Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Musim Hujan, Waspadai Titik Rawan Banjir dan Genangan Ini

Kompas.com - 13/01/2015, 17:09 WIB
Unoviana Kartika

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Curah hujan yang tinggi dalam beberapa hari terakhir menimbulkan sejumlah titik banjir dan genangan. Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya Komisaris Besar Martinus Sitompul, mengatakan setidaknya ada 139 titik yang perlu diwaspadai saat banjir dan genangan di Jakarta.

"Titik-titik itu ada di beberapa kelurahan di lima wilayah di Jakarta," ujarnya di Mapolda Metro Jaya, Selasa (13/1/2015). Adapun titik-titik rawan banjir dan genangan tersebut adalah sebagai berikut:

Di Jakarta Utara ada 13 titik.

Kecamatan Penjaringan: Kelurahan Pluit, Kapuk Utara. Kecamatan Pademangan: Kelurahan Pademangan Barat. Kecamatan Tanjung Priok: Kelurahan Tanjung Priok, Warakas, Sunter Jaya, Papanggo. 

Kecamatan Cilincing: Kelurahan Cilincing, Samper Barat. Kecamatan Koja: Kelurahan Koja. Kecamatan Kelapa Gading: Kelurahan Kelapa Gading Barat, Kelapa Gading Timur, Pegangsaan Dua.

Jakarta Timur terdapat 38 titik.

Kecamatan Pulo Gadung: Kelurahan Cipinang, Jati, Pulogadung. Kecamatan Matraman: Kelurahan Kebon Manggis. Kecamatan Jatinegara: Kelurahan Kampung Melayu, Bidara Cina, Cipinang Besar Utara, Cipinang Besar Selatan, Kelurahan Cipinang Muara.

Kecamatan Kramat Jati: Kelurahan Cawang, Cililitan, Bale Kambang, Kramat Jati, Dukuh. Kecamatan Pasar Rebo: Kelurahan Kalisari, Gedong, Pekayon. Kecamatan Duren Sawit: Kelurahan Pondok Bambu, Klender.

Kecamatan Makasar: Kelurahan Makasar, Pinang Ranti, Kebon Pala, Cipinang Melayu, Halim Perdana Kusuma. Kecamatan Cipayung: Kelurahan Lubang Buaya, Setu. Kecamatan Ciracas: Kelurahan Ciracas, Cibubur, Rambutan, Kelapa Dua Wetan, Susukan.

Jakarta Selatan ada 42 titik.

Kecamatan Kebayoran Baru: Kelurahan Cipete Utara, Petogogan, Rawa Barat. Kecamatan Kebayoran Lama: Kelurahan Kebayoran Lama, Cipulir, Grogol Utara, Grogol Selatan, Pondok Pinang. Kecamatan Pesanggrahan: Kelurahan Pesanggrahan, Ulujami, Bintaro.

Kecamatan Cilandak: Kelurahan Pondok Labu, Gandaria Selatan, Cipete Selatan, Lebak Bulus, dan Cilandak Barat. Kecamatan Jagakarsa: Kelurahan Srengseng Sawah, Tanjung Barat, Lenteng Agung, Jagakarsa, Ciganjur. Kecamatan Pasar Minggu: Kelurahan Pejaten Timur, Jati Padang, Pejaten Barat, Ragunan, Kebagusan, Cilandak Timur.

Kecamatan Mampang Prapatan: Kelurahan Mampang Prapatan, Tegal Parang, Bangka, Kuningan Barat, Pela Mampang.

Kecamatan Pancoran: Kelurahan Rawajati, Pangadegan, Duren Tiga, Kalibata Kecamatan Tebet: Kelurahan Bukit Duri, Kebon Baru, Manggarai. Kecamatan Setiabudi: Kelurahan Setia Budi, Karet, Guntur, Karet Semanggi.

Sembilan titik di Jakarta Pusat.

Kecamatan Sawah Besar: Kelurahan Gunung Sahari Selatan, Karang Anyar. Kecamatan Senen: Kelurahan Senen. Kecamatan Gambir: Kelurahan Petojo Selatan, Cideng. Kecamatan Tanah Abang: Kelurahan Karet Tengsin. Kecamatan Menteng: Kelurahan Menteng, Gondangdia. Kecamatan Cempaka Putih: Kelurahan Cempaka Putih Timur.

Jakarta Barat ada 40 titik.

Kecamatan Kalideres: Kelurahan Tegal Alur, Kamal, Kalideres, Pegadungan, Semanan. Kecamatan Cengkareng: Kelurahan Kapuk, Duri Kosambi, Kedaung Kali A, Rawa Buaya, Cengkareng Timur, Cengkareng Barat. Kecamatan Gropet: Kelurahan Grogol, Tomang, Tanjung Duren Utara, Duren Selatan, Wijaya Kusuma, Jelambar, Jelambar Baru.

Kecamatan Kembangan: Kelurahan Kembangan Utara, Kembangan Selatan, Srengseng. Kecamatan Kebon Jeruk: Kelurahan Kedoya Utara, Kedoya Selatan, Sukabumi Utara, Sukabumi Selatan, Kebon Jeruk, Duri Kelapa, Kelapa Dua.

Kecamatan Palmerah: Kelurahan Kota Bambu Selatan, Bambu Utara, Jati Pulo. Kecamatan Taman Sari: Kelurahan Pinangsia, Mangga Besar, Keagungan, Krukut, Mahpar. Kecamatan Tambora: Kelurahan Tambora, Pekojan, Jembatan Lima, Roa Malaka

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Jabodetabek Hari Ini: Waspadai Hujan di Pagi Hari

Prakiraan Cuaca Jabodetabek Hari Ini: Waspadai Hujan di Pagi Hari

Megapolitan
Terbukti Konsumsi Ganja, Chandrika Chika Cs Terancam Empat Tahun Penjara

Terbukti Konsumsi Ganja, Chandrika Chika Cs Terancam Empat Tahun Penjara

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok: Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Rabu 24 April 2024, dan Besok: Siang ini Hujan Ringan

Megapolitan
Selebgram Chandrika Chika Konsumsi Narkoba Satu Tahun Lebih

Selebgram Chandrika Chika Konsumsi Narkoba Satu Tahun Lebih

Megapolitan
Meski TikTokers Galihloss Minta Maaf Usai Video Penistaan Agama, Proses Hukum Tetap Berlanjut

Meski TikTokers Galihloss Minta Maaf Usai Video Penistaan Agama, Proses Hukum Tetap Berlanjut

Megapolitan
Alasan Chandrika Chika Cs Konsumsi Narkoba: Bukan Doping, untuk Pergaulan

Alasan Chandrika Chika Cs Konsumsi Narkoba: Bukan Doping, untuk Pergaulan

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Akhir Pilu Wanita yang Tenggelam di Kali Mookervart | Kasus Bocah Setir Mobil Pameran dan Tabrak Tembok Mal Berujung Damai

[POPULER JABODETABEK] Akhir Pilu Wanita yang Tenggelam di Kali Mookervart | Kasus Bocah Setir Mobil Pameran dan Tabrak Tembok Mal Berujung Damai

Megapolitan
Rute Mikrotrans JAK99 Pulogadung-Lampiri

Rute Mikrotrans JAK99 Pulogadung-Lampiri

Megapolitan
Tak Hanya Chandrika Chika, Polisi juga Tangkap Atlet E-Sport Terkait Kasus Penyalahgunaan Narkoba

Tak Hanya Chandrika Chika, Polisi juga Tangkap Atlet E-Sport Terkait Kasus Penyalahgunaan Narkoba

Megapolitan
Akibat Pipa Bocor, Warga BSD City Terpaksa Beli Air Isi Ulang

Akibat Pipa Bocor, Warga BSD City Terpaksa Beli Air Isi Ulang

Megapolitan
Buka Pendaftaran PPK, KPU Depok Butuh 55 Orang untuk di 11 Kecamatan

Buka Pendaftaran PPK, KPU Depok Butuh 55 Orang untuk di 11 Kecamatan

Megapolitan
Selebgram Chandrika Chika Ditangkap Polisi Terkait Kasus Penyalahgunaan Narkotika

Selebgram Chandrika Chika Ditangkap Polisi Terkait Kasus Penyalahgunaan Narkotika

Megapolitan
Polisi Sebut Korban Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Derita Kerugian Puluhan Juta

Polisi Sebut Korban Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Derita Kerugian Puluhan Juta

Megapolitan
Sambut Pilkada DKI dan Jabar, PAN Prioritaskan Kadernya Maju di Pilkada 2024 Termasuk Zita Anjaini

Sambut Pilkada DKI dan Jabar, PAN Prioritaskan Kadernya Maju di Pilkada 2024 Termasuk Zita Anjaini

Megapolitan
Air di Rumahnya Mati, Warga Perumahan BSD Terpaksa Mengungsi ke Rumah Saudara

Air di Rumahnya Mati, Warga Perumahan BSD Terpaksa Mengungsi ke Rumah Saudara

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com