Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tiga Kali Reuni 212, Tiga Kali Absen: Ini Riwayat Pelarian Rizieq Shihab di Arab Saudi

Kompas.com - 03/12/2019, 17:56 WIB
Vitorio Mantalean,
Irfan Maullana

Tim Redaksi

Polisi umumkan penghentian kasus dugaan chat mesum Rizieq melalui SP3. Kepala Biro Penmas Divisi Humas Polri, Brigjen Mohammad Iqbal tak membeberkan secara rinci alasan SP3.

Baca juga: Polisi Benarkan SP3, Kasus Chat WhatsApp Rizieq Shihab Dihentikan

13. 16 September 2018

Rizieq melalui rekaman suara yang diputar pada pertemuan Gerakan Nasional Pengawal Fatwa menyerukan dukungan pada pasangan capres-cawapres Prabowo Subianto dan Sandiaga Uno untuk Pilpres 2019.

14. 28 September 2018

Kedubes RI di Riyadh, Arab Saudi mengonfirmasi visa kunjungan bisnis Rizieq sudah lewat masa berlaku.

15. 5 November 2018

Rizieq diperiksa aparat keamanan Arab Saudi atas laporan warga mengenai adanya bendera mirip bendera ISIS terpasang di rumahnya.

16. 7 April 2019

Rizieq sampaikan video untuk diputar dalam Kampanye Akbar Prabowo-Sandiaga di Gelora Bung Karno. Dalam video itu, Rizieq memaparkan 10 alasan kampanye Prabowo-Sandiaga dihadiri ribuan orang.

17. 7 September 2019

Kubu pendukung Prabowo Subianto mengajukan pemulangan Rizieq ke Indonesia sebagai syarat rekonsiliasi pascakemenangan Joko Widodo-Ma'ruf Amin dalam Pilpres 2019.

Kepala Staf Kepresidenan RI Moeldoko mengaku heran atas syarat itu. Ia menilai Rizieq pergi ke Arab Saudi atas keinginan sendiri.

18. 10 Juli 2019

Duta Besar RI untuk Arab Saudi, Agus Maftuh berujar bahwa Rizieq tak bisa pulang karena harus bayar denda overstay terlebih dulu, akibat visa yang kedaluwarsa.

19. 11 November 2019

Menkopolhukam RI Mahfud MD dan Rizieq telribat adu klaim soal surat tangkal yang menjegal kepulangan Rizieq. Melalui kanal Front TV, Rizieq mengklaim dapat surat penangkalan sehingga tak bisa kembali ke Indonesia. Pemerintah Indonesia menyangkal menerbitkan surat itu.

20. 2 Desember 2019

Rizieq absen dalam gelaran ketiga Reuni 212 di Monas, Jakarta Pusat. Dalam video yang diputar di layar panggung, Rizieq mengklaim bahwa ia masih dicekal oleh pemerintah Arab  Saudi atas permintaan pemerintah Indonesia. Ia merasa diasingkan oleh pemerintah Indonesia.

Baca juga: Polemik Kepulangan Rizieq Shihab, Dicekal Arab Saudi dan Merasa Diasingkan Indonesia

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Petantang-petenteng Sopir Fortuner yang Ngaku Anggota TNI: Bermula Pakai Pelat Dinas Palsu, Kini Terancam Bui

Petantang-petenteng Sopir Fortuner yang Ngaku Anggota TNI: Bermula Pakai Pelat Dinas Palsu, Kini Terancam Bui

Megapolitan
Polisi Usut Laporan terhadap Pendeta Gilbert Lumoindong Atas Dugaan Penistaan Agama

Polisi Usut Laporan terhadap Pendeta Gilbert Lumoindong Atas Dugaan Penistaan Agama

Megapolitan
Asap Masih Mengepul, Damkar Belum Bisa Pastikan Kapan Pemadaman Toko Bingkai di Mampang Selesai

Asap Masih Mengepul, Damkar Belum Bisa Pastikan Kapan Pemadaman Toko Bingkai di Mampang Selesai

Megapolitan
Momen Lebaran, Pelanggan Borong Mainan sampai Rp 1 Juta di Pasar Gembrong Jatinegara

Momen Lebaran, Pelanggan Borong Mainan sampai Rp 1 Juta di Pasar Gembrong Jatinegara

Megapolitan
Tengah Malam, Api di Toko Bingkai Mampang Kembali Menyala

Tengah Malam, Api di Toko Bingkai Mampang Kembali Menyala

Megapolitan
Polisi Bakal Periksa Pelapor dan Saksi Kasus Dugaan Penipuan Beasiswa Doktoral ke Filipina

Polisi Bakal Periksa Pelapor dan Saksi Kasus Dugaan Penipuan Beasiswa Doktoral ke Filipina

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Jumat 19 April 2024 dan Besok: Siang ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Jumat 19 April 2024 dan Besok: Siang ini Hujan Sedang

Megapolitan
Terdengar Ledakan Keras Sebelum Toko Bingkai di Mampang Terbakar

Terdengar Ledakan Keras Sebelum Toko Bingkai di Mampang Terbakar

Megapolitan
Cara ke Aviary Park Bintaro Naik Transportasi Umum

Cara ke Aviary Park Bintaro Naik Transportasi Umum

Megapolitan
Ratusan Orang Tertipu Program Beasiswa Doktoral di Filipina, Uang Para Korban Dipakai Pelaku untuk Trading

Ratusan Orang Tertipu Program Beasiswa Doktoral di Filipina, Uang Para Korban Dipakai Pelaku untuk Trading

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Akhir Arogansi Sopir Fortuner yang Mengaku Anggota TNI | Masyarakat Diimbau Tak Sebar Video Meli Joker

[POPULER JABODETABEK] Akhir Arogansi Sopir Fortuner yang Mengaku Anggota TNI | Masyarakat Diimbau Tak Sebar Video Meli Joker

Megapolitan
Pengemudi Fortuner Arogan Berpelat Dinas TNI Palsu Bakal Jalani Pemeriksaan Psikologi

Pengemudi Fortuner Arogan Berpelat Dinas TNI Palsu Bakal Jalani Pemeriksaan Psikologi

Megapolitan
Sudah 3 Jam, Kebakaran Toko Bingkai di Mampang Belum Juga Padam

Sudah 3 Jam, Kebakaran Toko Bingkai di Mampang Belum Juga Padam

Megapolitan
5 Korban Kebakaran Toko Bingkai di Mampang Berhasil Dievakuasi, Polisi: Mayoritas Menderita Luka Bakar

5 Korban Kebakaran Toko Bingkai di Mampang Berhasil Dievakuasi, Polisi: Mayoritas Menderita Luka Bakar

Megapolitan
7 Orang Masih Terjebak dalam Kebakaran Toko Bingkai di Mampang Prapatan

7 Orang Masih Terjebak dalam Kebakaran Toko Bingkai di Mampang Prapatan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com