Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Melalui Aplikasi JAKI, Ini 45 Lokasi Vaksinasi Covid-19 di Jakarta

Kompas.com - 12/07/2021, 13:09 WIB
Singgih Wiryono,
Jessi Carina

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta terus meningkatkan proses vaksinasi Covid-19 di Jakarta.

Data vaksinasi Covid-19 per tanggal 11 Juli 2021, dosis pertama sudah disuntikan ke 5.441.693 orang, atau sebesar 61,7 persen dari target 7,5 juta orang.

Untuk mempercepat layanan vaksinasi, Pemprov DKI Jakarta membuka pendaftaran vaksinasi di 45 tempat melalui pendaftaran aplikasi JAKI.

Dilansir dari akun instagram resmi Jakarta Smart City @jsclab, Dinas Kesehatan DKI Jakarta menambah kuota vaksinasi menjadi 300 kuota per hari untuk beberapa pos vaksinasi tertentu.

Baca juga: Kisah Pasien Covid-19 di Jaktim, Adukan Pelanggaran via JAKI Justru Kena Intimidasi

Berikut 45 pos vaksinasi yang bisa didatangi dengan cara mendaftar melalui aplikasi JAKI:

Jakarta Timur

1. Gedung A Kantor Walikota Jakarta Timur, Kelurahan Pulogebang, Cakung kuota 300 orang per hari

2. Pondok Pesantren Minhajurosidin Kelurahan Lubang Buaya, Cipayung kuota 300 orang per hari

3. GOR Ciracas, Kelurahan Ciracas kuota 300 orang per hari

4. SMA 71 Jakarta Timur, Kelurahan Duren Sawit kuota 300 orang per hari

5. Mall City Plaza Jatinegara, Kelurahan Balimaster kuota 300 orang per hari

6. Puskesmas Kecamatan Kramat Jati, Kelurahan Kramat Jati kuota 300 orang per hari

7. SMA Negeri 48 Jakarta, Kelurahan Pinang Ranti kuota 150 orang per hari

8. Universitas Borobudur, Kelurahan Cipinang Melayu kuota 150 orang per hari

9. SMA Negeri 31 Jakarta, Kelurahan Utan Kayu Selatan kuota 300 orang per hari

10. SDN 07 Pekayon, Kelurahan Pekayon kuota 200 orang per hari

11. SMKN 26 Jakarta, Kelurahan Rawamangun kuota 300 orang per hari

Baca juga: Jadwal dan Lokasi Vaksin Covid-19 Keliling di Jakarta Hari Ini, Senin 12 Juni

Jakarta Selatan

1. SMP Negeri 86 Cilandak Barat, Kelurahan Cilandak Barat kuota 300 orang per hari

2. Puskesmas Kecamatan Jagakarsa, Kelurahan Jagakarsa kuota 300 orang per hari

3. SMPN 12 Jakarta Kelurahan Melawai kuota 300 orang per hari

4. Rumah Dinas Kantor Camat Kebayoran Lama, Kelurahan Kebayoran Lama Selatan kuota 300 orang per hari

5. SMP 141 Jakarta, Kelurahan Pela Mampang kuota 300 orang per hari

6. Gedung Smesco, Kelurahan Pancoran kuota 300 orang per hari

7. Pejaten Village, Kelurahan Jatipadang kuota 300 orang per hari

8. Universitas Tanri Abeng, Kelurahan Ulujami kuota 300 orang per hari

9. Puskesmas Kecamatan Setiabudi, Kelurahan Guntur kuota 300 orang per hari

10. Prudential Mall Kokas, Kelurahan Menteng Dalam kuota 300 orang per hari

Jakarta Pusat

1. RPTRA Matahari, Kelurahan Cempaka Putih kuota 300 orang per hari

2. Puskesmas Kelurahan Petojo Selatan kuota 300 orang per hari

3. SMP Negeri 2, Kelurahan Johar Baru kuota 300 orang per hari

4. SMK 3 Kemayoran, Kelurahan Gunung Sahari Selatan kuota 300 orang per hari

5. SMP Negeri 8 Jakarta, Kelurahan Menteng kuota 300 orang per hari

6. GOR Mangga Dua Selatan, Kelurahan Mangga Dua Selatan kuota 300 orang per hari

7. RPTRA Planet Senen per 19 Juli pindah ke Hotel OYO Townhouse Salemba, Kelurahan Senen kuota 300 orang per hari

8. SMP 40 Bendungan Hilir, Kelurahan Tanah Abang kuota 300 orang per hari


Jakarta Barat

1. Puskesmas Kecamatan Cengkareng, Kelurahan Cengkareng Barat kuota 300 orang per hari

2. PKC Grogol Petamburan, Kelurahan Wijaya Kusuma kuota 300 orang per hari

3. SMA 84 Kalideres, Kelurahan Kalideres kuota 300 orang per hari

4. Aula P3PAUD Kebon Jeruk, Kelurahan Kebon Jeruk kuota 300 orang per hari

5. PKC Kembangan, Kelurahan Kembangan Utara kuota 300 orang per hari

6. SMAN 78 Jakarta, Kelurahan Kemanggisan kuota 300 orang per hari

7. SDN 01 Pinangsia, Kelurahan Pinangsia kuota 300 orang per hari

8. Aula Puskesmas Kecamatan Tambora, Kelurahan Krendang kuota 300 orang per hari

Jakarta Utara

1. Kantor Camat Cilincing, Kelurahan Cilincing kuota 300 orang per hari

2. Gelanggang Remaja Kecamatan Kelapa Gading, Kelurahan Kelapa Gading Timur kuota 300 orang per hari

3. Jakarta Islamic Center, Kelurahan Tugu Utara kuota 300 orang per hari

4. Rumkitlap AGP Ancol, Kelurahan Ancol kuota 300 orang per hari

5. SMP 112 Pejagalan, Kelurahan Pejagalan kuota 300 orang per hari

6. RPTRA Sungai Bambu, Kelurahan Sungai Bambu kuota 300 orang per hari


Kepulauan Seribu

1. SDN Pulau Kelapa 01 Pagi, Kelurahan Pulau Kelapa kuota 300 orang per hari

2. RPTRA Pulau Tidung, Kelurahan Pulau Tidung kuota 300 orang per hari

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tak Hanya Chandrika Chika, Polisi juga Tangkap Atlet E-Sport Terkait Kasus Penyalahgunaan Narkoba

Tak Hanya Chandrika Chika, Polisi juga Tangkap Atlet E-Sport Terkait Kasus Penyalahgunaan Narkoba

Megapolitan
Akibat Pipa Bocor, Warga BSD City Terpaksa Beli Air Isi Ulang

Akibat Pipa Bocor, Warga BSD City Terpaksa Beli Air Isi Ulang

Megapolitan
Buka Pendaftaran PPK, KPU Depok Butuh 55 Orang untuk di 11 Kecamatan

Buka Pendaftaran PPK, KPU Depok Butuh 55 Orang untuk di 11 Kecamatan

Megapolitan
Selebgram Chandrika Chika Ditangkap Polisi Terkait Kasus Penyalahgunaan Narkotika

Selebgram Chandrika Chika Ditangkap Polisi Terkait Kasus Penyalahgunaan Narkotika

Megapolitan
Polisi Sebut Korban Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Derita Kerugian Puluhan Juta

Polisi Sebut Korban Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Derita Kerugian Puluhan Juta

Megapolitan
Sambut Pilkada DKI dan Jabar, PAN Prioritaskan Kadernya Maju di Pilkada 2024 Termasuk Zita Anjaini

Sambut Pilkada DKI dan Jabar, PAN Prioritaskan Kadernya Maju di Pilkada 2024 Termasuk Zita Anjaini

Megapolitan
Air di Rumahnya Mati, Warga Perumahan BSD Terpaksa Mengungsi ke Rumah Saudara

Air di Rumahnya Mati, Warga Perumahan BSD Terpaksa Mengungsi ke Rumah Saudara

Megapolitan
Pria Tewas di Kamar Kontrakan Depok, Diduga Sakit dan Depresi

Pria Tewas di Kamar Kontrakan Depok, Diduga Sakit dan Depresi

Megapolitan
Polisi Periksa Empat Saksi Terkait Kasus Dugaan Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina

Polisi Periksa Empat Saksi Terkait Kasus Dugaan Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina

Megapolitan
Pelaku Dugaan Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Mangkir dari Panggilan Polisi

Pelaku Dugaan Penipuan Beasiswa S3 ke Filipina Mangkir dari Panggilan Polisi

Megapolitan
Wanita Hamil Tewas di Kelapa Gading, Kekasih Menyesal dan Minta Maaf ke Keluarga Korban

Wanita Hamil Tewas di Kelapa Gading, Kekasih Menyesal dan Minta Maaf ke Keluarga Korban

Megapolitan
Terjerat Kasus Penistaan Agama, TikTokers Galihloss Terancam 6 Tahun Penjara

Terjerat Kasus Penistaan Agama, TikTokers Galihloss Terancam 6 Tahun Penjara

Megapolitan
Banyak Warga Jakarta Disebut Belum Terima Sertifikat Tanah dari PTSL

Banyak Warga Jakarta Disebut Belum Terima Sertifikat Tanah dari PTSL

Megapolitan
Heru Budi Minta Antisipasi Dampak Konflik Iran-Israel Terhadap Perekonomian Jakarta

Heru Budi Minta Antisipasi Dampak Konflik Iran-Israel Terhadap Perekonomian Jakarta

Megapolitan
Agusmita Terancam 15 Tahun Penjara karena Diduga Terlibat dalam Kematian Kekasihnya yang Sedang Hamil

Agusmita Terancam 15 Tahun Penjara karena Diduga Terlibat dalam Kematian Kekasihnya yang Sedang Hamil

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com