Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kadis Pertamanan DKI: RPTRA Kalijodo Sudah Selesai Dibangun

Kompas.com - 30/12/2016, 15:18 WIB
David Oliver Purba

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Kepala Dinas Pertamanan dan Pemakaman DKI Jakarta Djafar Muchlisin mengatakan, pembangunan ruang publik terpadu ramah anak (RPTRA) Kalijodo telah selesai dilakukan.

Adapun pihaknya hanya perlu menyempurnakan sejumlah fasilitas pendukung untuk mempercantik RPTRA itu seperti rumput dan pepohonan. Djafar menambahkan, pihaknya juga masih menunggu dilakukan pencatatan aset oleh Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) sebelum dilakukan serah terima kepada Pemda DKI.

"Sudah, sudah selesai. Tinggal proses berikutnya adalah serah terima pemda, tapi dilakukan penilaian asetnya," ujar Djafar saat dihubungi Kompas.com, Jumat (30/12/2016).

Djafar menyampaikan, alasan mengapa RPTRA Kalijido tidak dijadikan sebagai lokasi perayaan tahun baru 2017 karena belum ada serah terima aset kepada Pemda. Djafar mengatakan akan segera meminta Pemda DKI untuk melakukan pencatatan aset RPTRA Kalijodo.

Selama 100 hari, RPTRA Kalijodo masih berada di bawah tanggung jawab corporate social responsibility (CSR) dari perusahaan PT Bumi Serpong Damai (BSD). Setelah itu, seluruh pengawasan dan pemeliharaan akan langsung berada di bawah Dinas Pertamanan, termasuk biaya pemeliharaan yang juga akan dialokasikan.

"Tanggung jawab CSR 100 hari. Lalu selanjutnya Dinas Pertamanan dan Pemakaman," ujar Djafar. (Baca: Kaleidoskop 2016: Metamorfosis Kalijodo...)

Di RPTRA Kalijodo dibangun arena skate park dan BMX. Selain itu juga terdapat fasilitas publik yang berfungsi mendukung kegiatan warga mulai dari mushala, warung kecil hingga toilet ber-AC.

Disediakan juga tempat untuk berdagang di beberapa titik. Di dekat ruang serba guna RTH Kalijodo ada sekitar tiga tempat untuk berdagang yang diberi kursi memanjang dan permanen. Selain itu juga ada outdoor gym di dekat tempat berdagang.

Kompas TV Ini Dia Wajah Baru Kalijodo
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Puas Mudik Naik Kereta, Pemudik Soroti Mudahnya 'Reschedule' Jadwal Keberangkatan

Puas Mudik Naik Kereta, Pemudik Soroti Mudahnya "Reschedule" Jadwal Keberangkatan

Megapolitan
Razia Usai Libur Lebaran, Dinsos Jaksel Jaring Seorang Gelandangan

Razia Usai Libur Lebaran, Dinsos Jaksel Jaring Seorang Gelandangan

Megapolitan
Cara Reschedule Tiket Kereta Cepat Whoosh Secara Online

Cara Reschedule Tiket Kereta Cepat Whoosh Secara Online

Megapolitan
Rute Mikrotrans JAK90 Tanjung Priok-Rusun Kemayoran

Rute Mikrotrans JAK90 Tanjung Priok-Rusun Kemayoran

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Rabu 17 April 2024 dan Besok: Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Rabu 17 April 2024 dan Besok: Pagi ini Cerah Berawan

Megapolitan
Daftar Rute Transjakarta yang Terintegrasi dengan MRT

Daftar Rute Transjakarta yang Terintegrasi dengan MRT

Megapolitan
Seorang Pria Tanpa Identitas Tewas Tertabrak Mobil di Tengah Tol Dalam Kota

Seorang Pria Tanpa Identitas Tewas Tertabrak Mobil di Tengah Tol Dalam Kota

Megapolitan
Bakal Cagub Independen Mulai Konsultasi Pendaftaran ke KPU DKI, Salah Satunya Dharma Pongrekun

Bakal Cagub Independen Mulai Konsultasi Pendaftaran ke KPU DKI, Salah Satunya Dharma Pongrekun

Megapolitan
Kondisi Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Usai Disatroni Maling: Jendela dan Pintu Rusak serta Ada Jejak Kaki

Kondisi Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Usai Disatroni Maling: Jendela dan Pintu Rusak serta Ada Jejak Kaki

Megapolitan
Wanita di Jaksel Diduga Tenggak Cairan Pembersih Lantai Sebelum Gantung Diri Sambil Live Instagram

Wanita di Jaksel Diduga Tenggak Cairan Pembersih Lantai Sebelum Gantung Diri Sambil Live Instagram

Megapolitan
Diterpa Hujan, Atap Rumah Warga di Depok Ambruk

Diterpa Hujan, Atap Rumah Warga di Depok Ambruk

Megapolitan
Relawan: Dokumen yang Dibawa Maling di Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Bersifat Rahasia

Relawan: Dokumen yang Dibawa Maling di Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Bersifat Rahasia

Megapolitan
Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Kemalingan, TV, Alat Podcast dan Dokumen Penting Raib Dicuri

Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Kemalingan, TV, Alat Podcast dan Dokumen Penting Raib Dicuri

Megapolitan
KPU Gelar Sayembara Maskot dan 'Jingle' Pilkada DKI 2024 Khusus Warga Jakarta

KPU Gelar Sayembara Maskot dan "Jingle" Pilkada DKI 2024 Khusus Warga Jakarta

Megapolitan
Berdiri Hampir Satu Jam, Pemudik Minta Tempat Duduk di Stasiun Pasar Senen Ditambah

Berdiri Hampir Satu Jam, Pemudik Minta Tempat Duduk di Stasiun Pasar Senen Ditambah

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com