Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ahok: Gue Mau Pilih Wagub Dihambat, Mau Jadi Gubernur Dihambat Juga

Kompas.com - 04/11/2014, 20:10 WIB
Kurnia Sari Aziza

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama mengaku tidak mempermasalahkan berbagai ancaman yang datang kepadanya dari partai tempatnya berpolitik dahulu, yaitu Partai Gerindra.

Pria yang akrab disapa Ahok itu mengaku sudah kerap mendapat ancaman, mulai dari tidak otomatis naik menjadi gubernur DKI, wakil gubernur yang tidak bisa dipilih sendiri, hingga hambatan pembahasan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah 2015 jika dia tidak memilih calon wagub DKI dari Partai Gerindra.

"Saya mau pilih siapa (wagub) juga dia (Gerindra) akan hambat gue melulu, saya enggak pilih siapa-siapa dia hambat, gue mau jadi gubernur dihambat. Malah mereka menafsirkan perppu versi dia sendiri," kata Basuki menyindir Fraksi Gerindra DPRD DKI, di Balaikota, Selasa (4/11/2014). [Baca: Sikap Ahok jika Gerindra Menghambatnya]

Untuk mencari calon wagub DKI, Basuki mengaku bakal menerima saran Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo, yakni dengan menunggu terbitnya Peraturan Pemerintah (PP) dari Perppu Nomor 1 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah.

Pada Pasal 203 peraturan itu disebutkan, seorang gubernur boleh memilih wakil gubernurnya sendiri. Jika boleh memilih sendiri, Basuki menegaskan bakal tetap memilih birokrat sebagai calon wakilnya. "(Wagub) dari nonpartai saja, kerjanya lebih cepat nanti," kata Basuki.

Adapun birokrat PNS DKI yang dipilihnya menjadi wagub DKI adalah mantan Deputi Tata Ruang dan Lingkungan Hidup DKI Sarwo Handayani. Basuki juga berulang kali telah mengenalkan Yani kepada Presiden Joko Widodo dan PNS DKI.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

DPC PDI-P: Banyak Kader yang Minder Maju Pilwalkot Bogor 2024

DPC PDI-P: Banyak Kader yang Minder Maju Pilwalkot Bogor 2024

Megapolitan
Siswa SMP di Palmerah Sempat Cekcok dengan Kakak Sebelum Gantung Diri

Siswa SMP di Palmerah Sempat Cekcok dengan Kakak Sebelum Gantung Diri

Megapolitan
Salah Satu Korban Tewas Kebakaran Toko Bingkai 'Saudara Frame' adalah ART Infal yang Bekerja hingga 20 April

Salah Satu Korban Tewas Kebakaran Toko Bingkai "Saudara Frame" adalah ART Infal yang Bekerja hingga 20 April

Megapolitan
Saat Toko 'Saudara Frame' Terbakar, Saksi Dengar Teriakan Minta Tolong dari Lantai Atas

Saat Toko "Saudara Frame" Terbakar, Saksi Dengar Teriakan Minta Tolong dari Lantai Atas

Megapolitan
9 Orang Ambil Formulir Pendaftaran Bakal Calon Wali Kota Bogor Lewat PDI-P

9 Orang Ambil Formulir Pendaftaran Bakal Calon Wali Kota Bogor Lewat PDI-P

Megapolitan
Minta Polisi Periksa Riwayat Pelanggaran Hukum Sopir Fortuner Arogan Berpelat Dinas TNI, Pakar: Agar Jera

Minta Polisi Periksa Riwayat Pelanggaran Hukum Sopir Fortuner Arogan Berpelat Dinas TNI, Pakar: Agar Jera

Megapolitan
Diwarnai Aksi Lempar Botol dan Batu, Unjuk Rasa di Patung Kuda Dijaga Ketat Polisi

Diwarnai Aksi Lempar Botol dan Batu, Unjuk Rasa di Patung Kuda Dijaga Ketat Polisi

Megapolitan
Basarnas Resmikan Unit Siaga SAR di Kota Bogor

Basarnas Resmikan Unit Siaga SAR di Kota Bogor

Megapolitan
Ratusan Orang Tertipu Beasiswa S3 ke Filipina, Total Kerugian Hingga Rp 6 Miliar

Ratusan Orang Tertipu Beasiswa S3 ke Filipina, Total Kerugian Hingga Rp 6 Miliar

Megapolitan
Farhat Abbas Daftar Jadi Bakal Calon Wali Kota Bogor Lewat PDI-P

Farhat Abbas Daftar Jadi Bakal Calon Wali Kota Bogor Lewat PDI-P

Megapolitan
Siswa SMP di Palmerah Ditemukan Gantung Diri di Kamarnya

Siswa SMP di Palmerah Ditemukan Gantung Diri di Kamarnya

Megapolitan
Selain ke Gerindra, Sekretaris Pribadi Iriana Jokowi Juga Mendaftar Calon Wali Kota Bogor Lewat PDI-P

Selain ke Gerindra, Sekretaris Pribadi Iriana Jokowi Juga Mendaftar Calon Wali Kota Bogor Lewat PDI-P

Megapolitan
Keluarga Pemilik Toko Bingkai 'Saudara Frame' yang Kebakaran Dikenal Dermawan

Keluarga Pemilik Toko Bingkai "Saudara Frame" yang Kebakaran Dikenal Dermawan

Megapolitan
Ratusan Orang Tertipu Beasiswa S3 di Filipina, Percaya karena Pelaku Pernah Berangkatkan Mahasiswa

Ratusan Orang Tertipu Beasiswa S3 di Filipina, Percaya karena Pelaku Pernah Berangkatkan Mahasiswa

Megapolitan
 Aksi Lempar Botol Warnai Unjuk Rasa di Patung Kuda

Aksi Lempar Botol Warnai Unjuk Rasa di Patung Kuda

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com