Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Banjir di Bina Warga Pancoran Mencapai 2 Meter

Kompas.com - 16/02/2017, 11:13 WIB
Akhdi Martin Pratama

Penulis

JAKARTA, KOM0AS.com - Curah hujan yang tinggi menyebabkan beberapa wilayah di Jakarta terendam banjir. Salah satunya di Jalan Bina Warga, Pancoran, Jakarta Selatan.

Menurut Roni (54), warga RW 07 Bina Warga, Jakarta Selatan, air mulai merendam kawasan tersebut sejak Rabu (15/2/2017) malam.

"Semalem pas saya pulang kerja jam 21.00 WIB, air udah mulai naik sampe 1,5 meter," ujar Roni saat ditemui Kompas.com di lokasi.

Selain karena wilayah Jakarta diguyur hujan, air tersebut juga kiriman dari kawasan Bogor. Pria paruh baya itu menuturkan, kawasan tersebut terakhir kali banjir pada awal 2016 lalu.

"Sebelumnya udah enggak pernah banjir lagi biar hujan deres juga, mungkin karena di Bogornya hujan terus nih," ucap dia.

Warga Bina Warga lainnya, Supardi, mengatakan, banjir kali ini di wilayah tersebut paling tinggi mencapai 2 meter. Warga yang paling terkena dampak paling parah adalah warga yang tinggal dekat aliran sungai Ciliwung.

"Paling parah di RT 02 sama 03. Soalnya di situ deket kali," ucap dia.

Supardi mengatakan, saat ini air berangsur-angsur mulai surut. Untuk itu warga tengah membersihkan lumpur-lumpur sisa banjir semalam.

"Kalo di sini (RT 01) ketinggian air sudah sekitar 30 sentimeter, kalau di RT 02 dan 03 masih satu meter," ucap dia.

Pantauan Kompas.com di lokasi, warga saat ini sedang membersihkan sisa-sisa lumpur di tembok atau pun lantai rumah mereka. Mereka menggunakan alat seperti sikat dan sapu lidi untuk membersihkan lumpur-lumpur tersebut.

Kompas TV Djarot Janji Atasi Permasalahan Banjir Jakarta
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Perempuan Menangis Histeris di Lokasi Kebakaran 'Saudara Frame', Mengaku Ibu dari Korban Tewas

Perempuan Menangis Histeris di Lokasi Kebakaran "Saudara Frame", Mengaku Ibu dari Korban Tewas

Megapolitan
Melonjak, Jumlah Pasien DBD di Jakbar Tembus 1.124 pada April 2024

Melonjak, Jumlah Pasien DBD di Jakbar Tembus 1.124 pada April 2024

Megapolitan
JPO Cilincing yang Hancur Ditabrak Kontainer Diperbaiki, Biaya Ditanggung Perusahaan Truk

JPO Cilincing yang Hancur Ditabrak Kontainer Diperbaiki, Biaya Ditanggung Perusahaan Truk

Megapolitan
Polisi Usut Penyebab Remaja di Cengkareng Gantung Diri

Polisi Usut Penyebab Remaja di Cengkareng Gantung Diri

Megapolitan
Dari 7 Jenazah Korban Kebakaran Mampang, 2 di Antaranya Anak Laki-laki

Dari 7 Jenazah Korban Kebakaran Mampang, 2 di Antaranya Anak Laki-laki

Megapolitan
Isak Tangis Iringi Pengantaran 7 Jenazah Korban Kebakaran 'Saudara Frame' ke RS Polri

Isak Tangis Iringi Pengantaran 7 Jenazah Korban Kebakaran "Saudara Frame" ke RS Polri

Megapolitan
Kebakaran Toko Bingkai Saudara Frame Padam, Arus Lalin Jalan Mampang Prapatan Kembali Normal

Kebakaran Toko Bingkai Saudara Frame Padam, Arus Lalin Jalan Mampang Prapatan Kembali Normal

Megapolitan
Sebelum Toko 'Saudara Frame' Terbakar, Ada Percikan Api Saat Pemotongan Kayu

Sebelum Toko "Saudara Frame" Terbakar, Ada Percikan Api Saat Pemotongan Kayu

Megapolitan
Kondisi Karyawan Selamat dari Kebakaran Saudara Frame, Salah Satunya Luka Bakar Hampir di Sekujur Tubuh

Kondisi Karyawan Selamat dari Kebakaran Saudara Frame, Salah Satunya Luka Bakar Hampir di Sekujur Tubuh

Megapolitan
Polisi: Ada Luka di Dada dan Cekikan di Leher Jasad Perempuan di Pulau Pari

Polisi: Ada Luka di Dada dan Cekikan di Leher Jasad Perempuan di Pulau Pari

Megapolitan
144 Kebakaran Terjadi di Jakarta Selama Ramadhan, Terbanyak di Jaktim

144 Kebakaran Terjadi di Jakarta Selama Ramadhan, Terbanyak di Jaktim

Megapolitan
Wanita Ditemukan Tewas di Dermaga Pulau Pari, Polisi Periksa 3 Teman Dekat Korban

Wanita Ditemukan Tewas di Dermaga Pulau Pari, Polisi Periksa 3 Teman Dekat Korban

Megapolitan
Cerita Warga Habiskan Uang Jutaan Rupiah untuk Bagi-bagi THR di Hari Lebaran

Cerita Warga Habiskan Uang Jutaan Rupiah untuk Bagi-bagi THR di Hari Lebaran

Megapolitan
Anggota DPRD Pertanyakan Besaran Anggaran Restorasi Rumah Dinas Gubernur DKI yang Capai Rp 22 Miliar

Anggota DPRD Pertanyakan Besaran Anggaran Restorasi Rumah Dinas Gubernur DKI yang Capai Rp 22 Miliar

Megapolitan
Tewas Terjebak Kebakaran, Keluarga Pemilik 'Saudara Frame' Tinggal di Lantai Tiga Toko

Tewas Terjebak Kebakaran, Keluarga Pemilik "Saudara Frame" Tinggal di Lantai Tiga Toko

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com