

Megapolitan
BPBD DKI: Waspada Banjir Rob di Pesisir Jakarta pada 25-29 April 2024

BPBD DKI: Waspada Banjir Rob di Pesisir Jakarta pada 25-29 April 2024

Megapolitan
Bocah 7 Tahun di Tangerang Dibunuh Tante Sendiri, Dibekap Pakai Bantal

Bocah 7 Tahun di Tangerang Dibunuh Tante Sendiri, Dibekap Pakai Bantal

Megapolitan
Tiktoker Galihloss Terseret Kasus Penistaan Agama, Ketua RW: Orangtuanya Lapor Anaknya Ditangkap

Tiktoker Galihloss Terseret Kasus Penistaan Agama, Ketua RW: Orangtuanya Lapor Anaknya Ditangkap

Megapolitan
Warga Rusun Muara Baru Antusias Tunggu Kedatangan Gibran Usai Penetapan KPU

Warga Rusun Muara Baru Antusias Tunggu Kedatangan Gibran Usai Penetapan KPU

Megapolitan
Pembatasan Kendaraan Dianggap Bisa Kurangi Macet Jakarta, Asalkan Transportasi Publik Baik

Pembatasan Kendaraan Dianggap Bisa Kurangi Macet Jakarta, Asalkan Transportasi Publik Baik

Megapolitan
Buang Pepaya karena Sepi Pembeli, Pedagang di Pasar Induk Kramatjati Rugi Besar

Buang Pepaya karena Sepi Pembeli, Pedagang di Pasar Induk Kramatjati Rugi Besar

Megapolitan
Gara-gara Sakit Hati, Seorang Tante di Tangerang Bunuh Keponakannya

Gara-gara Sakit Hati, Seorang Tante di Tangerang Bunuh Keponakannya

Megapolitan
Harga Pepaya di Pasar Induk Kramatjati Anjlok, Pedagang: Tombok Terus

Harga Pepaya di Pasar Induk Kramatjati Anjlok, Pedagang: Tombok Terus

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke