Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jakarta Youth Choir (JYC) Raih Juara Dalam Consorco Corale Internazionale Roma 2020

Kompas.com - 22/12/2020, 17:46 WIB
Rosiana Haryanti,
Egidius Patnistik

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Tim paduan suara Jakarta Youth Choir (JYC) memenangi Grand Prix di ajang Consorco Corale Internazionale Roma 2020.

JYC juga menjadi juara dalam 4 kategori dari 6 kategori yang diikuti serta mendapatkan tempat sebagai runner up dan second runner up dalam 2 kategori lainnya, yakni:

  1. Category Winner of Tradizional Music
  2. Category Winner of Choreographic Folklore
  3. Category Winner of Polyphonic Music Male Choir
  4. Category Winner of Pop-Modern-World Fussion
  5. The 1st Runner Up of Polyphonic Music Youth Choir & Ensamble
  6. The 2nd Runner Up of Polyphonic Music Mixed Choir & Ensamble
  7. GRAND PRIX Winner Of Consorco Corale Internazionale Roma 2020.

Kepala Seksi Pemberdayaan Pemuda Dispora Provinsi DKI Jakarta Ponirin Ariadi Limbong mengatakan, kompetisi tersebut digelar secara virtual dan diikuti 40 paduan suara dari 14 negara yakni Italia, Rusia, Polandia, Hungaria, Kolombia, Kuba, Ukrania, Belarus,Perancis, Belgia, Jerman, Bulgaria, Slovakia, dan Indonesia.

"Tahun 2020 ini, seharusnya JYC diundang mengikuti World Choir Games di Belgia, namun dikarenakan pandemi, kompetisi tertinggi paduan suara dunia tersebut akan diundur di tahun 2021," kata Founder dan Pembina JYC, Ponirin, melalui keterangan tertulis, Selasa (22/12/2020).

Penghargaan diserahkan secara simbolis dan virtual oleh panitia Chorus Inside International kepada Septo Adi Kristianto Simanjuntak. JYC merupakan paduan suara binaan Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi DKI Jakarta yang dilatih sekaligus dikonduktori oleh Septo Adi Kristanto Simanjuntak.

JYC berdiri sejak tahun 2015 dan telah meraih beberapa penghargaan internasional dan nasional.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kawal Aksi di Sekitar Gedung MK, 2.713 Aparat Gabungan Dikerahkan

Kawal Aksi di Sekitar Gedung MK, 2.713 Aparat Gabungan Dikerahkan

Megapolitan
Perempuan yang Ditemukan Tewas di Pulau Pari Sudah Hilang Sejak 9 April 2024

Perempuan yang Ditemukan Tewas di Pulau Pari Sudah Hilang Sejak 9 April 2024

Megapolitan
Perempuan Menangis Histeris di Lokasi Kebakaran 'Saudara Frame', Mengaku Ibu dari Korban Tewas

Perempuan Menangis Histeris di Lokasi Kebakaran "Saudara Frame", Mengaku Ibu dari Korban Tewas

Megapolitan
Melonjak, Jumlah Pasien DBD di Jakbar Tembus 1.124 pada April 2024

Melonjak, Jumlah Pasien DBD di Jakbar Tembus 1.124 pada April 2024

Megapolitan
JPO Cilincing yang Hancur Ditabrak Kontainer Diperbaiki, Biaya Ditanggung Perusahaan Truk

JPO Cilincing yang Hancur Ditabrak Kontainer Diperbaiki, Biaya Ditanggung Perusahaan Truk

Megapolitan
Polisi Usut Penyebab Remaja di Cengkareng Gantung Diri

Polisi Usut Penyebab Remaja di Cengkareng Gantung Diri

Megapolitan
Dari 7 Jenazah Korban Kebakaran Mampang, 2 di Antaranya Anak Laki-laki

Dari 7 Jenazah Korban Kebakaran Mampang, 2 di Antaranya Anak Laki-laki

Megapolitan
Isak Tangis Iringi Pengantaran 7 Jenazah Korban Kebakaran 'Saudara Frame' ke RS Polri

Isak Tangis Iringi Pengantaran 7 Jenazah Korban Kebakaran "Saudara Frame" ke RS Polri

Megapolitan
Kebakaran Toko Bingkai Saudara Frame Padam, Arus Lalin Jalan Mampang Prapatan Kembali Normal

Kebakaran Toko Bingkai Saudara Frame Padam, Arus Lalin Jalan Mampang Prapatan Kembali Normal

Megapolitan
Sebelum Toko 'Saudara Frame' Terbakar, Ada Percikan Api Saat Pemotongan Kayu

Sebelum Toko "Saudara Frame" Terbakar, Ada Percikan Api Saat Pemotongan Kayu

Megapolitan
Kondisi Karyawan Selamat dari Kebakaran Saudara Frame, Salah Satunya Luka Bakar Hampir di Sekujur Tubuh

Kondisi Karyawan Selamat dari Kebakaran Saudara Frame, Salah Satunya Luka Bakar Hampir di Sekujur Tubuh

Megapolitan
Polisi: Ada Luka di Dada dan Cekikan di Leher Jasad Perempuan di Pulau Pari

Polisi: Ada Luka di Dada dan Cekikan di Leher Jasad Perempuan di Pulau Pari

Megapolitan
144 Kebakaran Terjadi di Jakarta Selama Ramadhan, Terbanyak di Jaktim

144 Kebakaran Terjadi di Jakarta Selama Ramadhan, Terbanyak di Jaktim

Megapolitan
Wanita Ditemukan Tewas di Dermaga Pulau Pari, Polisi Periksa 3 Teman Dekat Korban

Wanita Ditemukan Tewas di Dermaga Pulau Pari, Polisi Periksa 3 Teman Dekat Korban

Megapolitan
Cerita Warga Habiskan Uang Jutaan Rupiah untuk Bagi-bagi THR di Hari Lebaran

Cerita Warga Habiskan Uang Jutaan Rupiah untuk Bagi-bagi THR di Hari Lebaran

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com