Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mi Instan hingga Celana Dalam Telah Disiapkan untuk Korban Banjir

Kompas.com - 11/02/2015, 11:37 WIB
Nur Azizah

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com — Kepala Suku Dinas Sosial Jakarta Barat, Ika Yuli Rahayu, memastikan kebutuhan dasar para pengungsi korban banjir di wilayahnya terpenuhi. Hal tersebut telah disiapkan sebelum banjir melanda Jakarta.

“Kami akan memastikan seluruh pengungsi korban banjir terpenuhi. Yang paling utama makanan cepat saji,” Kata Ika seusai mengunjungi korban banjir di Pos Pengungsi di Kompleks Vittoria Ressidence Duta Indah Karya, Rawa Buaya, Cengkareng, Jakarta Barat, Rabu (11/2/2015).

Ika mengatakan, logistik sudah disiapkan dua minggu sebelum bencana banjir tiba. Jadi, tidak ada alasan tidak ada pasokan makanan untuk korban banjir.

Beberapa logistik yang disediakan di antaranya beras sebanyak 10 ton, 1.000 dus mi instan, 2.400 kaleng sarden, 1.000 botol kecap, 1.000 dus bubur bayi, 1.000 dus air mineral, 1.000 dus biskuit, dan 2.000 liter minyak goreng.

Selain itu, bantuan berupa pakaian juga disiapkan, seperti daster, pakaian dalam wanita dan pria, sabun mandi, pasta gigi, handuk, dan seragam sekolah. “Secara umum, semua kebutuhan yang diperlukan untuk membantu korban banjir sudah kami siapkan. Tapi kalau nantinya masih kurang, bisa kami tambah sesuai kebutuhan,” ujar Ika.

Saat ini, jumlah warga Jakarta Barat yang mengungsi ke tempat yang lebih aman akibat banjir tercatat 10.986 orang yang tersebar di delapan kecamatan dan 32 kelurahan. Sejumlah pos pengungsian dan dapur umum didirikan untuk menyediakan tempat tinggal dan kebutuhan makan bagi korban banjir.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pelaku Dugaan Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Bekerja Sebagai Pengajar di Kampus Jakarta

Pelaku Dugaan Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Bekerja Sebagai Pengajar di Kampus Jakarta

Megapolitan
Bentuk Unit Siaga SAR di Kota Bogor, Basarnas: Untuk Meningkatkan Kecepatan Proses Penyelamatan

Bentuk Unit Siaga SAR di Kota Bogor, Basarnas: Untuk Meningkatkan Kecepatan Proses Penyelamatan

Megapolitan
Aksi Pencurian Kotak Amal di Mushala Sunter Terekam CCTV

Aksi Pencurian Kotak Amal di Mushala Sunter Terekam CCTV

Megapolitan
Siswa SMP yang Gantung Diri di Jakbar Dikenal Sebagai Atlet Maraton

Siswa SMP yang Gantung Diri di Jakbar Dikenal Sebagai Atlet Maraton

Megapolitan
Detik-detik Mencekam Kebakaran Toko 'Saudara Frame': Berawal dari Percikan Api, Lalu Terdengar Teriakan Korban

Detik-detik Mencekam Kebakaran Toko "Saudara Frame": Berawal dari Percikan Api, Lalu Terdengar Teriakan Korban

Megapolitan
Polisi Periksa Saksi-saksi Terkait Perempuan yang Ditemukan Tewas di Pulau Pari

Polisi Periksa Saksi-saksi Terkait Perempuan yang Ditemukan Tewas di Pulau Pari

Megapolitan
Massa Aksi yang Menuntut MK Adil Terkait Hasil Pemilu 2024 Bakar Ban Sebelum Bubarkan Diri

Massa Aksi yang Menuntut MK Adil Terkait Hasil Pemilu 2024 Bakar Ban Sebelum Bubarkan Diri

Megapolitan
Massa Pendukung Prabowo-Gibran Juga Demo di Patung Kuda, tapi Beberapa Orang Tak Tahu Isi Tuntutan

Massa Pendukung Prabowo-Gibran Juga Demo di Patung Kuda, tapi Beberapa Orang Tak Tahu Isi Tuntutan

Megapolitan
DPC PDI-P: Banyak Kader yang Minder Maju Pilwalkot Bogor 2024

DPC PDI-P: Banyak Kader yang Minder Maju Pilwalkot Bogor 2024

Megapolitan
Siswa SMP di Palmerah Sempat Cekcok dengan Kakak Sebelum Gantung Diri

Siswa SMP di Palmerah Sempat Cekcok dengan Kakak Sebelum Gantung Diri

Megapolitan
Salah Satu Korban Tewas Kebakaran Toko Bingkai 'Saudara Frame' adalah ART Infal yang Bekerja hingga 20 April

Salah Satu Korban Tewas Kebakaran Toko Bingkai "Saudara Frame" adalah ART Infal yang Bekerja hingga 20 April

Megapolitan
Saat Toko 'Saudara Frame' Terbakar, Saksi Dengar Teriakan Minta Tolong dari Lantai Atas

Saat Toko "Saudara Frame" Terbakar, Saksi Dengar Teriakan Minta Tolong dari Lantai Atas

Megapolitan
9 Orang Ambil Formulir Pendaftaran Bakal Calon Wali Kota Bogor Lewat PDI-P

9 Orang Ambil Formulir Pendaftaran Bakal Calon Wali Kota Bogor Lewat PDI-P

Megapolitan
Minta Polisi Periksa Riwayat Pelanggaran Hukum Sopir Fortuner Arogan Berpelat Dinas TNI, Pakar: Agar Jera

Minta Polisi Periksa Riwayat Pelanggaran Hukum Sopir Fortuner Arogan Berpelat Dinas TNI, Pakar: Agar Jera

Megapolitan
Diwarnai Aksi Lempar Botol dan Batu, Unjuk Rasa di Patung Kuda Dijaga Ketat Polisi

Diwarnai Aksi Lempar Botol dan Batu, Unjuk Rasa di Patung Kuda Dijaga Ketat Polisi

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com