Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Replika Budaya Betawi Tempo Dulu Akan Percantik Setu Babakan

Kompas.com - 22/03/2018, 16:12 WIB
Nursita Sari,
Kurnia Sari Aziza

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan membangun replika budaya Betawi tempo dulu di tengah-tengah danau Setu Babakan, Jakarta Selatan.  

Kepala Subbagian Tata Usaha Unit Pengelola Kawasan (UPK) Perkampungan Budaya Betawi (PBB) Setu Babakan Syaiful Amri mengatakan, di tengah setu sudah ada daratan kecil yang diuruk sekitar tahun 2000.

Daratan di tengah danau itu dihubungkan jembatan dari tepian setu.

Baca juga: Menengok Setu Babakan yang Akan Jadi Percontohan Wisata Halal...

"Nanti akan dibangun replika budaya Betawi tempo dulu di tengah-tengah danau. Jadi ada pulau," ujar Syaiful kepada Kompas.com di PBB Setu Babakan, Jagakarsa, Jakarta Selatan, Kamis (22/3/2018).

Ia mengatakan, pembangunan replika budaya Betawi itu sebetulnya sudah direncanakan sejak lama.

Namun, pembangunannya akan dibangun dan selesai tahun ini.

Baca juga: UPK Setu Babakan: Kami Sudah Jalankan Wisata Halal

"Tahun ini akan dibangun di zona C itu replika budaya Betawi tempo dulu," katanya. 

Replika budaya Betawi tempo dulu yang akan dibangun, lanjutnya, mulai dari Betawi pinggir, Betawi tengah, hingga Betawi pesisir.

Semua kehidupan suku Betawi zaman dahulu akan dibuatkan replika dan ditempatkan di sana.

Baca juga: Kawasan Setu Babakan Akan Jadi Percontohan Wisata Halal di Jakarta

"Misalnya ada yang namanya 10 siklus kehidupan orang Betawi, dari kamar tidur, gaya orang Betawi seperti apa, rumahnya seperti apa, kebiasaan-kebiasaannya seperti apa. Itu akan kami munculkan Betawi tempo dulu," ucap Syaiful.

Menurut rencana, plasa dan resor juga akan dibangun di zona C. 

Selain di zona C, Pemprov DKI juga berencana membangun SMK Kebudayaan Betawi di zona pengembangan sarana dan prasarana.

Baca juga: Tradisi Palang Pintu Sambut 3 Legenda Liverpool di Setu Babakan

Gedung diklat dan wisma Betawi juga akan dibangun di Setu Babakan.

Kompas TV Indonesia Gali Potensi Wisata Halal
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Belajar dari Kasus Tiktoker Galihloss: Buatlah Konten Berdasarkan Aturan dan Etika

Belajar dari Kasus Tiktoker Galihloss: Buatlah Konten Berdasarkan Aturan dan Etika

Megapolitan
Cari Calon Wakil Wali Kota, Imam Budi Hartono Sebut Sudah Kantongi 6 Nama

Cari Calon Wakil Wali Kota, Imam Budi Hartono Sebut Sudah Kantongi 6 Nama

Megapolitan
Sepakat Koalisi di Pilkada Bogor, Gerindra-PKB Siap Kawal Program Prabowo-Gibran

Sepakat Koalisi di Pilkada Bogor, Gerindra-PKB Siap Kawal Program Prabowo-Gibran

Megapolitan
Foto Presiden-Wapres Prabowo-Gibran Mulai Dijual, Harganya Rp 250.000

Foto Presiden-Wapres Prabowo-Gibran Mulai Dijual, Harganya Rp 250.000

Megapolitan
Pemprov DKI Diingatkan Jangan Asal 'Fogging' buat Atasi DBD di Jakarta

Pemprov DKI Diingatkan Jangan Asal "Fogging" buat Atasi DBD di Jakarta

Megapolitan
April Puncak Kasus DBD, 14 Pasien Masih Dirawat di RSUD Tamansari

April Puncak Kasus DBD, 14 Pasien Masih Dirawat di RSUD Tamansari

Megapolitan
Bakal Diusung Jadi Cawalkot Depok, Imam Budi Hartono Harap PKS Bisa Menang Kelima Kalinya

Bakal Diusung Jadi Cawalkot Depok, Imam Budi Hartono Harap PKS Bisa Menang Kelima Kalinya

Megapolitan
“Curi Start” Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Pigura Pakai Foto Editan

“Curi Start” Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Pigura Pakai Foto Editan

Megapolitan
Stok Darah Bulan Ini Menipis, PMI Jakbar Minta Masyarakat Berdonasi untuk Antisipasi DBD

Stok Darah Bulan Ini Menipis, PMI Jakbar Minta Masyarakat Berdonasi untuk Antisipasi DBD

Megapolitan
Trauma, Pelajar yang Lihat Pria Pamer Alat Vital di Jalan Yos Sudarso Tak Berani Pulang Sendiri

Trauma, Pelajar yang Lihat Pria Pamer Alat Vital di Jalan Yos Sudarso Tak Berani Pulang Sendiri

Megapolitan
Seorang Pria Pamer Alat Vital di Depan Pelajar yang Tunggu Bus di Jakut

Seorang Pria Pamer Alat Vital di Depan Pelajar yang Tunggu Bus di Jakut

Megapolitan
Nasib Tragis Bocah 7 Tahun di Tangerang, Dibunuh Tante Sendiri karena Dendam Masalah Uang

Nasib Tragis Bocah 7 Tahun di Tangerang, Dibunuh Tante Sendiri karena Dendam Masalah Uang

Megapolitan
Resmi, Imam Budi Hartono Bakal Diusung PKS Jadi Calon Wali Kota Depok

Resmi, Imam Budi Hartono Bakal Diusung PKS Jadi Calon Wali Kota Depok

Megapolitan
Menguatnya Sinyal Koalisi di Pilkada Bogor 2024..

Menguatnya Sinyal Koalisi di Pilkada Bogor 2024..

Megapolitan
Berkoalisi dengan Gerindra di Pilkada Bogor, PKB: Ini Cinta Lama Bersemi Kembali

Berkoalisi dengan Gerindra di Pilkada Bogor, PKB: Ini Cinta Lama Bersemi Kembali

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com