Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kisah Dendra, Mahasiswa Berkebutuhan Khusus yang Menjadi Anggota BEM

Kompas.com - 15/11/2019, 11:21 WIB
Audia Natasha Putri,
Irfan Maullana

Tim Redaksi

Chandra, Ibu dari Dendra sangat mendukung keinginan anaknya untuk berorganisasi. “Saya sangat mendukung kegiatan Dendra di BEM. Pernah saya menunggu Dendra selesai rapat di kampus sampai pukul 11 malam,” kata Chandra.

Dendra dikenal sebagai anak yang mudah bersosialisasi dengan orang lain.

“Dendra itu orangnya prigel (ceria). Kalau diledek temannya, Dendra hanya ketawa atau senyum,” ujar Chandra.

Bungsu dari dua bersaudara ini termotivasi untuk bisa kuliah karena ingin mengikuti jejak kakaknya yang menempuh pendidikan di Jurusan Psikologi Universitas Padjajaran.

Namun, karena keterbatasannya, sulit untuk Dendra menemukan kampus yang menerima penyandang disabilitas seperti dirinya.

“Saya sempat bingung cari tempat kuliah untuk Dendra, tetapi alhamdullilah ada MP-WNBK PNJ yang bisa menampung Dendra walaupun hanya Diploma III,” tambah Chandra.

Baca juga: Ini 8 Instansi dan Formasinya yang Merekrut Disabilitas di CPNS 2019

Selain aktif berorganisasi, Dendra juga aktif dalam bermusik, bahkan ia memiliki band sendiri, yaitu Wanna Be Kool Band atau dikenal WNBK Band sebagai drummer.

Mengetahui bakat Dendra dalam bermusik, Chandra memasukkannya ke kursus drum di Purwa Caraka saat kelas 2 SMP. Dendra aktif bermai band semenjak duduk di bangku SMK. Bersama WNBK Band, ia pernah meraih juara III di acara “Autism Awareness Day 2019”

Meskipun memiliki keterbatasan, Dendra tetap mengenyam pendidikan di sekolah reguler. Selama sekolah, Dendra dikenal sebagai anak yang ceria dan mudah bergaul sehingga teman-temannya baik kepadanya.

Selain aktif berorganisasi, Dendra juga berprestasi di bidang non-akademik. Ia pernah meraih Juara penampilan terbaik III Kejuaraan Pencak Silat Sinar Warna Nusantara Championship Antar Pelajar Tingkat Nasional pada tahun 2015.

Dendra membuktikan, bahwa keterbatasan bukanlah penghalang untuk berprestasi dan aktif berorganisasi. Justru dengan keterbatasan itu, Dendra membuktikan bahwa ia bisa menjadi orang yang aktif dalam mencetak prestasi dan membuktikan bahwa penyandang disabilitas juga memiliki kesetaraan seperti orang biasa.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PDI-P Mulai Jaring Nama Cagub DKI, Ada Ahok, Basuki Hadimuljono hingga Andika Perkasa

PDI-P Mulai Jaring Nama Cagub DKI, Ada Ahok, Basuki Hadimuljono hingga Andika Perkasa

Megapolitan
KTP 8,3 Juta Warga Jakarta Bakal Diganti Bertahap Saat Status DKJ Berlaku

KTP 8,3 Juta Warga Jakarta Bakal Diganti Bertahap Saat Status DKJ Berlaku

Megapolitan
Jasad Perempuan Dalam Koper di Bekasi Alami Luka di Kepala, Hidung dan Bibir

Jasad Perempuan Dalam Koper di Bekasi Alami Luka di Kepala, Hidung dan Bibir

Megapolitan
Dukcapil DKI: Penonaktifan NIK Warga Jakarta Bisa Tekan Angka Golput di Pilkada

Dukcapil DKI: Penonaktifan NIK Warga Jakarta Bisa Tekan Angka Golput di Pilkada

Megapolitan
Polisi: Mayat Dalam Koper di Cikarang Bekasi Seorang Perempuan Paruh Baya Asal Bandung

Polisi: Mayat Dalam Koper di Cikarang Bekasi Seorang Perempuan Paruh Baya Asal Bandung

Megapolitan
Pembunuh Wanita di Pulau Pari Curi Ponsel Korban dan Langsung Kabur ke Sumbar

Pembunuh Wanita di Pulau Pari Curi Ponsel Korban dan Langsung Kabur ke Sumbar

Megapolitan
Keluarga Ajukan Rehabilitasi, Chandrika Chika Cs Jalani Asesmen di BNN Jaksel

Keluarga Ajukan Rehabilitasi, Chandrika Chika Cs Jalani Asesmen di BNN Jaksel

Megapolitan
Warga Duga Ada Praktik Jual Beli Rusunawa Muara Baru Seharga Rp 50 Juta oleh Oknum Pengelola

Warga Duga Ada Praktik Jual Beli Rusunawa Muara Baru Seharga Rp 50 Juta oleh Oknum Pengelola

Megapolitan
Pemprov DKI: Restorasi Rumah Dinas Gubernur Masih Tahap Perencanaan

Pemprov DKI: Restorasi Rumah Dinas Gubernur Masih Tahap Perencanaan

Megapolitan
Harga Bawang Merah Melonjak, Pedagang Keluhkan Pembelinya Berkurang

Harga Bawang Merah Melonjak, Pedagang Keluhkan Pembelinya Berkurang

Megapolitan
NIK Ratusan Ribu Warga Jakarta yang Tinggal di Daerah Lain Terancam Dinonaktifkan

NIK Ratusan Ribu Warga Jakarta yang Tinggal di Daerah Lain Terancam Dinonaktifkan

Megapolitan
Wakil Ketua DPRD Niat Bertarung di Pilkada Kota Bogor: Syahwat Itu Memang Sudah Ada...

Wakil Ketua DPRD Niat Bertarung di Pilkada Kota Bogor: Syahwat Itu Memang Sudah Ada...

Megapolitan
Saksi Sebut Hujan Tak Begitu Deras Saat Petir Sambar 2 Anggota TNI di Cilangkap

Saksi Sebut Hujan Tak Begitu Deras Saat Petir Sambar 2 Anggota TNI di Cilangkap

Megapolitan
PAN Sebut Warga Depok Jenuh dengan PKS, Imam Budi: Bagaimana Landasan Ilmiahnya?

PAN Sebut Warga Depok Jenuh dengan PKS, Imam Budi: Bagaimana Landasan Ilmiahnya?

Megapolitan
Ketika Kajari Jaksel Lelang Rubicon Mario Dandy, Saksi Bisu Kasus Penganiayaan D di Jaksel

Ketika Kajari Jaksel Lelang Rubicon Mario Dandy, Saksi Bisu Kasus Penganiayaan D di Jaksel

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com