Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 14/01/2015, 11:48 WIB
Alsadad Rudi

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - PT KAI Commuter Jabodetabek (KCJ) kembali menambah jumlah perjalanan KRL commuter line per hari ini, Rabu (14/1/2015). Kali ini jumlah perjalanan yang ditambah adalah sebanyak 12 perjalanan, seluruhnya dioperasikan di rute dari dan menuju Depok dan Bogor.

Manajer Komunikasi PT KCJ Eva Chairunisa menjelaskan, 12 jumlah perjalanan dibagi dalam dua rute. Delapan perjalanan dioperasikan di jalur layang menuju Jakarta Kota yang melewati beberapa stasiun, diantaranya Stasiun Cikini, Gondangdia, Juanda, dan Mangga Besar.

Sedangkan sedangkan empat perjalanan dioperasikan di jalur lingkar menuju Jatinegara, yang melewati beberapa stasiun, diantaranya Stasiun Karet, Tanah Abang, Duri, Kampung Bandan, dan Kemayoran.

"Dengan penambahan tersebut, maka total perjalanan KRL di Jabodetabek menjadi 751 per hari," kata Eva melalui keterangan tertulisnya.

Berikut jadwal keberangkatan 12 perjalanan tersebut:
1. Ka 1117 Depok - Jakarta Kota: berangkat pukul 10.14 WIB
2. Ka 1118 Jakarta Kota - Bogor: berangkat pukul 11.20 WIB
3. Ka 1161 Bogor - Jakarta Kota: berangkat pukul 13.15 WIB
4. Ka 1162 Jakarta Kota - Bogor: berangkat pukul 14.55 WIB
5. Ka 1547 Depok - Jatinegara : berangkat pukul 09.49 WIB
6. Ka 1549 Jatinegara - Depok: berangkat pukul 11.30 WIB
7. Ka 1155 Depok - Jakarta Kota: berangkat pukul 13.20 WIB
8. Ka 1156 Jakarta Kota- Bogor: berangkat pukul 14.25 WIB
9. Ka 1151 Bogor - Jakarta Kota: berangkat pukul 12.51 WIB
10. Ka 1152 Jakarta Kota - bogor: berangkat pukul 14.20 WIB
11. Ka 1563 Bogor - Jatinegara: berangkat pukul 10.43 WIB
12. Ka 1565 Jatinegara - Bogor: berangkat pukul 12.47 WIB

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Nekat Merokok di Kampung Tanpa Asap Rokok Matraman, Siap-siap Kena Denda

Nekat Merokok di Kampung Tanpa Asap Rokok Matraman, Siap-siap Kena Denda

Megapolitan
Sudah 2 Tahun Beraksi, Komplotan Pencuri Motor di Pesanggrahan Pakai Kunci Buatan Sendiri

Sudah 2 Tahun Beraksi, Komplotan Pencuri Motor di Pesanggrahan Pakai Kunci Buatan Sendiri

Megapolitan
BNN: Pengguna Narkotika di Indonesia Turun, Lebih dari 300.000 Anak Terselamatkan

BNN: Pengguna Narkotika di Indonesia Turun, Lebih dari 300.000 Anak Terselamatkan

Megapolitan
3 Guru Honorer SDN Malaka Jaya 10 Jaktim Digaji Pakai Dana BOS, Ada yang Dapat Cuma Rp 500.000

3 Guru Honorer SDN Malaka Jaya 10 Jaktim Digaji Pakai Dana BOS, Ada yang Dapat Cuma Rp 500.000

Megapolitan
Soal Kasus Aiman, TPN Ganjar-Mahfud: Kebebasan Berbicara Jangan Dibungkam

Soal Kasus Aiman, TPN Ganjar-Mahfud: Kebebasan Berbicara Jangan Dibungkam

Megapolitan
Anies-Muhaimin Belum Tentukan Jadwal Kampanye Bersama

Anies-Muhaimin Belum Tentukan Jadwal Kampanye Bersama

Megapolitan
Perjalanan KRL Tujuan Bogor Sempat Terhambat akibat Gangguan Persinyalan

Perjalanan KRL Tujuan Bogor Sempat Terhambat akibat Gangguan Persinyalan

Megapolitan
Fakta-fakta Guru SDN di Jaktim yang Dapat Upah Rp 300.000 per Bulan: Tak Keberatan hingga Gaji Dinaikkan

Fakta-fakta Guru SDN di Jaktim yang Dapat Upah Rp 300.000 per Bulan: Tak Keberatan hingga Gaji Dinaikkan

Megapolitan
Bendung Katulampa Siaga 2, BPBD DKI Pantau Permukiman di Bantaran Ciliwung

Bendung Katulampa Siaga 2, BPBD DKI Pantau Permukiman di Bantaran Ciliwung

Megapolitan
Tak Terlalu Pedulikan Gimik Politik, Timnas Anies-Muhaimin: Kami Ingin Sebarkan Gagasan

Tak Terlalu Pedulikan Gimik Politik, Timnas Anies-Muhaimin: Kami Ingin Sebarkan Gagasan

Megapolitan
2 Pencuri Motor di Pesanggrahan Ditangkap Polisi

2 Pencuri Motor di Pesanggrahan Ditangkap Polisi

Megapolitan
Guyonan Heru Budi, ASN DKI yang Mau Cepat Naik Jabatan Bisa Pindah Tugas ke IKN

Guyonan Heru Budi, ASN DKI yang Mau Cepat Naik Jabatan Bisa Pindah Tugas ke IKN

Megapolitan
Cerita Dini dan Supono, Gigih Mencari Kerja di Usia Paruh Baya demi Anak Semata Wayangnya

Cerita Dini dan Supono, Gigih Mencari Kerja di Usia Paruh Baya demi Anak Semata Wayangnya

Megapolitan
Kafe Kloud Senopati Ditutup Permanen karena Kasus Narkoba, Pemilik Berharap Diberi Kesempatan Kedua

Kafe Kloud Senopati Ditutup Permanen karena Kasus Narkoba, Pemilik Berharap Diberi Kesempatan Kedua

Megapolitan
Sudirman Said: Anies-Muhamin Tak Ada Persiapan Khusus Hadapi Debat Capres-Cawapres

Sudirman Said: Anies-Muhamin Tak Ada Persiapan Khusus Hadapi Debat Capres-Cawapres

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com