Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rob Masuk karena Tanggul Jebol

Kompas.com - 28/11/2011, 15:24 WIB
M Clara Wresti

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com Banjir pasang (rob) yang melanda Pluit dan sekitarnya di Jakarta Utara terjadi karena jebolnya tanggul di Muara Karang.Tanggul itu jebol karena terkena proyek perbaikan jembatan di Muara Karang.

"Tanggulnya terkena pekerjaan proyek peninggian jembatan. Kalau tidak ada pekerjaan itu, air tidak masuk," kata Gubernur DKI Jakarta Fauzi Bowo, Senin (28/11/2011).

Untuk yang di Pantai Mutiara, saat ini warga setempat sudah membangun tanggul sementara secara swadaya. "Tanggul seperti ini sifatnya hanya sementara. Maksimal hanya tahan lima tahun. Harus dipikirkan 25, 50, atau 100 tahun lagi, bagaimana ketahanan pantai Jakarta," kata Fauzi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com