Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Wilayah di Jakarta yang Masih Mengalami Pemadaman Listrik

Kompas.com - 05/08/2019, 11:50 WIB
Ryana Aryadita Umasugi,
Sandro Gatra

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com — Pemadaman listrik masih terjadi di beberapa wilayah di DKI Jakarta pada Senin (5/8/2019).

Dikutip dari akun Instagram resmi milik PLN yang melayani pasokan listrik di DKI Jakarta, @pln_disjaya, pemadaman ini dimulai dari pukul 08.00 WIB.

"Sehubungan dengan masih terganggunya sistem pendistribusian listrik maka beberapa pelanggan masih mengalami penghentian listrik sementara," demikian bunyi informasi di akun tersebut seperti dikutip Kompas.com, Senin.

Baca juga: Listrik di Jabodetabek Belum Pulih, PLN: Mohon Doanya

Adapun wilayah yang terdampak adalah Jalan Mangga Dua Raya, Jelambar, Lodan Raya, Priok, Pluit Muara, Sekolah Ricci Pondok Bitung, Jalan Panjang, Jalan H Soleh Ciledung, Pos Pengumben, Kebayoran Lama, Velodrome Jalan Pemuda, KPP Pratama Cakung, Jalan Rawa Udang, PT Johnson, Jalan Raya Bekasi, Jalan Outer Ringroad.

Selanjutnya Perum Palem Lestari, Jalan Bambu Larangan, Jalan Utan Jati, Jalan Abdil Wahab Cinangka, Jalan Bulak Cinangka, PT Nasional Gobel, Jalan Pal Lama, Kelapa Dua, PT Minorock, Perum Nuansa Permai, Jalan Bakti 2, Kampung Melayu, Jatinegara, Jalan Kemanggisan Ilir, Perum Tomang City, Garden, Jalan Gili Sampeng, Jalan Salam Raya, Jalan Pasar Bunga Rawa Belong, Jalan Salam, Bina Nusantara.

Baca juga: Akui Proses Pemulihan Listrik Lambat, Plt Dirut PLN Minta Maaf ke Jokowi

Lalu Pusat Grosir Cililitan, Jalan Cililitan Besar, Pejaten Mall Jala Buncit Raya, Jalan Raya Bekasi, Jalan Raya Jenderal Sudirman, Plaza BNI, Jalan Rasuna Said, Jalan Dr Susilo, Jalan Setiabudi, Jalan Kedoya Raya, Perum Graha Indah, Jalan Wibawa Mukti 2, Jalan Rambutan Jati Mekar, Komsen Jati Asih, Showroom Honda Jalan Raya Jati Asih.

Kemudian Jalan Wibawa Mukti 4, Jati Mekar, Bintara Jaya, Pondok Kopi, Bintara, Pasar Pagi Bintara, Kampung Setu, Jalan Kelapa Cengkir Kelapa Gading, Jalan Pegangsaan Dua, Jalan H Oyar, Jalan Kepu, Jalan Kompa Udin, Jalan Tarian Barat, dan Jalan Giring-giring.

PLN juga meminta maaf atas pemadaman yang terjadi. Untuk informasi gangguan listrik, masyarakat bisa menguhubungi contact center PLN 123 atau akses http://pelita.plnjaya.co.id/pelita/

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sepakat Koalisi di Pilkada Bogor, Gerindra-PKB Siap Kawal Program Prabowo-Gibran

Sepakat Koalisi di Pilkada Bogor, Gerindra-PKB Siap Kawal Program Prabowo-Gibran

Megapolitan
Foto Presiden-Wapres Prabowo-Gibran Mulai Dijual, Harganya Rp 250.000

Foto Presiden-Wapres Prabowo-Gibran Mulai Dijual, Harganya Rp 250.000

Megapolitan
Pemprov DKI Diingatkan Jangan Asal 'Fogging' buat Atasi DBD di Jakarta

Pemprov DKI Diingatkan Jangan Asal "Fogging" buat Atasi DBD di Jakarta

Megapolitan
April Puncak Kasus DBD, 14 Pasien Masih Dirawat di RSUD Tamansari

April Puncak Kasus DBD, 14 Pasien Masih Dirawat di RSUD Tamansari

Megapolitan
Bakal Diusung Jadi Cawalkot Depok, Imam Budi Hartono Harap PKS Bisa Menang Kelima Kalinya

Bakal Diusung Jadi Cawalkot Depok, Imam Budi Hartono Harap PKS Bisa Menang Kelima Kalinya

Megapolitan
“Curi Start” Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Pigura Pakai Foto Editan

“Curi Start” Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Pigura Pakai Foto Editan

Megapolitan
Stok Darah Bulan Ini Menipis, PMI Jakbar Minta Masyarakat Berdonasi untuk Antisipasi DBD

Stok Darah Bulan Ini Menipis, PMI Jakbar Minta Masyarakat Berdonasi untuk Antisipasi DBD

Megapolitan
Trauma, Pelajar yang Lihat Pria Pamer Alat Vital di Jalan Yos Sudarso Tak Berani Pulang Sendiri

Trauma, Pelajar yang Lihat Pria Pamer Alat Vital di Jalan Yos Sudarso Tak Berani Pulang Sendiri

Megapolitan
Seorang Pria Pamer Alat Vital di Depan Pelajar yang Tunggu Bus di Jakut

Seorang Pria Pamer Alat Vital di Depan Pelajar yang Tunggu Bus di Jakut

Megapolitan
Nasib Tragis Bocah 7 Tahun di Tangerang, Dibunuh Tante Sendiri karena Dendam Masalah Uang

Nasib Tragis Bocah 7 Tahun di Tangerang, Dibunuh Tante Sendiri karena Dendam Masalah Uang

Megapolitan
Resmi, Imam Budi Hartono Bakal Diusung PKS Jadi Calon Wali Kota Depok

Resmi, Imam Budi Hartono Bakal Diusung PKS Jadi Calon Wali Kota Depok

Megapolitan
Menguatnya Sinyal Koalisi di Pilkada Bogor 2024..

Menguatnya Sinyal Koalisi di Pilkada Bogor 2024..

Megapolitan
Berkoalisi dengan Gerindra di Pilkada Bogor, PKB: Ini Cinta Lama Bersemi Kembali

Berkoalisi dengan Gerindra di Pilkada Bogor, PKB: Ini Cinta Lama Bersemi Kembali

Megapolitan
Pedagang Maju Mundur Jual Foto Prabowo-Gibran, Ada yang Curi 'Start' dan Ragu-ragu

Pedagang Maju Mundur Jual Foto Prabowo-Gibran, Ada yang Curi "Start" dan Ragu-ragu

Megapolitan
Pagi Ini, Lima RT di Jakarta Terendam Banjir akibat Hujan dan Luapan Kali

Pagi Ini, Lima RT di Jakarta Terendam Banjir akibat Hujan dan Luapan Kali

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com