Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 25/05/2019, 11:27 WIB
Ardito Ramadhan,
Kurnia Sari Aziza

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Sejumlah ruas jalan protokol yang melewati objek vital masih belum bisa dilewati kendaraan hingga Sabtu (25/5/2019).

Ruas jalan yang dimaksud adalah Jalan MH Thamrin dari Bundaran HI hingga Patung Arjuna Wiwaha dan arah sebaliknya, Jalan Imam Bonjol depan Kantor KPU, Jalan Medan Merdeka Barat, serta Jalan Gatot Soebroto arah Slipi di depan Gedung DPR/MPR.

"Betul masih ditutup, rekayasa lalu lintasnya masih sama," kata Kasubdit Gakkum Ditlantas Polda Metro Jaya, Kompol Muhammad Nasir saat dikonfirmasi Kompas.com.

Baca juga: Jumat Siang, Ruas Jalan Depan Gedung Bawaslu Sudah Kondusif

Berikut ini merupakan rekayasa lalu lintas di keempat ruas jalan tersebut:

1. Jalan MH Thamrin dari Bundaran HI hingga Patung Arjuna Wiwaha

- Arus lalu lintas dari Jalan Jenderal Sudirman menuju ke Bundaran HI dialihkan ke Jalan RM Margono Djojohadikoesoemo. 

Baca juga: Ini Ruas Jalan di Jakarta Pusat yang Tak Bisa Dilintasi

- Arus lalu lintas dari Jalan KH Mas Mansyur menuju Jalan Kebon Kacang diluruskan.

- Arus lalu lintas dari Jalan Fachrudin yang menuju Jalan KH Wahid Hasyim diluruskan ke Jalan KH Mas Mansyur.

- Arus lalu lintas dari Jalan MH Thamrin menuju Bundaran HI dialihkan ke Jalan Kebon Sirih.

- Arus lalu lintas dari Jalan Kebon Sirih menuju Jalan MH Thamrin diluruskan ke Jalan Kebon Sirih. 

Baca juga: Rabu Besok, Polisi Kembali Tutup Ruas Jalan di Depan Bawaslu

- Arus lalu lintas dari Jalan KH Wahid Hasyim menuju Jalan MH Thamrin dialihkan lurus ke Jalan Agus Salim.

- Arus lalu lintas dari Jalan Agus Salim menuju Bundaran HI dialihkan lurus ke Jalan Sumenep karena Jalan Imam Bonjol ditutup arah KPU atau Jalan Pamekasan.

- Arus lalu lintas dari Jalan Imam Bonjol menuju Bundaran HI dialihkan ke Jalan Pamekasan.

Baca juga: Rabu Besok, Polisi Kembali Tutup Ruas Jalan di Depan Bawaslu

2. Jalan Imam Bonjol depan KPU

- Arus lalu lintas dari Bundaran HI yang akan menuju Jalan Imam Bonjol ditutup dialihkan ke Jalan Pamekasan atau Jalan Agus Salim.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ada 8 Kasus DBD di RSUD Tamansari, 6 Pasien di Antaranya Anak-anak

Ada 8 Kasus DBD di RSUD Tamansari, 6 Pasien di Antaranya Anak-anak

Megapolitan
Pengedar Titipkan Narkoba ke Tahanan yang Lagi Sidang di PN Depok

Pengedar Titipkan Narkoba ke Tahanan yang Lagi Sidang di PN Depok

Megapolitan
Bandar Tembakau Sintetis di Pesanggrahan Terbongkar, Berpindah-pindah Sebelum Akhirnya Pengguna Ditangkap

Bandar Tembakau Sintetis di Pesanggrahan Terbongkar, Berpindah-pindah Sebelum Akhirnya Pengguna Ditangkap

Megapolitan
Berkas Perkara Pembunuh 4 Anak Kandung di Jagakarsa Dilimpahkan ke Kejaksaan, tetapi Belum Lengkap

Berkas Perkara Pembunuh 4 Anak Kandung di Jagakarsa Dilimpahkan ke Kejaksaan, tetapi Belum Lengkap

Megapolitan
Angkot Listrik Bakal Mengaspal di Kota Bogor, Dishub Bakal Seleksi Calon Sopir

Angkot Listrik Bakal Mengaspal di Kota Bogor, Dishub Bakal Seleksi Calon Sopir

Megapolitan
Dinas LH DKI Imbau Warga Terapkan Konsep 'Green Ramadhan' demi Lestarikan Lingkungan

Dinas LH DKI Imbau Warga Terapkan Konsep "Green Ramadhan" demi Lestarikan Lingkungan

Megapolitan
Tarif Tol Jakarta-Cirebon untuk Mudik Lebaran 2024

Tarif Tol Jakarta-Cirebon untuk Mudik Lebaran 2024

Megapolitan
Brankas Beserta Isinya Dirampok, Warga Ciracas Kehilangan BPKB hingga Logam Mulia

Brankas Beserta Isinya Dirampok, Warga Ciracas Kehilangan BPKB hingga Logam Mulia

Megapolitan
JPO Depan Kampus Trisakti Rusak, Pengamat: Merusak Budaya Berjalan Kaki

JPO Depan Kampus Trisakti Rusak, Pengamat: Merusak Budaya Berjalan Kaki

Megapolitan
JPO Depan Kampus Trisakti Sempat Bolong, Pengamat: Mengabaikan Prinsip Memanusiakan Pejalan Kaki

JPO Depan Kampus Trisakti Sempat Bolong, Pengamat: Mengabaikan Prinsip Memanusiakan Pejalan Kaki

Megapolitan
Rumah di Ciracas Dibobol Maling, Isi Brankas Senilai Rp 150 Juta Raib

Rumah di Ciracas Dibobol Maling, Isi Brankas Senilai Rp 150 Juta Raib

Megapolitan
Jadwal Mundur, Uji Coba Lima Angkot Listrik di Bogor Dimulai Awal April

Jadwal Mundur, Uji Coba Lima Angkot Listrik di Bogor Dimulai Awal April

Megapolitan
Rumah Kos di Jagakarsa Jadi Tempat Produksi Tembakau Sintetis Selama 3 Bulan

Rumah Kos di Jagakarsa Jadi Tempat Produksi Tembakau Sintetis Selama 3 Bulan

Megapolitan
Meski Jadi Korban Main Hakim Sendiri, Pengemudi Ford Ecosport yang Mabuk Tetap Ditilang

Meski Jadi Korban Main Hakim Sendiri, Pengemudi Ford Ecosport yang Mabuk Tetap Ditilang

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Tangerang Hari Ini, 18 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Tangerang Hari Ini, 18 Maret 2024

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com