Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

106 Anggota DPRD DKI Jakarta Resmi Dilantik

Kompas.com - 26/08/2019, 15:01 WIB
Ryana Aryadita Umasugi,
Sabrina Asril

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Sebanyak 106 Anggota DPRD DKI Jakarta periode 2019-2024 resmi dilantik dan menduduki kursi parlemen di Kebon Sirih, Jakarta Pusat, Senin (26/8/2019).

Pelantikan ini berdasarkan keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 161.31-3766 Tahun 2019 Tanggal 23 Agustus 2019 tentang peresmian pengangkatan anggota DPRD Provinsi DKI Jakarta periode 2019 - 2024.

Keputusan ini dibacakan oleh Wakil Ketua Pengadilan Tinggi DKI Jakarta Syahrial Sidik.

Baca juga: Sederet Hak Anggota DPRD DKI Jakarta 2019-2024, Gaji Ratusan Juta hingga Pin Emas

Seluruh 106 anggota ini pun diminta untuk mengucapkan sumpah jabatan untuk memanggul amanah sebagai wakil rakyat.

"Demi Allah, saya bersumpah. Bahwa saya akan memenuhi kewajiban saya, sebagai anggota dewan perwakilan rakyat dserah provinsi daerah khusus ibu kota Jakarta dengan sebaik-baiknya dengan seadil-adilnya sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan dengan berpedoman pada Pancasila dan UUD NKRI 1945," ucap Syahrial yang diikuti oleh Anggota DPRD DKI Jakarta.

Berikut nama-nama Anggota DPRD DKI Jakarta yang telah dilantik :

PDI-P

1. Prasetio Edi Marsudi

2. Pandapotan Sinaga

3. Wa Ode Herlina

4. Tina Toon

5. Jhonny Simanjuntak

6. Ida Mahmudah

7. Steven Setiabudi Musa

8. Gani Suwondo Lie

9. Dwi Rio Sambodo

10. Gilbert Simanjuntak

11. Syahrial

12. Pantas Nainggolan

13. Rasyidi

14. Manuara Siahaan

15. Gembong Warsono

16. Indrawati Dewi

17. Panji Virgianto

18. Yuke Yurike

19. Lauw Siegvrida

20. Cinta Mega

21. Ong Yenny

22. Ima Mahdiah

23. Merry Hotma

24. Hardiyanto Kenneth

25. Stephanie Octavia

 

Partai Gerindra 

1. Iman Satria

2. Dian Pratama

3. S Andyka

4. Prabowo Soenirman

5. Moh. Taufik

6. Zuhdi Mamduhi

7. Adi Kurnia Setiadi

8. Thopaz Nuhgraha Syamsul

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Imam Budi Hartono dan Partai Golkar Jalin Komunikasi Intens untuk Pilkada Depok 2024

Imam Budi Hartono dan Partai Golkar Jalin Komunikasi Intens untuk Pilkada Depok 2024

Megapolitan
Pembunuh Wanita 'Open BO' di Pulau Pari Baru 2 Bulan Indekos di Bekasi

Pembunuh Wanita "Open BO" di Pulau Pari Baru 2 Bulan Indekos di Bekasi

Megapolitan
Dua Anggota TNI Tersambar Petir di Cilangkap, Satu Orang Meninggal Dunia

Dua Anggota TNI Tersambar Petir di Cilangkap, Satu Orang Meninggal Dunia

Megapolitan
Pasien DBD Meningkat, PMI Jakbar Minta Masyarakat Gencar Jadi Donor Darah

Pasien DBD Meningkat, PMI Jakbar Minta Masyarakat Gencar Jadi Donor Darah

Megapolitan
Sembilan Tahun Tempati Rusunawa Muara Baru, Warga Berharap Bisa Jadi Hak Milik

Sembilan Tahun Tempati Rusunawa Muara Baru, Warga Berharap Bisa Jadi Hak Milik

Megapolitan
Fraksi PSI: Pembatasan Kendaraan di UU DKJ Tak Cukup untuk Atasi Kemacetan

Fraksi PSI: Pembatasan Kendaraan di UU DKJ Tak Cukup untuk Atasi Kemacetan

Megapolitan
Polisi Pesta Narkoba di Depok, Pengamat: Harus Dipecat Tidak Hormat

Polisi Pesta Narkoba di Depok, Pengamat: Harus Dipecat Tidak Hormat

Megapolitan
Belajar dari Kasus Tiktoker Galihloss: Buatlah Konten Berdasarkan Aturan dan Etika

Belajar dari Kasus Tiktoker Galihloss: Buatlah Konten Berdasarkan Aturan dan Etika

Megapolitan
Cari Calon Wakil Wali Kota, Imam Budi Hartono Sebut Sudah Kantongi 6 Nama

Cari Calon Wakil Wali Kota, Imam Budi Hartono Sebut Sudah Kantongi 6 Nama

Megapolitan
Sepakat Koalisi di Pilkada Bogor, Gerindra-PKB Siap Kawal Program Prabowo-Gibran

Sepakat Koalisi di Pilkada Bogor, Gerindra-PKB Siap Kawal Program Prabowo-Gibran

Megapolitan
Foto Presiden-Wapres Prabowo-Gibran Mulai Dijual, Harganya Rp 250.000

Foto Presiden-Wapres Prabowo-Gibran Mulai Dijual, Harganya Rp 250.000

Megapolitan
Pemprov DKI Diingatkan Jangan Asal 'Fogging' buat Atasi DBD di Jakarta

Pemprov DKI Diingatkan Jangan Asal "Fogging" buat Atasi DBD di Jakarta

Megapolitan
April Puncak Kasus DBD, 14 Pasien Masih Dirawat di RSUD Tamansari

April Puncak Kasus DBD, 14 Pasien Masih Dirawat di RSUD Tamansari

Megapolitan
Bakal Diusung Jadi Cawalkot Depok, Imam Budi Hartono Harap PKS Bisa Menang Kelima Kalinya

Bakal Diusung Jadi Cawalkot Depok, Imam Budi Hartono Harap PKS Bisa Menang Kelima Kalinya

Megapolitan
“Curi Start” Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Pigura Pakai Foto Editan

“Curi Start” Jual Foto Prabowo-Gibran, Pedagang Pigura Pakai Foto Editan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com