Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[UPDATE] 23 Jalan di Jakarta Barat yang Masih Terendam pada Selasa Pagi

Kompas.com - 22/09/2020, 07:47 WIB
Ryana Aryadita Umasugi,
Sabrina Asril

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Sebanyak 23 ruas jalan di DKI Jakarta masih terendam pasca-hujan dengan intensitas sedang hingga tinggi mengguyur Jakarta pada Senin (21/9/2020) malam.

Berdasarkan data dari Pusat Data dan Informasi (Pusdatin) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta, semua jalan yang terendam berada di wilayah Jakarta Barat hingga Selasa (22/9/2020) pagi.

Kepala Pusdatin BPBD DKI Jakarta M Insaf mengatakan, hanya jalan di wilayah Jakarta Barat yang masih terendam. Sementara di wilayah kota lain sudah surut.

Baca juga: 22 RT di Kembangan, Jakarta Barat, Masih Terendam Banjir Selasa Pagi Ini

"Iya itu update jam 6 dan hasil koordinasi dengan wilayah," kata Insaf dalam pesan singkatnya kepada Kompas.com, Selasa.

Berikut rincian 23 jalan yang masih terendam banjir:

Jakarta Barat

1. Jalan Taman Katalia Selatan, RT 003 RW 011, Kelurahan Kota Bambu Utara, Palmerah. Ketingggian air 15 cm

2. Jalan Anggrek, RT 005 RW 002, Kelurahan Kelapa Dua, Kebon Jeruk. Ketingggian air 20 sampai dengan 30 cm

3. Jalan Latumenten 3 Barat No.41 F, RT 010 RW 004, Jelambar, Grogol petamburan. Ketingggian air 10 cm

4. Jalan Sanggrahan, Kelurahan Kembangan Selatan, Kembangan. Ketingggian air 15 cm

5. Jalan H. Sarimun, Kelurahan Kembangan Selatan, Kembangan. Ketingggian air 30 cm

6. Jalan Dharma Wanita IV, RT 011 RW 002, Kelurahan Rawa Buaya, Cengkareng. Ketingggian air 10 cm

7. Jalan H. Djairi RT 013 RW 002, Kelurahan Rawa Buaya, Cengkareng. Ketingggian air 10 cm

8. Jalan Cempaka Raya RT 007 RW 011, Kelurahan Rawa Buaya, Cengkareng. Ketingggian air 10 cm

9. Jalan Nusa Indah RT 005 RW 012, Kelurahan Rawa Buaya, Cengkareng. Ketingggian air 10 cm

10. Jalan Taruna Indah, Kelurahan Rawa Buaya, Cengkareng. Ketingggian air 15 cm

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Rute Transjakarta yang Terintegrasi dengan MRT

Daftar Rute Transjakarta yang Terintegrasi dengan MRT

Megapolitan
Seorang Pria Tanpa Identitas Tewas Tertabrak Mobil di Tengah Tol Dalam Kota

Seorang Pria Tanpa Identitas Tewas Tertabrak Mobil di Tengah Tol Dalam Kota

Megapolitan
Bakal Cagub Independen Mulai Konsultasi Pendaftaran ke KPU DKI, Salah Satunya Dharma Pongrekun

Bakal Cagub Independen Mulai Konsultasi Pendaftaran ke KPU DKI, Salah Satunya Dharma Pongrekun

Megapolitan
Kondisi Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Usai Disatroni Maling: Jendela dan Pintu Rusak serta Ada Jejak Kaki

Kondisi Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Usai Disatroni Maling: Jendela dan Pintu Rusak serta Ada Jejak Kaki

Megapolitan
Wanita di Jaksel Diduga Tenggak Cairan Pembersih Lantai Sebelum Gantung Diri Sambil Live Instagram

Wanita di Jaksel Diduga Tenggak Cairan Pembersih Lantai Sebelum Gantung Diri Sambil Live Instagram

Megapolitan
Diterpa Hujan, Atap Rumah Warga di Depok Ambruk

Diterpa Hujan, Atap Rumah Warga di Depok Ambruk

Megapolitan
Relawan: Dokumen yang Dibawa Maling di Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Bersifat Rahasia

Relawan: Dokumen yang Dibawa Maling di Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Bersifat Rahasia

Megapolitan
Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Kemalingan, TV, Alat Podcast dan Dokumen Penting Raib Dicuri

Rumah Pemenangan Prabowo-Gibran Kemalingan, TV, Alat Podcast dan Dokumen Penting Raib Dicuri

Megapolitan
KPU Gelar Sayembara Maskot dan 'Jingle' Pilkada DKI 2024 Khusus Warga Jakarta

KPU Gelar Sayembara Maskot dan "Jingle" Pilkada DKI 2024 Khusus Warga Jakarta

Megapolitan
Berdiri Hampir Satu Jam, Pemudik Minta Tempat Duduk di Stasiun Pasar Senen Ditambah

Berdiri Hampir Satu Jam, Pemudik Minta Tempat Duduk di Stasiun Pasar Senen Ditambah

Megapolitan
Korban Kecelakaan Mobil di Sawangan Depok Alami Memar hingga Patah Tulang

Korban Kecelakaan Mobil di Sawangan Depok Alami Memar hingga Patah Tulang

Megapolitan
Diduga Alami 'Microsleep', Pengemudi Jazz Hantam Mobil Innova di Sawangan Depok

Diduga Alami "Microsleep", Pengemudi Jazz Hantam Mobil Innova di Sawangan Depok

Megapolitan
Pekan Ini, Pemprov DKI Bakal Surati Kemendagri untuk Nonaktifkan NIK 92.432 Warga Jakarta

Pekan Ini, Pemprov DKI Bakal Surati Kemendagri untuk Nonaktifkan NIK 92.432 Warga Jakarta

Megapolitan
Lebaran 2024 Usai, Fahira Idris: Semoga Energi Kebaikan Bisa Kita Rawat dan Tingkatkan

Lebaran 2024 Usai, Fahira Idris: Semoga Energi Kebaikan Bisa Kita Rawat dan Tingkatkan

Megapolitan
H+6 Lebaran, Stasiun Pasar Senen Masih Dipadati Pemudik yang Baru Mau Pulang Kampung

H+6 Lebaran, Stasiun Pasar Senen Masih Dipadati Pemudik yang Baru Mau Pulang Kampung

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com