Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

19 Ruas Jalan di DKI Masih Tergenang Air 10 hingga 150 Sentimeter

Kompas.com - 02/01/2020, 13:14 WIB
Ryana Aryadita Umasugi,
Krisiandi

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Sebagian wilayah di DKI Jakarta masih tergenang banjir pasca hujan deras yang mengguyur Jakarta pada Rabu (1/1/2020).

Sejumlah jalan di Jakarta pun masih tergenang dengan ketinggian 10 hingga 150 sentimeter.

Dikutip dari unggahan akun instagram resmi @bpbddkijakarta, berikut jalan di DKI yang masih tergenang hingga pukul 12.01 WIB, Kamis (2/1/2020).

1. Terowongan dari Halim mengarah ke Tanjung Priok masih belum bisa dilewati. Ketinggian genangan masih kisaran 40 sentimeter - 100 sentimeter

2. Tol Janger-Tomang-Kedoya KM 04 padat, ada genangan air di lajur 1/kiri

3. Banjir 10 sentimeter-20 sentimeter di Jalan Budi Utomo dan Jalan Wahidin II Jakarta Pusat, bisa dilintasi kendaraan

Baca juga: BEI Pastikan Banjir Jabodetabek Tak Pengaruhi Pergerakan IHSG

4. Banjir 100 sentimeter-150 sentimeter di Jalan Jatinegara Barat Jakarta Timur, sementara lalu lintas dialihkan

5. Banjir setinggi 40 sentimeter-50 sentimeter di depan SMPN 5 Jakarta, Jalan Dr. Sutomo, Jakarta Pusat

6. Genangan cukup tinggi di Jalan Jenderal Sudirman Bekasi Kota depan Grand Mall Bekasi. Dari Pulo Gadung ke Bekasi terputus

7. Banjir di Jalan Bendungan Hilir Raya, sementara lalu lintas masih dialihkan

8. Banjir di Jalan Kayu Putih Jakarta Timur (arah Kelapa Gading), sementara masih bisa dilintasi kendaraan

9. Situasi lalu lintas di Jalan Jatinegara Barat sementara tidak bisa dilintasi kendaraan

10. Banjir di dekat Pool Harapan Jaya, Jalan Raden Patah Ciledug Tangerang

11. Banjir di depan The Mansion Jalan Kemang Raya, Jakarta Selatan. Sementara belum bisa dilintasi semua jenis kendaraan

12. Banjir di Jalan Jatinegara Barat, Jakarta Timur, sementara tidak bisa dilintasi kendaraan

13. Banjir di sekitar Indosiar Jalan Daan Mogot, Jakarta Barat. Sementara tidak bisa dilintasi kendaraan

14. Banjir di Jalan Industri depan Pasar Ikan Hias Gunung Sahari setinggi 30 sentimeter-40 sentimeter, diimbau bagi kendaraan kendaraan yang ingin melintas untuk berhati-hati

15. Banjir 60 sentimeter-70 sentimeter di Pasar Petamburan

16. Banjir 120 sentimeter di Jalan Abdul Jalil Karet Tengsin, Jakarta Pusat (belakang Shangrilla). Sementara belum bisa dilintasi kendaraan

Baca juga: Air Sempat Capai 2 Meter, Banjir di Permukiman Kemang Mulai Surut

17. Kendaraan yang menuju Daan Mogot dan Pluit untuk menghindari depan Citraland karena adanya genangan air setinggi 30 sentimeter-40 sentimeter

18. Banjir 50 sentimeter-60 sentimeter di depan RSAL Mintohardjo Jalan Bendungan Hilir, Jakarta Pusat. Sementara tidak bisa dilintasi kendaraan

19. Banjir 20 sentimeter-30 sentimeter setelah putaran balik Tugu Tani, Jakarta Pusat (arah ke Jalan Cikini Raya).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polisi Sebut Korban Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Derita Kerugian Puluhan Juta

Polisi Sebut Korban Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Derita Kerugian Puluhan Juta

Megapolitan
Sambut Pilkada DKI dan Jabar, PAN Prioritaskan Kadernya Maju di Pilkada 2024 Termasuk Zita Anjaini

Sambut Pilkada DKI dan Jabar, PAN Prioritaskan Kadernya Maju di Pilkada 2024 Termasuk Zita Anjaini

Megapolitan
Air di Rumahnya Mati, Warga Perumahan BSD Terpaksa Mengungsi ke Rumah Saudara

Air di Rumahnya Mati, Warga Perumahan BSD Terpaksa Mengungsi ke Rumah Saudara

Megapolitan
Pria Tewas di Kamar Kontrakan Depok, Diduga Sakit dan Depresi

Pria Tewas di Kamar Kontrakan Depok, Diduga Sakit dan Depresi

Megapolitan
Polisi Periksa Empat Saksi Terkait Kasus Dugaan Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina

Polisi Periksa Empat Saksi Terkait Kasus Dugaan Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina

Megapolitan
Pelaku Dugaan Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Mangkir dari Panggilan Polisi

Pelaku Dugaan Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Mangkir dari Panggilan Polisi

Megapolitan
Wanita Hamil Tewas di Kelapa Gading, Kekasih Menyesal dan Minta Maaf ke Keluarga Korban

Wanita Hamil Tewas di Kelapa Gading, Kekasih Menyesal dan Minta Maaf ke Keluarga Korban

Megapolitan
Terjerat Kasus Penistaan Agama, TikTokers Galihloss Terancam 6 Tahun Penjara

Terjerat Kasus Penistaan Agama, TikTokers Galihloss Terancam 6 Tahun Penjara

Megapolitan
Banyak Warga Jakarta Disebut Belum Terima Sertifikat Tanah dari PTSL

Banyak Warga Jakarta Disebut Belum Terima Sertifikat Tanah dari PTSL

Megapolitan
Heru Budi Minta Antisipasi Dampak Konflik Iran-Israel Terhadap Perekonomian Jakarta

Heru Budi Minta Antisipasi Dampak Konflik Iran-Israel Terhadap Perekonomian Jakarta

Megapolitan
Agusmita Terancam 15 Tahun Penjara karena Diduga Terlibat dalam Kematian Kekasihnya yang Sedang Hamil

Agusmita Terancam 15 Tahun Penjara karena Diduga Terlibat dalam Kematian Kekasihnya yang Sedang Hamil

Megapolitan
Begal Remaja di Bekasi Residivis, Terlibat Kasus Serupa Saat di Bawah Umur

Begal Remaja di Bekasi Residivis, Terlibat Kasus Serupa Saat di Bawah Umur

Megapolitan
Mayat Laki-laki dalam Kondisi Membengkak Ditemukan di Kamar Kontrakan Depok

Mayat Laki-laki dalam Kondisi Membengkak Ditemukan di Kamar Kontrakan Depok

Megapolitan
4 Anggota Polda Metro Jaya Terlibat Pesta Narkoba, Kompolnas: Atasan Para Pelaku Harus Diperiksa

4 Anggota Polda Metro Jaya Terlibat Pesta Narkoba, Kompolnas: Atasan Para Pelaku Harus Diperiksa

Megapolitan
Polisi Tangkap 3 Pelaku Sindikat Pencurian Motor di Tambora

Polisi Tangkap 3 Pelaku Sindikat Pencurian Motor di Tambora

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com