Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Motor Anggota PPSU Nyaris Dicuri, Pelaku Pakai Modus Tawarkan Sembako

Kompas.com - 02/02/2021, 20:08 WIB
Ihsanuddin,
Sandro Gatra

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Seorang pria mencoba mencuri motor petugas penanganan sarana dan prasarana umum (PPSU) dengan modus menawarkan paket sembako.

Namun aksi pencurian itu digagalkan oleh anggota PPSU lainnya serta warga di sekitar lokasi.

Kapolsek Gambir AKBP Kadek Budiarta mengatakan, pihaknya telah menerima laporan terkait percobaan pencurian ini dari PPSU.

Tersangka berinisial WP yang mencoba melakukan aksi pencurian juga sudah diamankan polisi.

Baca juga: Polisi Tangkap Paspampres Gadungan, Sudah 10 Kali Tipu Korban

Menurut dia, percobaan pencurian sepeda motor terjadi di kawasan Petojo Selatan, Gambir, Jakarta Pusat, pada Selasa (2/2/2021) sore.

Petugas PPSU itu tiba-tiba dihampiri oleh WP.

"Intinya pegawai PPSU ini ditanyakan oleh tersangka, 'mau bansos tidak? Kalau mau, anter saya'. Nah diantar lah pakai kendaraan itu, pakai motornya PPSU ini," kata Kadek, Selasa (2/2/2021).

"Sampai belakang paspampres yang ada pura itu, dia minta untuk pinjam kendaraannya dan disitu PPSU tidak ngasih dan manggil rekan-rekannya," sambung Kadek.

Rekan-rekan PPSU dan warga sekitar langsung membantu untuk mengamankan pelaku.

Detik-detik saat pelaku diamankan sempat direkam warga dan viral di media sosial. Setelah diamankan, pelaku kemudian langsung digiring ke Polsek Gambir.

Baca juga: Mengaku Kapolres Tangerang Kota, Kedok Polisi Gadungan Dibongkar Keluarga Istri Muda

Dalam pengakuannya, petugas PPSU bernama Hanavi itu mengaku seperti dihipnotis oleh pelaku.

Namun, Hanavi langsung sadar saat ditegur oleh rekannya sesama anggota PPSU.

Polisi menyatakan masih mendalami soal modus hipnotis ini.

"Kalau dia dihipnotis atau tidak, intinya keberadaan motor itu masih dalam kuasa dia. Belum sempat pindah tangan ke orang tersebut," ucap Kadek.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Buka Puasa di Tangerang Hari Ini, 29 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Tangerang Hari Ini, 29 Maret 2024

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Depok Hari Ini, Jumat 29 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Depok Hari Ini, Jumat 29 Maret 2024

Megapolitan
Seorang Ibu Diduga Menipu, Jual Cerita Anak Sakit lalu Minta Uang Rp 300.000

Seorang Ibu Diduga Menipu, Jual Cerita Anak Sakit lalu Minta Uang Rp 300.000

Megapolitan
Polisi Tangkap Sopir Grab yang Culik dan Peras Penumpangnya Rp 100 Juta

Polisi Tangkap Sopir Grab yang Culik dan Peras Penumpangnya Rp 100 Juta

Megapolitan
Wanita Tewas Bersimbah Darah di Bogor, Korban Terkapar dan Ditutup Selimut

Wanita Tewas Bersimbah Darah di Bogor, Korban Terkapar dan Ditutup Selimut

Megapolitan
Ada Obeng di TKP, Diduga Jadi Alat Suami Bunuh Istri di Bogor

Ada Obeng di TKP, Diduga Jadi Alat Suami Bunuh Istri di Bogor

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Kota Bekasi Hari Ini, Jumat, 29 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Kota Bekasi Hari Ini, Jumat, 29 Maret 2024

Megapolitan
Diduga Korban Pelecehan Seksual oleh Eks Ketua DPD PSI Jakbar Mengaku Diintimidasi agar Tak Lapor Polisi

Diduga Korban Pelecehan Seksual oleh Eks Ketua DPD PSI Jakbar Mengaku Diintimidasi agar Tak Lapor Polisi

Megapolitan
Wanita Tewas Dibunuh Suaminya di Bogor, Pelaku Dilaporkan Ayah Kandung ke Polisi

Wanita Tewas Dibunuh Suaminya di Bogor, Pelaku Dilaporkan Ayah Kandung ke Polisi

Megapolitan
Latihan Selama 3 Bulan, OMK Katedral Jakarta Sukses Gelar Visualisasi Jalan Salib pada Perayaan Jumat Agung

Latihan Selama 3 Bulan, OMK Katedral Jakarta Sukses Gelar Visualisasi Jalan Salib pada Perayaan Jumat Agung

Megapolitan
Gelar Pesantren Kilat di Kapal Perang, Baznas RI Ajak Siswa SMA Punya Hobi Berzakat

Gelar Pesantren Kilat di Kapal Perang, Baznas RI Ajak Siswa SMA Punya Hobi Berzakat

Megapolitan
Cerita Ridwan 'Menyulap' Pelepah Pisang Kering Menjadi Kerajinan Tangan Bernilai Ekonomi

Cerita Ridwan "Menyulap" Pelepah Pisang Kering Menjadi Kerajinan Tangan Bernilai Ekonomi

Megapolitan
Peringati Jumat Agung, Gereja Katedral Gelar Visualisasi Jalan Salib yang Menyayat Hati

Peringati Jumat Agung, Gereja Katedral Gelar Visualisasi Jalan Salib yang Menyayat Hati

Megapolitan
Wujudkan Solidaritas Bersama Jadi Tema Paskah Gereja Katedral Jakarta 2024

Wujudkan Solidaritas Bersama Jadi Tema Paskah Gereja Katedral Jakarta 2024

Megapolitan
Diparkir di Depan Gang, Motor Milik Warga Pademangan Raib Digondol Maling

Diparkir di Depan Gang, Motor Milik Warga Pademangan Raib Digondol Maling

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com