Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Beberapa Daerah Jakarta yang Terkena Banjir Kiriman

Kompas.com - 24/12/2012, 09:59 WIB
Alsadad Rudi

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Banjir kiriman dari Bogor telah memasuki wilayah Jakarta. Beberapa jalan dan perkampungan di Jakarta kembali terendam air.

Berdasarkan keterangan dari petugas TMC Polda Metro, genangan air berkisar antara 15 hingga 50 cm. Seperti di daerah Ciracas, banjir sudah mencapai 50 cm.

Selain itu, di kawasan Bukit Duri, Jakarta Selatan, jalan dan daerah perkampungan juga terendam air, termasuk SMA 8 Jakarta.

Banjir juga terjadi di Jalan KH Abdullah Syafei di depan Sevel/Kompleks Gudang Peluru. Banjir ini berdampak pada padatnya lalu lintas di Jalan Casablanca arah ke Kampung Melayu.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com